Kehendakku Tidak Selalu Kehendak Tuhan

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 August 2023

Realita kehidupan seringkali tidak sesuai dengan kenyataan. Hal terbaik yang diinginkan manusia sering kali tidak sesuai dengan kenyataan yang didapatkan. Hal itu dapat terjadi karena Tuhan punya kehendak yang terbaik menurut-Nya untuk kita.

 

Demikian diungkapkan oleh Pendeta Yohannes ABS dari GKI Bintaro Utama pada kebaktian bulanan SMAK 5 PENABUR Jakarta. Ibadah tersebut terselenggara pada Kamis, 3 Agustus 2023 di Aula TKK 6 PENABUR. Seluruh guru, karyawan, dan siswa mengikuti ibadah pada pagi hari tersebut.

 

Selanjutnya Pdt. Yohannes mengungkapkan bahwa hal terbaik dari Tuhan adalah yang sesuai dengan kehendak-Nya. Hal tersebut terdapat pada apa yg difirmankan-Nya yang (Kebenaran Ilahi), apa yang diinginkan-Nya (Materi Ilahi), dan apa yang diinginkan-Nya terjadi (Kedaulatan Allah). "Oleh karenanya, apa yang terbaik menurut manusia belum tentu terbaik menurut Allah," tegas Pdt. Yohannes.

 

Setiap orang Kristiani semestinya memahami bahwa ketika Tuhan tidak berkehendak atas kemauan manusia, bukan berarti Tuhan menolaknya. Tuhan justru malah mengalihkan keinginan kita pada hal yang lebih baik. "Hal itu dilakukan-Nya agar manusia dapat terhindar dari peristiwa atau pengalaman buruk dan membiarkan pengalaman yang mengubahkan terjadi," jelasnya. (Catherine-Kelas XI IPS 1 SMAK 5 PENABUR Jakarta)

 

Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 March 2024
Kebersamaan Guru dan Karyawan SMAK 5 di Gadog, Bo...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 March 2024
Seminar dan Tes Kesehatan Bersama Dokter Rita Ram...
Seminar dan Tes Kesehatan Bersama Dokter Rita Ram...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 March 2024
Kelompok Tumbuh Bersama (KTB): Menjadi Sahabat Se...
Kelompok Tumbuh Bersama (KTB): Menjadi Sahabat Se...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 March 2024
Christian Parenting: Coping with Your Inner Child
Christian Parenting: Coping with Your Inner Child
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 March 2024
Ibadah Kompleks: Keberagaman untuk Persatuan
Ibadah Kompleks: Keberagaman untuk Persatuan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 September 2023
SMAK 5 PENABUR Jakarta Bawa Pulang 3 Medali dalam...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 September 2023
Tantangan Menjadi Orang Beriman - Marturia Episod...
Tantangan Menjadi Orang Beriman - Marturia Episod...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 September 2023
Kebaktian Kompleks Kelapa Gading: Menjadi Orang T...
Kebaktian Kompleks Kelapa Gading: Menjadi Orang T...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 September 2023
ANBK di SMAK 5 PENABUR Jakarta
ANBK di SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2023
Osis Bidang 2: Share Our Food for Others
Osis Bidang 2: Share Our Food for Others
Berita Lainnya - 25 October 2024
Mengasihi Alam dengan Sapu Tangan
Berita Lainnya - 31 October 2024
Ketika Aku Ikut Leadership Camp SLTAK BPK PENABUR...
Ketika Aku Ikut Leadership Camp SLTAK BPK PENABUR...
Berita Lainnya - 31 October 2024
Orang Berdosa Sepantasnya Ditolak, namun Tuhan Me...
Orang Berdosa Sepantasnya Ditolak, namun Tuhan Me...
Berita Lainnya - 30 October 2024
Belajar Kepemimpinan dari Leadership Camp SLTAK P...
Belajar Kepemimpinan dari Leadership Camp SLTAK P...
Berita Lainnya - 29 October 2024
Saat Aku Ikut Camp SLTAK PENABUR Jakarta
Saat Aku Ikut Camp SLTAK PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 19 February 2024
Belajar Peka untuk Lebih Peduli kepada Sesama
Berita Lainnya - 16 February 2024
Menabur Benih Kehidupan dengan Kasih Melalui Perb...
Menabur Benih Kehidupan dengan Kasih Melalui Perb...
Berita Lainnya - 14 February 2024
Happy Valentine Day
Happy Valentine Day
Berita Lainnya - 15 February 2024
Choose Peace, even when It's Hard
Choose Peace, even when It's Hard
Berita Lainnya - 13 February 2024
Bijak dalam Memilih
Bijak dalam Memilih
Berita Lainnya - 12 July 2023
Beriman dengan Penuh Kebijaksanaan
Berita Lainnya - 10 July 2023
Permulaan Pengetahuan
Permulaan Pengetahuan
Berita Lainnya - 22 June 2023
Selamat Ulang Tahun DKI Jakarta
Selamat Ulang Tahun DKI Jakarta
Berita Lainnya - 07 July 2023
Selamat Hari Pustakawan Indonesia
Selamat Hari Pustakawan Indonesia
Berita Lainnya - 06 July 2023
Kasih Bisa
Kasih Bisa

Choose Your School

GO