DAILY INSPIRATION - Belajar untuk pintar dalam memilih dan melakukan

BERITA LAINNYA - 09 August 2023


      Belajar untuk pintar dalam memilih dan                 melakukan

  Terkadang kita mengira bahwa kata Merdeka hanya sebatas terbebas dari penjajahan dan peperangan namun sebenarnya arti dan makna nya sangat dalam yang terkandung dalam kata tersebut. Merdeka berarti terbebas dari segala hal yang negatif Merdeka bagi setiap orang juga berbeda beda ada yang Merdeka karena kurikulum Merdeka ada yang Merdeka dari kecanduan bermain game ada yang Merdeka dari kebiasaan buruk nya dll.

  TetapI satu hal yang pasti ialah kita harus bisa Memerdekakan diri kita sendiri dari segala sifat negatif yang ada didalam diri kita, percayalah dengan bantuan Tuhan segalanya akan merdeka pada waktunya. Banyak orang yang kesulitan untuk keluar dari kebiasaan buruk nya banyak remaja di zaman sekarang sudah kecanduan pornografi,merokok bahkan narkoba, hal hal tersebut tentu sangat sulit untuk dilepaskan bagi mereka yang sudah kecanduan lalu bagaimana agar mereka bisa Merdeka?



    Mungkin banyak dari kita yang masih beruntung tidak bernasib seperti orang orang yang tadi saya sebutkan dan kita wajib bersyukur atas hal itu jangan sampai diri kita yang kita anggap sudah Merdeka menjadi terjajah kembali dikarenakan ketertarikan/dorongan dari orang lain untuk mencoba hal hal tersebut, pintar-pintar dalam memilih sebuah hal dan orang yang kita percayai jangan sampai orang yang kita percayai malah menjadi orang yang menjerumuskan kita kedalam penjajahan.


   

Tags:
BERITA LAINNYA - 29 August 2023
DAILY INSPIRATION - Kemerdekaan Dalam Kristus
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
DAILY INSPIRATION - JUJUR SUPAYA MERDEKA
Jujur supaya Merdeka Pendahuluan Jika kita i...
BERITA LAINNYA - 15 August 2023
DAILY INSPIRATION - Menjadi Generasi yang Merdeka
Menjadi Generasi yang Merdeka Kata “kemerdeka...
BERITA LAINNYA - 09 August 2023
DAILY INSPIRATION - MENJAGA KEMERDEKAAN
Menjaga Kemerdekaan  Eowyn Anastasia S. M...
BERITA LAINNYA - 24 August 2023
DAILY INSPIRATION - Merdeka dengan Kebenaran
Merdeka dengan Kebenaran Kemerdekaan. Apa sih...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
DRAMA PENUH TEGANGAN DI FORTELATIONS 2023: TIM MA...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
GEMPAK! BATTLE SUPREMASI BADMINTON CAMPURAN DI FO...
GEMPAK! BATTLE SUPREMASI BADMINTON CAMPURAN DI FO...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
HEBOH! SIAPA RATU BADMINTON PUTRI FORTELATIONS 20...
HEBOH! SIAPA RATU BADMINTON PUTRI FORTELATIONS 20...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
PENASARAN DENGAN PEMENANG BADMINTON PUTRA FORTELA...
PENASARAN DENGAN PEMENANG BADMINTON PUTRA FORTELA...
BERITA LAINNYA - 07 October 2023
KEJUTAN MENGGELEGAR DI FORTELATIONS 2023! APAKAH ...
KEJUTAN MENGGELEGAR DI FORTELATIONS 2023! APAKAH ...
BERITA LAINNYA - 11 December 2023
Kunjungan Kasih ke Panti Asuhan Tanjung Barat dal...
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
BERITA LAINNYA - 04 December 2023
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
P5 "Pendahuluan Tentang Makanan Indonesia" oleh K...
BERITA LAINNYA - 21 December 2023
Surat Himbauan penggunaan Masker
Surat Himbauan penggunaan Masker
BERITA LAINNYA - 21 February 2024
[LITERASI] Book Review: Politik Hijau/Keadilan Po...
BERITA LAINNYA - 27 February 2024
[LITERASI] Book Review: Praktik Relasi Kekuasaan:...
Pengarang: Fredy B. L. Tobing Krisis ekonomi 199...
BERITA LAINNYA - 16 February 2024
[LITERASI] Book Review: Reformasi dan Jatuhnya So...
Pengarang: Basuki Agus Suparno Pada saat masa ke...
BERITA LAINNYA - 17 February 2024
[LITERASI] Book Review: Teori, Mode, Perspektif, ...
Pengarang: Lely Arrianie Fenomena komunikasi pol...
BERITA LAINNYA - 16 February 2024
[LITERASI] Book Review: Refleksi Stoikisme
Pengarang: Geofakta Razali Buku ini secara kriti...
BERITA LAINNYA - 21 August 2024
Alumni AKSEN Memulai Petualangan Baru di Kampus U...
BERITA LAINNYA - 21 August 2024
AKSEN Gelar Senam Pagi dan Aksi Makan Bergizi unt...
AKSEN Gelar Senam Pagi dan Aksi Makan Bergizi unt...
BERITA LAINNYA - 27 August 2024
Keunggulan SMAK 7 PENABUR Jakarta membuat belajar...
Keunggulan SMAK 7 PENABUR Jakarta
BERITA LAINNYA - 29 August 2024
Mengenal Gambar Diri Kelas XI
Mengenal Gambar Diri Kelas XI
BERITA LAINNYA - 29 August 2024
Career Day Kelas XII di SMAK 7 PENABUR
Career Day Kelas XII di SMAK 7 PENABUR

Choose Your School

GO