Finding God in My Loneliness

Berita Lainnya - 01 October 2020

"Apakah kita sendiri? Tidak. Sekalipun dalam keadaan sukar seperti ini, juga tidak”

 

Demikian monolog oleh Bapak Juan Gilbert Boeky, S.Si., M.M. dalam membuka khotbahnya pada kebaktian siswa SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta. Ibadah tersebut terselenggara pada Senin, 7 September 2020 pada ruang-ruang zoom kelas dan youtube SMAK 5 PENABUR JAKARTA – OFFICIAL. Seluruh siswa, guru, dan karyawan mengikuti ibadah tersebut secara virtual dari tempat tinggalnya masing-masing.

 

Selanjutnya, Pak Juan menyampaikan bahwa manusia tidak akan bertahan melalui kekuatannya sendiri. Oleh karenanya, manusia membutuhkan Tuhan yang selalu setia menemani manusia dalam setiap perkara apapun yang mereka lalui. “Untuk itu, kita harus senantiasa percaya dan berpengharapan pada Tuhan,” jelas Pak Juan.

 

Mewakili siswa, Winfried Ichtussend Hartnajaya Chrisna dari kelas XII MIPA 3  pun menambahkan khotbah yang disampaikan oleh Pak Juan. Winfried mengungkapkan bahwa penyertaan Tuhan ada pada kekuatan doa dan orang-orang di sekitar kita. Kedua hal tersebut dapat membuat seseorang tidak merasa sendiri.

 

Winfried pun mengajak seluruh siswa untuk terlibat dan mengambil bagian untuk menjadi teman dan saudara bagi sesama. “Agar kita dapat saling menopang, memberikan semangat, dan bekerja sama,” ungkapnya. (Jocelyn – Kelas X MIPA 4 – Tim Jurnalistik SMAK 5 PENABUR Jakarta)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 April 2024
Bakti Sosial Paskah SMAK 5 PENABUR Jakarta 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 April 2024
Penampilan Luminis Voces, Paduan Suara SMAK 5 PEN...
Penampilan Luminis Voces, Paduan Suara SMAK 5 PEN...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 April 2024
Pemberitahuan Kegiatan Perkemahan RAIMUNA Kelas X
Pemberitahuan Kegiatan Perkemahan RAIMUNA Kelas X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 April 2024
Outbound Guru dan Karyawan SMAK 5 PENABUR Jakarta
Outbound Guru dan Karyawan SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 April 2024
Bunglon, Speak Your Thoughts
Bunglon, Speak Your Thoughts
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2023
SMAK 5 ESCALADES PINISHI 2023 CLOSING EVENT
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 October 2023
PANDAWA | Official Trailer | ESCALADES PINISHI 20...
PANDAWA | Official Trailer | ESCALADES PINISHI 20...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 October 2023
ESCALADES PINISHI 2023 : The Trailer
ESCALADES PINISHI 2023 : The Trailer
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 October 2023
ESCALADES PINISHI 2023 : The Concept
ESCALADES PINISHI 2023 : The Concept
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 October 2023
Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jaka...
Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 August 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI Pekan Penilaian Harian ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 August 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X Pekan Penilaian Harian 1...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 June 2020
Alumnus SMAK 5 PENABUR Natalie Francis Raih Beasi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 May 2020
Jadwal Home Learning 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 May 2020
Online English Service: Berpengharapan kepada Tuh...
Berita Lainnya - 12 December 2023
Taat kepada Tuhan dengan Sepenuh Hati dalam Segal...
Berita Lainnya - 11 December 2023
Bersyukur kepada Tuhan Sepanjang Hari karena Tuha...
Bersyukur kepada Tuhan Sepanjang Hari karena Tuha...
Berita Lainnya - 06 December 2023
Sekilas Cerita Sejarah Kemaritiman Cirebon
Sekilas Cerita Sejarah Kemaritiman Cirebon
Berita Lainnya - 04 December 2023
KRI Dewa Ruci: Simbol Kerja Sama yang Baik
KRI Dewa Ruci: Simbol Kerja Sama yang Baik
Berita Lainnya - 03 December 2023
Karakteristik Pantai Lord Howe Island di Australia
Karakteristik Pantai Lord Howe Island di Australia
Berita Lainnya - 07 March 2022
Don't Limit Yourself, Keep Trying New Things
Berita Lainnya - 04 March 2022
Cerpen: Masih Menunggu
Cerpen: Masih Menunggu
Berita Lainnya - 02 March 2022
Juara 2 Peta Leadership Day SMAK 5: Gracia Agusti...
Juara 2 Peta Leadership Day SMAK 5: Gracia Agusti...
Berita Lainnya - 01 March 2022
Mengasihi Walau Terluka
Mengasihi Walau Terluka
Berita Lainnya - 25 February 2022
Dia telah Menebus Kita
Dia telah Menebus Kita

Choose Your School

GO