Perayaan Hari Guru di SMAK 5: Appr-E-Ciate More

Berita BPK PENABUR Jakarta - 09 December 2020

SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta menyemarakan Hari Guru Nasional secara virtual pada Rabu, 25 November 2020. Perayaan tersebut diikuti oleh seluruh guru, karyawan, dan siswa SMAK 5. Beberapa peserta dan panitia berada dalam ruang zoom khusus panitia. Sedangkan peserta lainnya menyaksikan tayangan secara langsung di Youtube resmi SMAK 5 PENABUR JAKARTA – OFFICIAL dalam ruang zoom kelas.

 

Cherry Igraine Tantoso, ketua panitia acara tersebut dalam sambutannya mengucapkan selamat hari guru kepada seluruh guru dan karyawan SMAK 5.  Ia pun menjelaskan makna tema “Appr-E-Ciate More” yang diangkat untuk tema acara Hari Guru tersebut. Artinya ialah siswa lebih menghargai dan menghormati guru-guru yang telah menyelenggarakan E-Learning untuk seluruh siswa. "Kami ingin mengajak teman-teman untuk lebih menghargai dan menghormati jasa dan kerja keras guru. Mereka telah mengorbanan waktu, tenaga, pikiran demi diri kita," ucapnya.

 

Usai sambutan dari Cherry, acara pun dilanjutkan dengan penampilan band, nyanyian, dan tarian dari siswa-siswa SMAK 5. Ungkapan terima kasih untuk guru juga diwujudkan dengan pembacaan puisi dan penayangan video. (Jocelyne – Kelas X MIPA 4 – Tim Jurnalistik SMAK 5 PENABUR Jakarta)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 December 2024
SMILE'24 Vol.2 Classmeeting SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 November 2024
MPK SMAK 5 is Back with This Month's BUNGLON
MPK SMAK 5 is Back with This Month's BUNGLON
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 November 2024
Apresiasi Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PE...
Apresiasi Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PE...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 November 2024
Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jaka...
Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 November 2024
Buku Terpopuler Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jakar...
Buku Terpopuler Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jakar...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 December 2023
"Eben Haezer" Syukur atas 30 Tahun SMAK 5 PENABUR
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 December 2023
Ibadah Natal Orang Tua Siswa: Memaknai Kepedulian...
Ibadah Natal Orang Tua Siswa: Memaknai Kepedulian...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 December 2023
Pemberitahuan Kebijakan Terkait Penggunaan Masker
Pemberitahuan Kebijakan Terkait Penggunaan Masker
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 December 2023
Peduli karena Allah Berpihak kepada Manusia
Peduli karena Allah Berpihak kepada Manusia
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 December 2023
Guru yang Menunjukkan Cara Berjalan
Guru yang Menunjukkan Cara Berjalan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 September 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 7-11 September 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 September 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 7-11 September 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 August 2020
SMAK 5 Rayakan 75 Tahun Republik Indonesia Secara...
SMA Kristen 5 Jakarta pun menyelenggarakannya sec...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2020
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) Virtual SMAK 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 July 2020
Persekutuan Doa: Hidup Tanpa Membeda-Bedakan
Berita Lainnya - 28 May 2024
In Your Glorious Heavens, Fathers, You Show Me Th...
Berita Lainnya - 23 May 2024
Selamat Hari Raya Waisak 2024
Selamat Hari Raya Waisak 2024
Berita Lainnya - 22 May 2024
Pertobatan Memebawa Kita pada Kasih Allah
Pertobatan Memebawa Kita pada Kasih Allah
Berita Lainnya - 21 May 2024
Thank You God for Caring Me
Thank You God for Caring Me
Berita Lainnya - 20 May 2024
Selamat Hari Kebangkitan Nasional 2024
Selamat Hari Kebangkitan Nasional 2024
Berita Lainnya - 09 August 2023
Tuhan Memberikan Kesejukan di Tengah Hati yang G...
Berita Lainnya - 08 August 2023
It's Not about Us but It's All about God
It's Not about Us but It's All about God
Berita Lainnya - 04 August 2023
Tuhan Kekuatanku
Tuhan Kekuatanku
Berita Lainnya - 07 August 2023
Tuhan Memberikan Upah pada Mereka yang Memiliki I...
Tuhan Memberikan Upah pada Mereka yang Memiliki I...
Berita Lainnya - 03 August 2023
God's "No" is Not a Rejection, It's a Redirection
God's "No" is Not a Rejection, It's a Redirection

Choose Your School

GO