Undangan Parent Cell Group: Menghadapi Tantangan Pendidikan Seksualitas di Era Digital

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2024

 

Salam sejahtera bagi Bapak/Ibu Orang Tua Peserta Didik,


Masa remaja adalah masa ingin tahu dengan berbagai hal termasuk hal berbau seksualitas. Kadang sebagai orangtua kita merasa tabu atau bingung untuk berdiskusi mengenai ini kepada putra/putri. Nah bagaimana kita sebagai orangtua mampu untuk membuka diri untuk berdiskusi dengan putra/putri kita? Bagaimana pula dunia sosial sangat berperan dalam pola pikir siswa mengenai pendidikan seksualitas?


Semua itu akan kita bahas dalam kegiatan Parent Cell Group ke-3 SMAK 5 PENABUR dengan tema:"Menghadapi Tantangan Pendidikan Seksualitas di Era Digital" dengan pembicara dr. Amira Abdat, SPOG. Acara ini diadakan pada:


hari,tanggal: Sabtu, 13 Januari 2024
pukul: 08.00-09.30 WIB
zoom: https://us02web.zoom.us/j/83768298943?pwd=cHByVTRsaVFrcUkzZkhDd3FwVm53UT09

 

Meeting ID: 837 6829 8943
Passcode: 328552


Kami sampai zoompa hari Sabtu ini,Bapak/Ibu😊

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 February 2024
Kegiatan Leadership Day Membentukku
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 February 2024
Video Kegiatan Workshop Orangtua Siswa: Membuat S...
Video Kegiatan Workshop Orangtua Siswa: Membuat S...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2024
Video Rekapitulasi Kegiatan Leadership Day SMAK 5...
Video Rekapitulasi Kegiatan Leadership Day SMAK 5...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 February 2024
Video Interview Chinese New Year SMAK 5 PENABUR J...
Video Interview Chinese New Year SMAK 5 PENABUR J...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 February 2024
Video Kegiatan Perkaju Kelas XI 2024
Video Kegiatan Perkaju Kelas XI 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2022
Kebaktian Guru dan Siswa: Tugas dan Tanggung Jawab
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 August 2022
Marturia Eps. 8: Pertemanan di Sekolah
Marturia Eps. 8: Pertemanan di Sekolah
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2022
Kebaktian Siswa: Tugas dan Tanggung Jawab Siswa a...
Kebaktian Siswa: Tugas dan Tanggung Jawab Siswa a...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 August 2022
Ibadah Siswa: Penguasaan Diri
Ibadah Siswa: Penguasaan Diri
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 August 2022
English Service: Do Not Be Afraid
English Service: Do Not Be Afraid
Berita Lainnya - 07 October 2024
Allah Menguatkan Kita dengan Kemenangan Kristus
Berita Lainnya - 06 October 2024
Sapaan dan Salam Menunjukkan Kepedulian, Hormat, ...
Sapaan dan Salam Menunjukkan Kepedulian, Hormat, ...
Berita Lainnya - 05 October 2024
Kepemimpinan yang Salah Patut Dikoreksi dengan Ke...
Kepemimpinan yang Salah Patut Dikoreksi dengan Ke...
Berita Lainnya - 04 October 2024
Orang Lain dapat Merendahkan Kita Tapi Tidak Memb...
Orang Lain dapat Merendahkan Kita Tapi Tidak Memb...
Berita Lainnya - 03 October 2024
Anugerah Allah Memampukan Kita Berkata 'Ya' pada ...
Anugerah Allah Memampukan Kita Berkata 'Ya' pada ...
Berita Lainnya - 04 January 2024
Resensi Buku: Awan (Harmoni dalam Perbedaan)
Berita Lainnya - 02 January 2024
Bangga Menggunakan Batik
Bangga Menggunakan Batik
Berita Lainnya - 07 January 2024
Pentingnya Mengimplementasikan Kejujuran
Pentingnya Mengimplementasikan Kejujuran
Berita Lainnya - 23 January 2024
Each Day is A Chance to Make A Positive Impact, a...
Each Day is A Chance to Make A Positive Impact, a...
Berita Lainnya - 22 January 2024
Kekuatan Hidup Orang Percaya ada di dalam Tuhan
Kekuatan Hidup Orang Percaya ada di dalam Tuhan
Berita Lainnya - 23 September 2022
Esai Ilmiah: “Caraka”: Program Kolaboratif Cipta,...
Berita Lainnya - 15 September 2022
Cerpen: Mereka yang Tinggal
Cerpen: Mereka yang Tinggal
Berita Lainnya - 17 August 2022
Dirgahayu 77 Tahun Republik Indonesia
Dirgahayu 77 Tahun Republik Indonesia
Berita Lainnya - 19 August 2022
Orientasikan Hidup kepada Tuhan
Orientasikan Hidup kepada Tuhan
Berita Lainnya - 22 August 2022
Hartaku untuk Kemuliaan Tuhan
Hartaku untuk Kemuliaan Tuhan

Choose Your School

GO