Merayakan Natal dengan Kepedulian

Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 December 2023

 

Dunia telah memperbarui dirinya. Dunia telah mengubah wajahnya. Bagaimana dengan anak-anak Tuhan?

 

Pertanyaan tersebut membuka khotbah Pendeta Febe Oriana Hermanto pada Ibadah dan Perayaan Natal Siswa di SMAK 5 PENABUR Jakarta. Kegiatan tersebut terselenggara pada Selasa, 12 Desember 2023 di Aula TKK 6 PENABUR Jakarta. Seluruh guru, karyawan, dan siswa SMAK 5 mengikuti ibadah tersebut.

 

Pendeta dari GKI Gunung Sahari tersebut mengungkapkan bahwa ketika dunia berubah anak-anak Tuhan harus berubah menjadi lebih baik. "Apapun perubahannya, anak-anak Tuhan harus menjadi lebih baik," jelas Pdt. Febe.

 

Sesuai tema "Merayakan Kepedulian Allah pada Dunia", seluruh civitas pun diajak untuk lebih peduli pada diri sendiri, keluarga, maupun orang lain. "Apalagi sebagai siswa PENABUR yang memiliki banyak tugas dan tanggung jawab, kepedulian menjadi tantangan tersendiri karena kendala keterbatasan waktu," papar Pdt. Febe.

 

Memotivasi seluruh siswa untuk memiliki kepedulian, Pdt. Febe menjelaskan makna peduli. Pertama, peduli berarti selalu bersedia "terjaga", artinya kita senantiasa mau membuka diri bagi kebutuhan sesama. Kedua, peduli berbarti bersedia menjalani hidup dengan anthusias, ibaratnya seperti menyambut tamu agung dengan penuh semangat.

 

Pdt. Febe pun menekankan pada seluruh siswa untuk senantiasa peduli kepada sesama. "Namun pertama-tama kita harus peduli pada diri kita sendiri, alih-alih menjadi egois," tegas Pdt. Febe. (Lucia Febriarlita)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 February 2024
Video Kegiatan Chinese New Year dan Valentine Day...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 February 2024
Angket Birthday dan Schedule Board
Angket Birthday dan Schedule Board
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 February 2024
Lebaran Berbagi Kasih
Lebaran Berbagi Kasih
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2024
Surat Permohonan Partisipasi Bakti Sosial
Surat Permohonan Partisipasi Bakti Sosial
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 February 2024
Perayaan Chinese New Year dan Valentine’s Day di ...
Perayaan Chinese New Year dan Valentine’s Day di ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 February 2023
Kebaktian Siswa: Iman dan Keraguan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 September 2022
Pembukaan Edufair Penjuru 2022
Pembukaan Edufair Penjuru 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 October 2022
Closing Penjuru 2022
Closing Penjuru 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2022
Sesi Perpustakaan Kelas X - Kamis, 6 Oktober 2022
Sesi Perpustakaan Kelas X - Kamis, 6 Oktober 2022
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 September 2022
English Service: Inclusion of God
English Service: Inclusion of God
Berita Lainnya - 19 October 2024
Keramahan Memerlukan Kerendahan Hati
Berita Lainnya - 18 October 2024
Iman yang Bertumbuh akan Menghasilkan Buah Kebena...
Iman yang Bertumbuh akan Menghasilkan Buah Kebena...
Berita Lainnya - 17 October 2024
Mendayagunakan Kemampuan Diri Berarti Menghargai ...
Mendayagunakan Kemampuan Diri Berarti Menghargai ...
Berita Lainnya - 16 October 2024
Hidup Bermuka Dua Tidak Mendatangkan Ketentraman ...
Hidup Bermuka Dua Tidak Mendatangkan Ketentraman ...
Berita Lainnya - 15 October 2024
Menyapa dan Menaati Tuhan dengan Segenap Hati
Menyapa dan Menaati Tuhan dengan Segenap Hati
Berita Lainnya - 05 February 2024
Kasih Tuhan Menuntun Kita pada Damai Sejahtera
Berita Lainnya - 21 January 2024
Resensi Buku: Untukmu yang Tidak Mampu Berbagi, K...
Resensi Buku: Untukmu yang Tidak Mampu Berbagi, K...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Resensi Buku: Keluarga Cemara 1
Resensi Buku: Keluarga Cemara 1
Berita Lainnya - 10 January 2024
Resensi Buku: Mari Mendaki Gunung: Dari Leuser sa...
Resensi Buku: Mari Mendaki Gunung: Dari Leuser sa...
Berita Lainnya - 31 January 2024
Selagi Ada Waktu Mari Kita Sediakan Diri untuk Tu...
Selagi Ada Waktu Mari Kita Sediakan Diri untuk Tu...
Berita Lainnya - 20 March 2023
Belajar dari Nikodemus
Berita Lainnya - 31 March 2023
Minggu Palmarum
Minggu Palmarum
Berita Lainnya - 24 January 2023
Pukul Berapa Sekarang dalam Jam Kehidupanmu?
Pukul Berapa Sekarang dalam Jam Kehidupanmu?
Berita Lainnya - 09 March 2023
Yusuf Si Tukang Kayu yang Istimewa
Yusuf Si Tukang Kayu yang Istimewa
Berita Lainnya - 08 February 2023
Yusuf dan Kesadaran Gender
Yusuf dan Kesadaran Gender

Choose Your School

GO