Kegiatan Leadership 2024 SMAK 5 PENABUR Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 January 2024

Leadership Day yang terselenggara pada 25 Januari 2024 kemarin, ada sesi pembicara yang sangat menarik. Bagaimana tidak menarik? Pembicara kemarin dilayani oleh salah satu anggota Projek Pop yaitu Yosi Mokalu dan Ketua Alumni SMAK 5 Penabur yaitu Victor Osman. Tema yang dibawa adalah kepemimpinan dalam diri sendiri dan kepemimpinan kepada orang lain.

 

Selain sesi pembicara, siswa juga mempresentasikan hasil kreatifitas mereka. Untuk kelas X, siswa-siswi menyajikan hasil karya mengenai kepemimpinan diri. Hasil karya tersebut berupa banner serta scrapbook yang berisi tokoh alkitab yang dikenal kepemimpinannya. Selain itu, hasil karya tersebut juga memuat motivasi dan komitmen untuk menjadi selaras dengan tokoh alkitab yabg dipilihnya.  Lalu, para siswa berkeliling untuk meminta ulasan mengenai hasil kreatifitas yang dibuat.

 

Kelas XI membuat tugas terkait kepemimpinan bersama orang-orang terdekat. Hasil karya yang ditampilkan mereka berupa majalah dinding, podcast, dan atau video yang menyajikan kepemimpinan bersama keluarga atau teman. Sedangkan kelas XII membuat karya berupa video kepemimpinan kepada orang-orang di luar dari lingkungan mereka. Kegiatan mereka berupa kunjungan bakti sosial ke panti asuhan atau mengunjungi TPA.

 

Setelah mengikuti leadership day kali ini, semoga siswa-siswi dapat berkomitmen untuk dapat menjadi pemimpin yang baik, tidak masalah jika tidak bisa memimpin atau tidak pernah memimpin sama sekali. Karena jiwa memimpin akan hadir jika memiliki semangat juang atau niat untuk mencapai tujuan bersama. (Kezia – Kelas X1)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 March 2024
Kebersamaan Guru dan Karyawan SMAK 5 di Gadog, Bo...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 March 2024
Seminar dan Tes Kesehatan Bersama Dokter Rita Ram...
Seminar dan Tes Kesehatan Bersama Dokter Rita Ram...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 March 2024
Kelompok Tumbuh Bersama (KTB): Menjadi Sahabat Se...
Kelompok Tumbuh Bersama (KTB): Menjadi Sahabat Se...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 March 2024
Christian Parenting: Coping with Your Inner Child
Christian Parenting: Coping with Your Inner Child
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 March 2024
Ibadah Kompleks: Keberagaman untuk Persatuan
Ibadah Kompleks: Keberagaman untuk Persatuan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 October 2023
Pelatihan Guru dan Karyawan: Melihat Lebih Dekat ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 October 2023
Christian Parenting: Fatherless No More
Christian Parenting: Fatherless No More
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 October 2023
Penjuru untuk Masa Depan yang Terbaik
Penjuru untuk Masa Depan yang Terbaik
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 September 2023
Surat Pemberitahuan Protokol Kesehatan
Surat Pemberitahuan Protokol Kesehatan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 September 2023
Kelas PKBN2K SMAK 5: Berani itu Sesungguhnya
Kelas PKBN2K SMAK 5: Berani itu Sesungguhnya
Berita Lainnya - 03 October 2024
Mengelola Emosi
Berita Lainnya - 30 September 2024
SMAK 5 PENABUR Jakarta Tidak Hanya Unggul Akademi...
SMAK 5 PENABUR Jakarta Tidak Hanya Unggul Akademi...
Berita Lainnya - 30 September 2024
Kristus telah Meneladankan Kesabaran, Kita Ikuti ...
Kristus telah Meneladankan Kesabaran, Kita Ikuti ...
Berita Lainnya - 29 September 2024
Merespon Kehilangan dengan Positif karena Tuhan a...
Merespon Kehilangan dengan Positif karena Tuhan a...
Berita Lainnya - 28 September 2024
Bersyukur karena Perjumpaan dengan Kristus Membua...
Bersyukur karena Perjumpaan dengan Kristus Membua...
Berita Lainnya - 18 January 2024
Only God Knows Why We have to Through Every Circu...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Selamat Hari Sekolah Kristen Indonesia
Selamat Hari Sekolah Kristen Indonesia
Berita Lainnya - 17 January 2024
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Berita Lainnya - 16 January 2024
Enjoying The Goodness of God Everyday
Enjoying The Goodness of God Everyday
Berita Lainnya - 15 January 2024
Orang yang Takut akan Tuhan Terjamin Masa Depannya
Orang yang Takut akan Tuhan Terjamin Masa Depannya
Berita Lainnya - 15 August 2022
merespon segala sesuatu secara positif
Berita Lainnya - 08 August 2022
Jangan Menjadi Batu Sandungan !
Jangan Menjadi Batu Sandungan !
Berita Lainnya - 04 August 2022
Tuhan, bimbing aku untuk menemukan harapan dalam ...
Tuhan, bimbing aku untuk menemukan harapan dalam ...
Berita Lainnya - 26 July 2022
"Ya" dan "Tidak"
"Ya" dan "Tidak"
Berita Lainnya - 20 July 2022
Berhikmat dan Rendah Hati
Berhikmat dan Rendah Hati

Choose Your School

GO