Bijaklah dalam Perkataan dan dengan Berani Memeberitakan Kebenaran

Berita Lainnya - 24 January 2024

 

Adakah diantara kita pernah mengalami suatu kondisi ketika mengetahui sebuah kebenaran, tetapi terlalu takut untuk mengatakannya? Atau apakah kita adalah seorang yang selalu khawatir ucapannya akan menyinggung atau menyakiti hati seseorang ketika menyampaikan sebuah kebenaran? Mengutaran suatu kebenaran bukanlah hal yang mudah, apalagi pada era ini. Saat  melihat perbuatan seorang saudara yang tidak benar, kita memilih hanya diam dan menyimpannya di dalam hati. Dengan anggapan ‘itu bukan urusahan saya’. Bahkan, ketika juga kita melihat orang  tersebut tertimpa masalah karena perbuatannya, kita  tetap diam dan tidak melakukan apa pun untuk memperingatkannya.

 

Padahal, ketika kita berani mengatakan kebenaran kepada saudara kita, sebenarnya kita sedang membantunya menghindari kesalahan yang lebih fatal. Kejujuran adalah bab pertama dalam buku kebijaksanaan untuk itu mari menyatakan kebenaran melalui kata dan perbuatan, membiarkan Allah bekerja melalui kita untuk menggarami dan menerangi dunia gelap ini

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2024
Komitmenku sebagai Gen-Z untuk Masa Depan yang Ba...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 February 2024
Empat Langkah Menjadi Future Generation
Empat Langkah Menjadi Future Generation
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 February 2024
Ibadah Jelang PAT Kelas XII: Ora et Labora
Ibadah Jelang PAT Kelas XII: Ora et Labora
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2024
Empat Kunci Menjadi Pemimpin
Empat Kunci Menjadi Pemimpin
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 February 2024
Pemberitahuan Hari Libur Awal Puasa dan Hari Cuti...
Pemberitahuan Hari Libur Awal Puasa dan Hari Cuti...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 June 2022
Marturia Episode 2: Ketergantungan Drama Korea
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 June 2022
Marturia: Program Inspiratif Siswa SMAK 5
Marturia: Program Inspiratif Siswa SMAK 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 July 2022
Kebaktian Awal Tahun Pelajaran: Kerja Cerdas
Kebaktian Awal Tahun Pelajaran: Kerja Cerdas
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 March 2022
Kebaktian Siswa: Kecil Berdampak Besar
Kebaktian Siswa: Kecil Berdampak Besar
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 March 2022
Leadership Day 2022: Kepemimpinan yang Berdampak
Leadership Day 2022: Kepemimpinan yang Berdampak
Berita Lainnya - 01 October 2024
Saat Banyak Orang Memandang Rendah Kita, Tuhan Ye...
Berita Lainnya - 03 October 2024
Mengelola Emosi
Mengelola Emosi
Berita Lainnya - 30 September 2024
SMAK 5 PENABUR Jakarta Tidak Hanya Unggul Akademi...
SMAK 5 PENABUR Jakarta Tidak Hanya Unggul Akademi...
Berita Lainnya - 30 September 2024
Kristus telah Meneladankan Kesabaran, Kita Ikuti ...
Kristus telah Meneladankan Kesabaran, Kita Ikuti ...
Berita Lainnya - 29 September 2024
Merespon Kehilangan dengan Positif karena Tuhan a...
Merespon Kehilangan dengan Positif karena Tuhan a...
Berita Lainnya - 22 January 2024
Kekuatan Hidup Orang Percaya ada di dalam Tuhan
Berita Lainnya - 19 January 2024
Tuhan, Kami Mempercayakan Hidup Kami kepada-Mu
Tuhan, Kami Mempercayakan Hidup Kami kepada-Mu
Berita Lainnya - 18 January 2024
Only God Knows Why We have to Through Every Circu...
Only God Knows Why We have to Through Every Circu...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Selamat Hari Sekolah Kristen Indonesia
Selamat Hari Sekolah Kristen Indonesia
Berita Lainnya - 17 January 2024
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Berita Lainnya - 17 August 2022
Dirgahayu 77 Tahun Republik Indonesia
Berita Lainnya - 19 August 2022
Orientasikan Hidup kepada Tuhan
Orientasikan Hidup kepada Tuhan
Berita Lainnya - 22 August 2022
Hartaku untuk Kemuliaan Tuhan
Hartaku untuk Kemuliaan Tuhan
Berita Lainnya - 15 August 2022
merespon segala sesuatu secara positif
merespon segala sesuatu secara positif
Berita Lainnya - 08 August 2022
Jangan Menjadi Batu Sandungan !
Jangan Menjadi Batu Sandungan !

Choose Your School

GO