SMAK 5 PENABUR Jakarta Peduli Lingkungan

Berita Lainnya - 17 May 2025

 

Sadar atau tidak, bumi atau lingkungan yang kita tinggali semakin rusak. Ada banyak upaya pencegahan yang bisa kita lakukan. Seperti contohnya, di SMAK 5 terdapat video kampanye anti merokok sebagai upaya pencegahan akan pencemaran atau polusi udara yang ada. Sadar bila, asap rokok yang tercemar di udara dan kita hirup dapat berpengaruh negatif pada kesehatan paru-paru kita loh.

 

Sebagai perwakilan sekolah yaitu OSIS Bidang 5 yang memiliki program perduli lingkungan yaitu CCTV. Dimana siswa akan disuruh untuk mengumpulkan botol plastik lalu akan didaur ulang. Tentu saja hal ini dapat membantu pemulihan lingkungan dari dampak pencemaran plastik yang semakin merajalela di lingkungan kita. Tidak hanya itu saja, pencemaran udara berkaitan dengan minimnya kadar oksigen yang kita hirup.

 

SMAK 5 juga aktif dalam penanaman tanaman hijau yang semakin membuat lingkungan semakin asri dan sejuk! Jadi tunggu apa lagi? Yuk, kita jaga dan sayangi lingkungan hidup kita! Tidak hanya dengan perkataan namun juga dengan perbuatan kita. (Kezia Kurniawan - Kelas XI-6)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 September 2024
Open for Registration Escalades Fortitudo 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 September 2024
Jadwal Pertandingan Basket dan Futsal Escalades F...
Jadwal Pertandingan Basket Escalades Fortitudo SM...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 September 2024
SMAK 5 PENABUR Presents FORTITUDO 2024: The Conce...
https://www.instagram.com/p/DAYN3A2Sh8k/
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 September 2024
Undangan Kebaktian Sekolah PENABUR Kompleks Kelap...
Undangan Kebaktian Sekolah PENABUR Kompleks Kelap...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 September 2024
BUNGLON, Speak Your Thoughts
BUNGLON, Speak Your Thoughts
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2023
Lomba Band Jumat, 3 November 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2023
Pertandingan Mobile Legend Rematch Jumat, 3 Novem...
Pertandingan Mobile Legend Rematch Jumat, 3 Novem...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2023
Jadwal Lomba Monolog SMP Jumat, 3 November 2023
Jadwal Lomba Monolog SMP Jumat, 3 November 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2023
Jadwal Pertandingan Futsal Jumat, 3 November 2023
Jadwal Pertandingan Futsal Jumat, 3 November 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 November 2023
Jadwal Pertandingan Basket Jumat, 3 November 2023
Jadwal Pertandingan Basket Jumat, 3 November 2023
Berita Lainnya - 05 February 2025
Tuhan Mengasihi Setiap Orang dengan Cinta yang Ti...
Berita Lainnya - 04 February 2025
Tuhan Punya Rencana Indah bagi Setiap Orang untuk...
Tuhan Punya Rencana Indah bagi Setiap Orang untuk...
Berita Lainnya - 03 February 2025
Nyatakan Segala Keinginanmu kepada Allah dalam Doa
Nyatakan Segala Keinginanmu kepada Allah dalam Doa
Berita Lainnya - 02 February 2025
Yesus Kristus Tetap Sama Kini dan Selamanya
Yesus Kristus Tetap Sama Kini dan Selamanya
Berita Lainnya - 01 February 2025
Tuhan Selalu Sertai Langkahku, Aku Tidak Cemas La...
Tuhan Selalu Sertai Langkahku, Aku Tidak Cemas L...
Berita Lainnya - 17 March 2024
Menghasilkan Buah dan Memuliakan Tuhan
Berita Lainnya - 12 March 2024
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1445 H
Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Ramadhan 1445 H
Berita Lainnya - 11 March 2024
Selamat Hari Raya Nyepi
Selamat Hari Raya Nyepi
Berita Lainnya - 16 March 2024
Rasa Aman Tidak Ditemukan dalam Ketiadaan Bahaya ...
Rasa Aman Tidak Ditemukan dalam Ketiadaan Bahaya ...
Berita Lainnya - 15 March 2024
Kebebasan Menurut Alkitab: Memilih yang Benar Ber...
Kebebasan Menurut Alkitab: Memilih yang Benar Be...
Berita Lainnya - 17 March 2022
Keberhasilan Bukanlah Milik Orang Pintar
Berita Lainnya - 15 March 2022
Kita Dipanggil Sesuai dengan Maksud-Nya
Kita Dipanggil Sesuai dengan Maksud-Nya
Berita Lainnya - 14 March 2022
Cerpen: 831,224 hours
Cerpen: 831,224 hours
Berita Lainnya - 10 March 2022
Short Story: Dancing After The Storm
Short Story: Dancing After The Storm
Berita Lainnya - 09 March 2022
Juara 1 Peta Leadership Day SMAK 5: Inori Sehasak...
Juara 1 Peta Leadership Day SMAK 5: Inori Sehasak...

Choose Your School

GO