SMAK 5 PENABUR Jakarta Bawa Pulang 3 Medali dalam OSN 2023

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 September 2023

Orang-orang yang menabur dengan mencucurkan air mata,  akan menuai dengan bersorak-sorai. (Mazmur 126:5)

 

Ayat alkitab tersebut menggambarkan perjuangan empat siswa SMAK 5 PENABUR Jakarta dalam ajang Olimpiade Sains Nasional (OSN) 2023. Mereka adalah Nathan Gabriel Winoto (bidang Astronomi), Nicholas Carlsen Purba (bidang Fisika), Jesreel Hasiholan Tua Sigalingging (bidang Matematika), dan Arshanada Putranta (bidang Matematika).

 

Selama kurang lebih satu bulan mereka mengikuti kegiatan pelatihan yang diadakan oleh BPK PENABUR Jakarta dan pelatihan daerah (pelatda) dari Dinas Pendidikan DKI JAKARTA. Mereka mempersiapkan diri dengan terus belajar dan berlatih untuk mempersiapkan diri mereka menghadapi OSN.

 

Puncaknya, pada OSN yang terselenggara di kota Bogor pada 27 Agustus-2 September 2023, empat siswa SMAK 5 tersebut berkompetisi dan bersaing dengan ratusan siswa dari seluruh Indonesia. “Kegiatan ini seru, menambah banyak pengalaman dan teman baru, meski harus banyak meninggalkan waktu di sekolah” kesan Nathan.

 

Hasilnya, tiga siswa berhasil memperoleh prestasi saat pengumuman pada 1 September 2023. Mereka adalah Nathan mendapat medali emas, Nicholas memperoleh medali perak, dan Jesreel membawa pulang Medali Perunggu. (Therecia-Guru Ekonomi)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 August 2024
Jadwal Informasi Remedial dan Klinis
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 August 2024
Pengisian Buku Induk Siswa Kelas X
Pengisian Buku Induk Siswa Kelas X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 August 2024
Panitia Perayaan Hari Merdeka SMAK 5 PENABUR Jaka...
Panitia Perayaan Hari Merdeka SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 August 2024
Yuk Ikut Lomba 17an di SMAK 5 PENABUR Jakarta
Yuk Ikut Lomba 17an di SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 August 2024
Informasi Upacara dan Perayaan Hari Kemerdekaan
Informasi Upacara dan Perayaan Hari Kemerdekaan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2023
Jadwal Lomba Monolog Rabu, 1 November 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2023
Jadwal Pertandingan Mobile Legend Rabu, 1 Novembe...
Jadwal Pertandingan Mobile Legend Rabu, 1 Novembe...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2023
Jadwal Pertandingan Basket Rabu, 1 November 2023
Jadwal Pertandingan Basket Rabu, 1 November 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2023
Jadwal Pertandingan Futsal Rabu, 1 November 2023
Jadwal Pertandingan Futsal Rabu, 1 November 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 October 2023
SMAK 5 PENABUR JAKARTA PROUDLY PRESENTS : ESCALAD...
SMAK 5 PENABUR JAKARTA PROUDLY PRESENTS : "𝐄𝐒�...
Berita Lainnya - 30 January 2025
Pekerjaan adalah Ibadah yang harus Dijalani denga...
Berita Lainnya - 29 January 2025
Racun Mudah Dikenal dan Dihindari jika Kita Memah...
Racun Mudah Dikenal dan Dihindari jika Kita Memah...
Berita Lainnya - 28 January 2025
Pilihan Kita Mencerminkan Posisi Tuhan bagi Kita
Pilihan Kita Mencerminkan Posisi Tuhan bagi Kita
Berita Lainnya - 04 January 2025
Merajut Masa Depan dari Titik 2025
Merajut Masa Depan dari Titik 2025
Berita Lainnya - 27 January 2025
Selamat Memperingati Hari Raya Isra Mi'raj 27 Raj...
Selamat Memperingati Hari Raya Isra Mi'raj 27 Raj...
Berita Lainnya - 15 April 2024
God is More Interested in Making Your Life Holy t...
Berita Lainnya - 23 April 2024
God is More Interested in Your Character than You...
God is More Interested in Your Character than You...
Berita Lainnya - 22 April 2024
Refleksi Hari Bumi 2024: Menjaga Bumi untuk Masa ...
Refleksi Hari Bumi 2024: Menjaga Bumi untuk Masa ...
Berita Lainnya - 13 April 2024
Selama Kita Percaya Kepada-Nya, Dia akan Menjaga ...
Selama Kita Percaya Kepada-Nya, Dia akan Menjaga ...
Berita Lainnya - 22 April 2024
Dengarkan Firman Tuhan
Dengarkan Firman Tuhan
Berita Lainnya - 17 August 2023
Dirgahayu 78 Tahun Republik Indonesia
Berita Lainnya - 17 August 2023
For Christians, Independence Day is a time to ce...
For Christians, Independence Day is a time to ce...
Berita Lainnya - 18 August 2023
Arahkanlah Hatimu kepada Karya Tuhan, Bukan pada ...
Arahkanlah Hatimu kepada Karya Tuhan, Bukan pada ...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Beriman itu Tetap Setia Menekuni Sabda Tuhan
Beriman itu Tetap Setia Menekuni Sabda Tuhan
Berita Lainnya - 15 August 2023
God Uses His People to Speak The Truth to One A...
God Uses His People to Speak The Truth to One A...

Choose Your School

GO