Perayaan Hari Guru di SMAK 5: Appr-E-Ciate More

Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 December 2020

SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta menyemarakan Hari Guru Nasional secara virtual pada Rabu, 25 November 2020. Perayaan tersebut diikuti oleh seluruh guru, karyawan, dan siswa SMAK 5. Beberapa peserta dan panitia berada dalam ruang zoom khusus panitia. Sedangkan peserta lainnya menyaksikan tayangan secara langsung di Youtube resmi SMAK 5 PENABUR JAKARTA – OFFICIAL dalam ruang zoom kelas.

 

Cherry Igraine Tantoso, ketua panitia acara tersebut dalam sambutannya mengucapkan selamat hari guru kepada seluruh guru dan karyawan SMAK 5.  Ia pun menjelaskan makna tema “Appr-E-Ciate More” yang diangkat untuk tema acara Hari Guru tersebut. Artinya ialah siswa lebih menghargai dan menghormati guru-guru yang telah menyelenggarakan E-Learning untuk seluruh siswa. "Kami ingin mengajak teman-teman untuk lebih menghargai dan menghormati jasa dan kerja keras guru. Mereka telah mengorbanan waktu, tenaga, pikiran demi diri kita," ucapnya.

 

Usai sambutan dari Cherry, acara pun dilanjutkan dengan penampilan band, nyanyian, dan tarian dari siswa-siswa SMAK 5. Ungkapan terima kasih untuk guru juga diwujudkan dengan pembacaan puisi dan penayangan video. (Jocelyne – Kelas X MIPA 4 – Tim Jurnalistik SMAK 5 PENABUR Jakarta)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 December 2024
Aku dalam BPP Festival Kuliner Kelas X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 December 2024
Video Pramuka SMAK 5 PENABUR Jakarta Goes to Kawa...
Video Pramuka SMAK 5 PENABUR Jakarta Goes to Kawa...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 December 2024
Video Rekapitulasi Kebaktian Natal Orang Tua Sisw...
Video Rekapitulasi Kebaktian Natal Orang Tua Sisw...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 December 2024
Video Rekapitulasi Kebaktian dan Perayaan Natal S...
Video Rekapitulasi Kebaktian dan Perayaan Natal S...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 December 2024
Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jaka...
Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 January 2024
Basketball (Coaching Clinic) - SMAK 5 PENABUR | A...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 January 2024
Empat Karakter Leader Ala Yosi Mokalu
Empat Karakter Leader Ala Yosi Mokalu
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 January 2024
Buku Baru dan Pembaca Teraktif November-Desember ...
Buku Baru dan Pembaca Teraktif November-Desember ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 January 2024
Pelantikan Pengurus OSIS 2024 SMAK 5 PENABUR Jaka...
Pelantikan Pengurus OSIS 2024 SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 January 2024
Pemberitahuan Kebijakan Terkait Penggunaan Masker...
Pemberitahuan Kebijakan Terkait Penggunaan Masker...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 5-9 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 September 2020
Open House SMAK 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 July 2020
Kebaktian HUT 70 Tahun BPK PENABUR di SMAK 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 02 September 2020
Pelantikan Pengurus Majelis Perwakilan Kelas [MPK...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 September 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 1-2 Oktober 2020
Berita Lainnya - 29 July 2024
Memaknai Tema 74 Tahun BPK PENABUR bagi Siswa SMA
Berita Lainnya - 23 July 2024
Selamat Hari Anak Nasional 2024
Selamat Hari Anak Nasional 2024
Berita Lainnya - 05 September 2024
Stop Smoking !
Stop Smoking !
Berita Lainnya - 21 June 2024
Selamat Libur Kenaikan Kelas
Selamat Libur Kenaikan Kelas
Berita Lainnya - 20 June 2024
Seindah Siang Disinari Terang Ibadah Rutin 24 Agu...
Seindah Siang Disinari Terang Ibadah Rutin 24 Agu...
Berita Lainnya - 17 August 2023
For Christians, Independence Day is a time to ce...
Berita Lainnya - 18 August 2023
Arahkanlah Hatimu kepada Karya Tuhan, Bukan pada ...
Arahkanlah Hatimu kepada Karya Tuhan, Bukan pada ...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Beriman itu Tetap Setia Menekuni Sabda Tuhan
Beriman itu Tetap Setia Menekuni Sabda Tuhan
Berita Lainnya - 15 August 2023
God Uses His People to Speak The Truth to One A...
God Uses His People to Speak The Truth to One A...
Berita Lainnya - 14 August 2023
Menjaga dan Mempertahankan Hidup, tetap Berkenan...
Menjaga dan mempertahankan hidup, tetap berkenan...

Choose Your School

GO