Kenaikan Harga BBM Membawa Isu pada Harga Tarif Ongkir Ojol

BERITA LAINNYA - 30 September 2022

 

Pada 3 September 2022, pemerintah resmi menaikkan harga bahan bakar minyak atau BBM  seperti pertalite, solar dan pertamax yang disebabkan oleh besarnya beban subsidi bagi pemerintah dan kurang tepat sasaran penerima subsidi. Hal ini pun menimbulkan isu dalam tarif ongkir ojol dimana para pengemudi layanan ojol menuntut akan adanya kenaikan tarif ongkir ojol.

Tentunya pemerintah melakukan suatu pengarahan dalam kebijakan tersebut dimana dilakukannya kenaikan tarif ongkir ojol yang dapat membantu ojol dalam situasi inflasi. Ada banyaknya pengaturan ataupun revisi yang harus dilakukan untuk mendapatkan tarif yang optimal. Dimulai dari penentuan harga ongkir berdasarkan kestabilan ekonomi setiap daerah ataupun juga harga sewa aplikasi tersebut. Hal ini dilakukan karena apabila tarif ongkir ojol terlalu tinggi maka para pengguna aplikasi ojol akan semakin menurun. Sehingga walaupun penaikan tarif memiliki dampak untung kepada pengemudi ojol tidak dapat dipungkiri pihak aplikator.

Pastinya tidak semua orang diuntungkan. Direktur Center of Economic and Law Studies, Bhima Yudhistira menyatakan bahwa kenaikan tarif dapat menyebabkan inflasi dari sektor transportasi melonjak.  Hal ini dilihat dari data yang tertera pada bulan Agustus dimana terjadi inflasi sebesar 6,62%. Selain itu, diperkiran pada tahun ini akan terjadi inflasi sebesar 7%-7,5% . Sehingga dari kenaikan tarif, masyarakat pengguna ojol akan terhambat dalam mobilitasnya seiring biaya hidup yang semakin tinggi. Mobilitas masyarakat terhambat dan memaksa mereka untuk mencari alternatif transportasi lain. Bagi mereka yang memiliki ekonomi menengah ke atas akan memilih untuk mengendara kendaraan pribadi sehingga penggunaan kendaraan pribadi akan meningkat. 

Selain masyarakat umum, ada sektor lain yang terkena dampak dari kenaikan tarif tersebut. Para pelaku UMKM tentunya terkena hal tersebut karena dari sisi taraf ongkir menambahkan biaya tambahan dan juga persentase kemungkinan penurunan permintaan masyarakat yang disebabkan oleh inflasi.

Dari sini, pemerintah harus menindaklajuti kebijakan kenaikan taraf ongkir ojol yang bersifat menguntungkan hanya untuk para pengemudi ojol. Isu tersebut dapat diselesaikan dari pemberian kompensasi pada pelaku UMKM ataupun juga memerlakukan penilaian yang lebih akurat terhadap kestabilan ekonomi masyarakat dalam menggunakan ojol dengan tarif yang lebih tinggi.

 

Gertrud XII MIPA 3

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA LAINNYA - 02 November 2020
Cipta Puisi & Podcast "Perjuangan Pemuda" Oleh Ja...
BERITA LAINNYA - 12 October 2020
Parent Fellowship " Saya Sayang Kamu? Ah Massa? "
BERITA LAINNYA - 12 October 2020
Ibadah Online Siswa 12 Oktober 2020
BERITA LAINNYA - 27 August 2020
Ibadah Guru & Karyawan Sekolah PENABUR Komplek Ci...
BERITA LAINNYA - 17 August 2020
Upacara Online 17 Agustus 2020
BERITA LAINNYA - 01 March 2023
english literacy (16)
BERITA LAINNYA - 01 March 2023
english literacy (17)
Judul = ENGLISH LITERACY - Do One Thing Every Da...
BERITA LAINNYA - 08 March 2023
english literacy (18)
Judul =  ENGLISH LITERACY - english classics: Ja...
BERITA LAINNYA - 23 March 2023
english literacy (19)
Judul =  ENGLISH LITERACY - A Little Princess T...
BERITA LAINNYA - 16 March 2023
english literacy (20)
Judul =  ENGLISH LITERACY - The Book of Ichigo I...
BERITA LAINNYA - 29 April 2023
PUISI : Terang dan Gelap Hubungan
BERITA LAINNYA - 30 April 2023
PUISI : Penantian
Penantian karya Violina Utama Vektor mengukur a...
BERITA LAINNYA - 29 April 2023
PUISI - karya Bernard Nathanael
Penulis : Bernard Nathanael Baharadja Gultom Bes...
BERITA LAINNYA - 02 March 2023
PUISI : Dayita, lihatlah dirinya
Dayita, lihatlah dirinya Karya Lily Evans Yap / X...
BERITA LAINNYA - 03 March 2023
PUISI : SANG MAHA AGUNG
SANG MAHA AGUNG Karya Sebastian / X MIPA 2 Sang...
BERITA LAINNYA - 28 October 2023
Menghidupkan Semangat Pemuda: Refleksi 95 Tahun S...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Duel Penuh Gairah di SMAK 7 PENABUR: SMKN 34 JAKA...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, lapangan bulu tangki...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Laga Penuh Gairah: Duel Bulu Tangkis Putra Ganda ...
Di SMAK 7 PENABUR, Jakarta Timur, pada tanggal 3 ...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Pertandingan Sengit: Duel Ganda Putra SMAN 13 Jak...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, ruang bulu tangkis S...
BERITA LAINNYA - 03 October 2023
Laga Bulu Tangkis Ganda Penuh Semangat: SMAK 7 PE...
Pada tanggal 3 Oktober 2023, SMAK 7 PENABUR di Ja...
BERITA LAINNYA - 12 March 2024
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1445 H
BERITA LAINNYA - 13 March 2024
Selamat Menempuh Asesmen Akhir Sekolah Bagi Siswa...
Selamat Menempuh Asesmen Akhir Sekolah Bagi Siswa...
BERITA LAINNYA - 15 March 2024
Materi Pelajaran untuk kelas 10 dan 11 yang belaj...
Materi Pelajaran untuk kelas 10 dan 11 yang belaj...
BERITA LAINNYA - 18 March 2024
Pemberitahuan tentang hari Kamis Putih
Pemberitahuan tentang hari Kamis Putih
BERITA LAINNYA - 20 March 2024
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...
“Aku Telah Melihat Tuhan,” Kantata Paskah BPK PEN...

Choose Your School

GO