Workshop Biotechnology: Mengekstrak DNA Pisang

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 March 2025

 

DNA (deoxyribonucleic acid) bagi setiap organisme hidup adalah unik. DNA pula yang membedakan antara satu organisme dengan organisme lainnya. Karena keunikannya ini tim dari Universitas Bina Nusantara (Binus) mengadakan workshop biotechnology berupa mengekstrak DNA Pisang. Workshop tersebut terselenggara di SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta pada Selasa, 18 Februari 2025. Sekitar 35 siswa kelas X turut serta dalam workshop tersebut. 

 

Sebelum dilakukan pelatihan, siswa diberikan penjelasan mengenai keunikan DNA. Lalu siswa diajarkan untuk mengekstrak DNA pisang dengan mencampurkan pisang yang telah dilumatkan dengan campuran berbagai larutan seperti alkohol dan sebagainya ke dalam gelas kaca. Setelah mencampurkan pisang dengan berbagai larutan, sampel DNA pisang dapat diambil menggunakan pipet dan dipindahkan pada botol plastik mini untuk disimpan dan nantinya dapat direkayasa sesuai kebutuhan.

 

"Dari workshop ini kami jadi tahu bagaimana ahli bioteknologi bekerja." (Lois - Kelas X-1)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 November 2023
Open Recruitment! Smile 2023 Committee SMAK 5 PEN...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 November 2023
Pemilihan Ketua OSIS: Pasangan Calon Ketua dan Wa...
Pemilihan Ketua OSIS: Pasangan Calon Ketua dan Wa...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 November 2023
Pemilihan Ketua OSIS: Pasangan Calon Ketua dan Wa...
Pemilihan Ketua OSIS: Pasangan Calon Ketua dan Wa...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 November 2023
indonews.id: SMAK 5 PENABUR Jakarta Ajarkan Pendi...
indonews.id: SMAK 5 PENABUR Jakarta Ajarkan Pendi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 November 2023
benang.id: SMAK 5 Penabur Jakarta Bangkitkan Kisa...
benang.id: SMAK 5 Penabur Jakarta Bangkitkan Kisa...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 19-23 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Escalades Tetap Hadir di Tengah Pandemi
Pandemi Corona rupanya tidak menghalangi terselen...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 12-16 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 12-16 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 12-16 Oktober 2020
Berita Lainnya - 13 October 2024
Perjalanan Iman Kita Seperti Madu Manis yang Ada ...
Berita Lainnya - 12 October 2024
Sungguh Tercela Jika Kita Menggunakan Berkat Tuha...
Sungguh Tercela Jika Kita Menggunakan Berkat Tuha...
Berita Lainnya - 11 October 2024
Keramahan Tuhan Menumbuhkan Iman Kita
Keramahan Tuhan Menumbuhkan Iman Kita
Berita Lainnya - 10 October 2024
Menyenangkan Hati Tuhan Meski Tampak Buruk di Mat...
Menyenangkan Hati Tuhan Meski Tampak Buruk di Mat...
Berita Lainnya - 09 October 2024
Semakin Tumpul Nurani Kita, Semakin Rentan Hancur...
Semakin Tumpul Nurani Kita, Semakin Rentan Hancur...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Selamat Hari Sekolah Kristen Indonesia
Berita Lainnya - 17 January 2024
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Berita Lainnya - 16 January 2024
Enjoying The Goodness of God Everyday
Enjoying The Goodness of God Everyday
Berita Lainnya - 15 January 2024
Orang yang Takut akan Tuhan Terjamin Masa Depannya
Orang yang Takut akan Tuhan Terjamin Masa Depannya
Berita Lainnya - 14 January 2024
Kita hanya bisa Mengubah Diri Kita Sendiri, Bukan...
Kita Hanya bisa Mengubah Diri Kita Sendiri, Bukan...
Berita Lainnya - 20 April 2022
Jauhilah Hawa Nafsu
Berita Lainnya - 19 April 2022
Juara 2 Kelas X MIPA Video Kolaborasi
Juara 2 Kelas X MIPA Video Kolaborasi
Berita Lainnya - 18 April 2022
Juara 1 Kelas X MIPA Video Kolaborasi
Juara 1 Kelas X MIPA Video Kolaborasi
Berita Lainnya - 12 April 2022
Juara 2 Kelas XI MIPA Video Kolaborasi
Juara 2 Kelas XI MIPA Video Kolaborasi
Berita Lainnya - 11 April 2022
Juara 1 Kelas XI MIPA Video Kolaborasi
Juara 1 Kelas XI MIPA Video Kolaborasi

Choose Your School

GO