Keunggulan SMAK 7 PENABUR Jakarta membuat belajar sangat menyenangkan

BERITA LAINNYA - 27 August 2024

SMAK 7 PENABUR merupakan sekolah yang berbasis teknologi. Oleh karena itu, implementasi teknologi pada proses belajar mengajar sangat dipedulikan. Hal ini tentu tidak memungkinankan tanpa fasilitas yang memadai, seperti:

  1. Ruang Laboratorium Komputer

Laboratorium komputer SMAK 7 PENABUR dilengkapi dengan headset pada masing-masing komputer. Laboratorium komputer ini memuatkan jumlah dari 1 kelas. Tidak terlupakan AC yang membantu kenyamanan laboratorium ini.

  1. Interaktif Flat Panel (IFP)

Interactive Flat Panel (IFP) merupakan sebuah layar yang bersifat interaktif dengan sentuhan. Setiap kelas yang ada di SMAK 7 PENABUR mempunyai IFP yang terletak di depan kelas. Fasilitas ini tentu mendukung proses belajar mengajar ke arah yang lebih efektif.

 

SMAK 7 PENABURtidak hanya unggul dalam bidang teknologi, tetapi juga pada fasilitas lainnya yang mendukung aktivitas di sekolah menjadi lebih menyenangkan, seperti:

  1. Kantin Sekolah

Kantin SMAK 7 PENABUR memiliki menu makanan dan minuman yang lezat dan menarik. Keberadaan kantin ini tentu membantu siswa untuk tetap bersemangat dalam belajar di sekolah.

  1. Perpustakaan

Perpustakan SMAK 7 PENABUR dipenuhi buku-buku yang sangat menarik dan seru. Dari buku non-fiksi, fiksi, kamus, semuanya lengkap di perpustakaan SMAK 7 Penabur.

  1. Lapangan SMAK 7 PENABUR

Lapangan olahraga tentu membuat pelajaran olahraga lebih seru. Namun, lapangan olahraga SMAK 7 PENABUR tidak hanya terbuka pada mata pelajaran olahraga. Lapangan ini juga terbuka pada saat pulang sekolah untuk siswa-siswi gunakan.

Fasilitas sungguh penting untuk berjalannya proses bersekolah. Tetapi tujuan utama sekolah adalah untuk meraih pengetahuan dan pendidikan. SMAK 7 PENABUR tidak kalah unggul dalam bagian ini, sesuai dengan dasar PENABUR yaitu Iman, Ilmu, dan Pelayanan. Dengan adanya mata pelajaran dan guru-guru yang berkualitas membuat belajar di SMAK 7 PENABUR sangat menyenangkan.

Penulis : Carla Elisheva Natio - XI 5

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 10 March 2022
KARYA SISWA (PERJUSA): PUISI
BERITA LAINNYA - 10 March 2022
KARYA SISWA (PERJUSA): Cara Menjaga Kesehatan Sel...
KARYA SISWA (PERJUSA): Cara Menjaga Kesehatan Sel...
BERITA LAINNYA - 10 March 2022
Resensi Hisashiburi
Resensi Hisashiburi
BERITA LAINNYA - 10 March 2022
SEKOLAH SEBAGAI TEMPAT UNTUK BERSAING?
SEKOLAH SEBAGAI TEMPAT UNTUK BERSAING?
BERITA LAINNYA - 10 March 2022
Puisi Kesabaran
Puisi Kesabaran
BERITA LAINNYA - 19 February 2023
ENGLISH LITERACY - OFFLINE: Finding Yourself in t...
BERITA LAINNYA - 20 February 2023
ENGLISH LITERACY - Star Wars: The Force Awakens
Title : Star Wars: The Force Awakens Author : Mi...
BERITA LAINNYA - 21 February 2023
ENGLISH LITERACY - Pride and Prejudice (1)
Title : Pride and Prejudice  Author : Jane Auste...
BERITA LAINNYA - 22 February 2023
ENGLISH LITERACY - The Secret Life of a Teenage S...
Title : The Secret Life of a Teenage Siren Autho...
BERITA LAINNYA - 23 February 2023
ENGLISH LITERACY - Bunga Angin Portugis di Nusant...
Title : Bunga Angin Portugis di Nusantara : Jejak...
BERITA LAINNYA - 30 August 2023
DAILY INSPIRATION - Merdeka dari Rokok dan Narkot...
BERITA LAINNYA - 17 August 2023
DAILY INSPIRATION - HARAPAN ABADI
Harapan Abadi Apa itu kemerdekaan? Menurut say...
BERITA LAINNYA - 29 August 2023
DAILY INSPIRATION - Kemerdekaan Dalam Kristus
Kemerdekaan Dalam Kristus Sebagai orang berim...
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
DAILY INSPIRATION - JUJUR SUPAYA MERDEKA
Jujur supaya Merdeka Pendahuluan Jika kita i...
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
DAILY INSPIRATION - Menjadi Generasi yang Merdeka
Menjadi Generasi yang Merdeka Kata “kemerdeka...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Monolog: Meretas Batasan dalam Pembuktian Bakat S...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Kejutan di Pertandingan Futsal Putri: Kemenangan ...
Pada tanggal 6 Oktober 2023, panggung Fortelation...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
Keynina dan Jeremi Theo: Duo MC Luar Biasa yang M...
Acara penutup "Fortelations: Miraculous 2023" di ...
BERITA LAINNYA - 05 October 2023
Kemenangan Cemerlang SMAN 50 dalam Pertandingan F...
Pada tanggal 5 Oktober 2023, dalam acara Fortelat...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
MEGA CREW Dari SMAN 7 Penabur Jakarta: Pesona Tar...
Pada tanggal 7 Oktober 2023, MEGA CREW, modern da...
BERITA LAINNYA - 27 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 2
BERITA LAINNYA - 28 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 3
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 3
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 4
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 4
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 5 (selesai)
Kesehatan Mental yang Merdeka - Part 5 (selesai)
BERITA LAINNYA - 29 March 2024
Trivia - Did You Know ??
Trivia - Did You Know ??

Choose Your School

GO