Kelas PKBN2K SMAK 5: Berani itu Sesungguhnya

Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2023

Berani mengemukakan pendapat. Berani berpacaran. Berani melawan kejahatan. Berani membela teman yang dibully. Ada banyak macam keberanian yang dapat diwujudkan dalam kehidupan remaja.

 

Namun, apakah semua tindakan keberanian selalu benar? Hal ini diulas dalam kelas PKBN2K yang terselenggara di SMAK 5 PENABUR Jakarta pada Kamis, 7 September 2023. Kegiatan rutin sekolah tersebut dibawakan oleh dua mentor PKBN2K SMAK 5, yaitu Ibu Emma Santara Girsang, S.Pd. dan Ibu Katarina Puji Astuti, S.Psi.

 

Ibu Katarina dalam ulasannya mengungkapkan bahwa tindakan berani itu seharusnya adalah sesuatu yang positif dan yang bisa membangun orang lain, bukan sebaliknya. "Jadi tidak benar jika kita berani membela teman yang membully orang lain atau berani mencontek ketika penilaian harian," jelas Ibu Kristina.

 

Selanjutnya Ibu Emma juga menegaskan bahwa berani yang tepat adalah yang berlandaskan pada kebenaran di mata Tuhan. Selain itu, keberanian harus membawa kebaikan di mata sesama. "Jadi tidak benar ya jika tindakan "berani" hanya menguntungkan diri sendiri," simpul Ibu Emma. (Nathan - Kelas XI IPS 1)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 December 2024
Aku dalam BPP Festival Kuliner Kelas X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 December 2024
Video Pramuka SMAK 5 PENABUR Jakarta Goes to Kawa...
Video Pramuka SMAK 5 PENABUR Jakarta Goes to Kawa...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 December 2024
Video Rekapitulasi Kebaktian Natal Orang Tua Sisw...
Video Rekapitulasi Kebaktian Natal Orang Tua Sisw...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 December 2024
Video Rekapitulasi Kebaktian dan Perayaan Natal S...
Video Rekapitulasi Kebaktian dan Perayaan Natal S...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 December 2024
Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jaka...
Pembaca Teraktif Perpustakaan SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 January 2024
Kegiatan Leadership 2024 SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 January 2024
Basketball (Coaching Clinic) - SMAK 5 PENABUR | A...
Basketball (Coaching Clinic) - SMAK 5 PENABUR | A...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 January 2024
Empat Karakter Leader Ala Yosi Mokalu
Empat Karakter Leader Ala Yosi Mokalu
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 January 2024
Buku Baru dan Pembaca Teraktif November-Desember ...
Buku Baru dan Pembaca Teraktif November-Desember ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 January 2024
Pelantikan Pengurus OSIS 2024 SMAK 5 PENABUR Jaka...
Pelantikan Pengurus OSIS 2024 SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 5-9 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 5-9 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 5-9 Oktober 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 September 2020
Open House SMAK 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 July 2020
Kebaktian HUT 70 Tahun BPK PENABUR di SMAK 5
Berita Lainnya - 02 August 2024
Penolakan Adalah Cara Tuhan Melindungi Kita Dari ...
Berita Lainnya - 01 August 2024
Menginspirasi Sesama Seperti Yesus
Menginspirasi Sesama Seperti Yesus
Berita Lainnya - 29 July 2024
Memaknai Tema 74 Tahun BPK PENABUR bagi Siswa SMA
Memaknai Tema 74 Tahun BPK PENABUR bagi Siswa SMA
Berita Lainnya - 23 July 2024
Selamat Hari Anak Nasional 2024
Selamat Hari Anak Nasional 2024
Berita Lainnya - 05 September 2024
Stop Smoking !
Stop Smoking !
Berita Lainnya - 22 August 2023
Though I sit in darkness, the LORD will be my lig...
Berita Lainnya - 21 August 2023
Tuhan, Bentuklah Otot-Otot Rohani Kami agar dapat...
Tuhan, Bentuklah Otot-Otot Rohani Kami agar dapat...
Berita Lainnya - 17 August 2023
Dirgahayu 78 Tahun Republik Indonesia
Dirgahayu 78 Tahun Republik Indonesia
Berita Lainnya - 17 August 2023
For Christians, Independence Day is a time to ce...
For Christians, Independence Day is a time to ce...
Berita Lainnya - 18 August 2023
Arahkanlah Hatimu kepada Karya Tuhan, Bukan pada ...
Arahkanlah Hatimu kepada Karya Tuhan, Bukan pada ...

Choose Your School

GO