Arduino

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 17 October 2024

Arduino merupakan sebuah perangkat elektronik yang bersifat open source dan sering digunakan untuk merancang dan membuat perangkat elektronik serta software yang mudah untuk digunakan. Arduino juga sudah menggunakan bahasa pemrograman Arduino Language yang sedikit mirip dengan bahasa pemrograman C++.  Biasanya Arduino digunakan untuk mengembangkan beberapa sistem seperti pengatur suhu, sensor untuk bidang agrikultur, pengendali peralatan pintar, dan masih banyak lagi.

Selain Arduino, ada juga perangkat prototype sejenis dengan fungsi yang serupa di luar sana, yaitu Raspberry Pi. Raspi memiliki fungsi dan ukuran yang sama dengan Arduino. Raspi memiliki harga yang jauh lebih tinggi dibandingkan dengan Arduino. Namun, dengan harga yang berbeda jauh itu, Raspi dapat digunakan sebagai komputer pribadi. Pasalnya, Raspi dapat diinstal beberapa OS seperti Linux dan Raspberry Pi OS. Bahasa pemrograman yang digunakan juga berbeda. Arduino menggunakan bahasa pemrograman C++ yang disederhanakan, sementara Raspi menggunakan bahasa pemrograman Python (bisa juga menggunakan bahasa pemrograman lain).

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 21 February 2023
PERSELA KELAS XI 2023
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 21 February 2023
PERSELA KELAS X 2023
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 02 March 2023
LEADERSHIP CAMP SMAK 6 PENABUR JAKARTA
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 12 July 2022
WWJD
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 19 July 2022
Saling Menolong
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 07 October 2024
Juara 1 Modern Dance dan Meraih Best Costume & Ma...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 07 October 2024
Juara 3 Lomba Debat Bahasa Indonesia ESCALADES Fo...
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 08 October 2024
Haruskah Jadi Apatis?
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 09 October 2024
Muak, Tapi Tetap Bicara
-
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 10 October 2024
“Si Paling Paham”
-
Berita Lainnya - 29 November 2021
Sombong Rohani
Berita Lainnya - 30 November 2021
Selagi Ada Waktu
-
Berita Lainnya - 01 December 2021
Trendsetter
-
Berita Lainnya - 02 December 2021
Live for Christ
-
Berita Lainnya - 03 December 2021
Hypebeast
-
Berita Lainnya - 03 October 2023
Kepribadian Bedasarkan MBTI
Berita Lainnya - 03 October 2023
WHY? Natural Disasters
-
Berita Lainnya - 03 October 2023
The magic library
-
Berita Lainnya - 03 October 2023
Pergi
-
Berita Lainnya - 03 October 2023
Thea Stilton and The Prince’s Emerald
-
Berita Lainnya - 26 January 2024
POW LOGAN
Berita Lainnya - 31 January 2024
RESENSI BUKU POWER
-
Berita Lainnya - 31 January 2024
RESENSI BUKU LAUT BERCERITA
-
Berita Lainnya - 31 January 2024
RESENSI BUKU FILOSOFI TERAS
-
Berita Lainnya - 07 July 2024
RESENSI BUKU THE SUMMER I TURN PRETTY
-

Choose Your School

GO