Sesi Perpustakaan Kelas X - Kamis, 6 Oktober 2022

Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2022

Perpustakaan SMAK 5 Penabur Jakarta memiliki banyak program menarik. Salah satunya adalah E-Library (E-lib). BPK Penabur Jakarta bekerja sama dengan Gramedia untuk menghadirkan layanan perpustakaan online bagi siswa - siswi. E-Library ini bisa diakses oleh siswa - siswi SMAK Penabur lewat aplikasi eLib Penabur SLTAK. E-Library ini bisa digunakan untuk hiburan dan bisa juga digunakan untuk referensi tugas - tugas sekolah.

 

Program E-Library ini dijelaskan oleh Pak Leo, Bu Dame, dan Bu Siti, selaku pustakawan SMAK 5 Penabur Jakarta dalam sesi perpustakaan yang diadakan untuk kelas X. Sesi perpustakaan ini dilakukan di hari Kamis, 6 Oktober 2022 melalui zoom kelas masing - masing.

 

Tentunya, bukan E-Library saja program perpustakaan SMAK 5 Penabur Jakarta. Pada tanggal 27 Oktober 2022 akan diadakan Literacy Day. Workshop menulis, membaca, digital, dan numerik pun akan diadakan di Literacy Day ini. Di akhir sesi perpustakaan hari itu, para siswa kelas X diberikan waktu untuk meminjam dan membaca buku melalui aplikasi E-Library. (Netanya Freya - Kelas X IPS 1)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 August 2024
Selamat Mengikuti ANBK 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 August 2024
Undangan Sosialisasi Persiapan Studi ke Luar Nege...
Undangan Sosialisasi Persiapan Studi ke Luar Nege...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 August 2024
Undangan Sosialisasi Hasil Psikotest
Undangan Sosialisasi Hasil Psikotest
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 August 2024
Jadwal Informasi Remedial dan Klinis
Jadwal Informasi Remedial dan Klinis
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 August 2024
Pengisian Buku Induk Siswa Kelas X
Pengisian Buku Induk Siswa Kelas X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 November 2023
Jadwal Pertandingan Semifinal dan Final Basket Ka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 November 2023
Livestream Semifinal Basket Escalades Pinishi 202...
Livestream Semifinal Basket Escalades Pinishi 202...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2023
Jadwal Lomba Mural Rabu, 8 November 2023
Jadwal Lomba Mural Rabu, 8 November 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2023
Jadwal Lomba Final Monolog SMA Rabu, 8 November 2...
Jadwal Lomba Final Monolog SMA Rabu, 8 November 2...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2023
Jadwal Pertandingan Semifinal Futsal Rabu, 8 Nove...
Jadwal Pertandingan Semifinal Futsal Rabu, 8 Nove...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2020
SMAK 5 Rayakan 75 Tahun Republik Indonesia Secara...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2020
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Virtual SMAK 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 July 2020
Persekutuan Doa: Hidup Tanpa Membeda-Bedakan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2020
Jadwal Pembelajaran Kelas XII 31 Agustus-4 Septem...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2020
Jadwal Pembelajaran Kelas XI 31 Agustus-4 Septemb...
Berita Lainnya - 19 March 2024
Empat Sumber Toxic pada Remaja
Berita Lainnya - 08 March 2024
Memenangkan Hidup di Dalam Tuhan
Memenangkan Hidup di Dalam Tuhan
Berita Lainnya - 07 March 2024
Thank You, Father
Thank You, Father
Berita Lainnya - 06 March 2024
Kehadiran Tuhan Memberikan Semangat dan Pengharap...
Kehadiran Tuhan Memberikan Semangat dan Pengharap...
Berita Lainnya - 05 March 2024
Our Best Life When We Trust God Completely and ...
Our Best Life When We Trust God Completely and ...
Berita Lainnya - 21 July 2023
Lebih baik menjadi gandum yang berbuah daripada i...
Berita Lainnya - 19 July 2023
Selamat Tahun Baru Islam 1445 H
Selamat Tahun Baru Islam 1445 H
Berita Lainnya - 20 July 2023
Father, Help Me Forgive Everyone Who Has Hurt Me ...
Father, Help Me Forgive Everyone Who Has Hurt Me ...
Berita Lainnya - 17 July 2023
Tuhan, bentuklah aku sesuai rencana-Mu
Tuhan, bentuklah aku sesuai rencana-Mu
Berita Lainnya - 18 July 2023
Don't Be Jealous
Don't Be Jealous

Choose Your School

GO