Kuasa Allah Bekerja Saat Kita Melakukan Firman Tuhan, Bukan Saat Kita Mendengar atau Mencatat Saja

Berita Lainnya - 08 November 2023

 

Jangan hanya mendengar atau membaca firman. Mempelajari firman yang hanya untuk belajar pun kecil kuasanya. Yang membawa kuasa transformasi bekerja dalam hidup kita adalah ketika kita mendengar firman untuk melakukan, dan mempelajari firman untuk melakukan. Menjadi pelaku Firman Tuhan memang bukanlah hal yang mudah. Namun, itulah yang dipercayakan Tuhan bagi setiap orang percaya. Tentu, kita harus mengandalkan kuasa Tuhan untuk dapat melaksanakan Firman-Nya. Semua butuh proses. Kita butuh proses untuk memahami Firman-Nya dengan membaca atau mendengar dan merenungkannya. Kita pun butuh proses untuk melakukannya dengan baik. Ada sebuah peribahasa yang berkata: “lebih baik menyalakan satu lilin daripada mengutuk kegelapan”. Ibaratnya, jika kita ada dalam ruangan yang gelap, lalu kita mengeluh, mengumpat dan mengutuk sekalipun, tidak akan ada perubahan sampai kita menyalakan lilin yang memberikan cahaya terang dalam ruangan tersebut. Berbuat lebih baik daripada sekedar berkata-kata. Bukankah ini juga yang dibutuhkan orang Kristen ketika dipercaya memancarkan terang-Nya? Mari nyatakan Firman-Nya bukan hanya melalui perkataan tetapi juga dalam tindakan nyata di lingkungan keluarga lingkungan kerja , lingkungan sekolah, dan di lingkungan masyarakat secara luas. Roh Kudus memampukan kita menjadi wakil Tuhan yang lebih baik untuk kemudian menjadi pemberita kabar baik. Kerelaan kita untuk taat memancarkan cahaya kebenaran dan kasih Tuhan di mana pun kita diutus oleh-Nya

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2024
Pengembangan Bakat Olahraga di SMAK 5 PENABUR Jak...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 October 2024
Jawara Escalades Fortitudo SMAK 5 PENABUR Jakarta...
Jawara Escalades Fortitudo SMAK 5 PENABUR Jakarta...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 October 2024
Jalan-Jalan SMAK 5 PENABUR Jakarta ke Taman Mini ...
Jalan-Jalan SMAK 5 PENABUR Jakarta ke Taman Mini ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 October 2024
Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jaka...
Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 October 2024
Apresiasi Pembaca Teraktif September 2024 Perpust...
Apresiasi Pembaca Teraktif September 2024 Perpust...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 January 2024
Wajah Baru Koperasi Siswa SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 January 2024
Surat Imbauan Penggunaan Masker di Lingkungan BPK...
Surat Imbauan Penggunaan Masker di Lingkungan BPK...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 January 2024
Kegiatan LDK MPK dan OSIS SMAK 5 PENABUR Jakarta
Kegiatan LDK MPK dan OSIS SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 January 2024
Kegiatan Leadership 2024 SMAK 5 PENABUR Jakarta
Kegiatan Leadership 2024 SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 January 2024
Basketball (Coaching Clinic) - SMAK 5 PENABUR | A...
Basketball (Coaching Clinic) - SMAK 5 PENABUR | A...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas X 1-5 Februari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2021
Kebaktian Awal Tahun: Harapan Seperti Jangkar Kap...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XII 25-29 Januari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XI 25-29 Januari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 January 2021
Jadwal Pelajaran Kelas X 25-29 Januari 2021
Berita Lainnya - 26 April 2024
Jabatan Membutakan Mata, tetapi Kerendahan Hati M...
Berita Lainnya - 25 April 2024
Bersyukur kepada Tuhan Bukanlah Panggung untuk Me...
Bersyukur kepada Tuhan Bukanlah Panggung untuk Me...
Berita Lainnya - 10 April 2024
Bersorak-sorai dan Naikkanlah Syukur kerana Allah...
Bersorak-sorai dan Naikkanlah Syukur kerana Allah...
Berita Lainnya - 24 April 2024
Tuhanlah Gembalaku, Ia Menuntun dan Memenuhi Kebu...
Tuhanlah Gembalaku, Ia Menuntun dan Memenuhi Kebu...
Berita Lainnya - 23 April 2024
Happy World Book Day 2024
Happy World Book Day 2024
Berita Lainnya - 30 August 2023
Mewartakan Kasih Tuhan Melalui Karya dan Pelayan...
Berita Lainnya - 29 August 2023
God doesn’t speak to everyone in the same way
God doesn’t speak to everyone in the same way
Berita Lainnya - 28 August 2023
Tuhan Melukis Sejarah Hidup Kita
Tuhan Melukis Sejarah Hidup Kita
Berita Lainnya - 25 August 2023
Mewujudkan Kasih Tuhan Melalui Sesama
Mewujudkan Kasih Tuhan Melalui Sesama
Berita Lainnya - 24 August 2023
God's Grace and Power Help You Live More Boldly f...
God's Grace and Power Help You Live More Boldly f...

Choose Your School

GO