Kegiatan ACES di SMAK 5 PENABUR Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 February 2024

Yayasan BPK PENABUR Jakarta mengadakan kegiatan ACES (Art, Communication, Entrepreneurship, dan Sport) carnival di beberapa SMAK PENABUR Jakarta pada Sabtu, 27 Januari 2024. Kegiatan tersebut berkonsep kelas kapita selekta yang menghadirkan narasumber-narasumber yang expert di bidangnya. Pesertanya ialah siswa-siswa SMP baik dari PENABUR maupun sekolah lainnya.

 

SMAK 5 PENABUR Jakarta pun terpilih menjadi salah satu penyelenggara kegiatan ACES. Kelas kapita selekta yang diadakan ialah kelas coaching clinic basket dan Workshop Mandarin. Banyak peserta cukup antusias mengikuti dua kegiatan tersebut meskipun wilayah Kelapa Gading dan sekitarnya tengah diguyur hujan lebat.

 

 

Kelas coaching clinic basket dipandu oleh Kak Rony Gunawan yang merupakan pebasket putra nasional Indonesia yang bermain di IBL dan klub Satria Muda Pertamina . Dalam kelasnya seluruh peserta diajarkan berbagai teknik basket dan kerjasama tim dalam permainan basket.

 

 

Sementara itu dalam kelas Workshop Mandarin dipandu oleh tim dari WonderMind. Dalam kelas ini siswa dikenalkan dengan berbagai universitas di Tiongkok dan budaya yang unik di negeri tersebut. Selain itu, pesertanya juga diajak untuk menulis kaligrafi Tionghoa yang dilombakan. Peserta dengan kaligrafi terbaik tentunya mendapatkan hadiah. (Emma - Guru Bahasa Indonesia)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 November 2023
ESCALADES PINISHI 2023: The Aftermovie
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 November 2023
ESCALADES PINISHI 2023: The Daily Recaps
ESCALADES PINISHI 2023: The Daily Recaps
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 November 2023
Informasi Pelaksanaan Projek Penguatan Profil Pel...
Informasi Pelaksanaan Projek Penguatan Profil Pe...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 November 2023
Open Recruitment! Smile 2023 Committee SMAK 5 PEN...
Open Recruitment! Smile 2023 Committee SMAK 5 PEN...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 November 2023
Pemilihan Ketua OSIS: Pasangan Calon Ketua dan Wa...
Pemilihan Ketua OSIS: Pasangan Calon Ketua dan Wa...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 February 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XII 15-19 Februari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 February 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XI 15-19 Februari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 February 2021
Jadwal Pelajaran Kelas X 15-19 Februari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XII 8-12 Februari 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 February 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XI 8-12 Februari 2021
Berita Lainnya - 22 May 2024
Pertobatan Memebawa Kita pada Kasih Allah
Berita Lainnya - 21 May 2024
Thank You God for Caring Me
Thank You God for Caring Me
Berita Lainnya - 20 May 2024
Selamat Hari Kebangkitan Nasional 2024
Selamat Hari Kebangkitan Nasional 2024
Berita Lainnya - 20 May 2024
Bersandarlah pada Kekuatan Roh Kudus
Bersandarlah pada Kekuatan Roh Kudus
Berita Lainnya - 19 May 2024
Selamat Hari Pentakosta
Selamat Hari Pentakosta
Berita Lainnya - 12 December 2023
Taat kepada Tuhan dengan Sepenuh Hati dalam Segal...
Berita Lainnya - 11 December 2023
Bersyukur kepada Tuhan Sepanjang Hari karena Tuha...
Bersyukur kepada Tuhan Sepanjang Hari karena Tuha...
Berita Lainnya - 06 December 2023
Sekilas Cerita Sejarah Kemaritiman Cirebon
Sekilas Cerita Sejarah Kemaritiman Cirebon
Berita Lainnya - 04 December 2023
KRI Dewa Ruci: Simbol Kerja Sama yang Baik
KRI Dewa Ruci: Simbol Kerja Sama yang Baik
Berita Lainnya - 03 December 2023
Karakteristik Pantai Lord Howe Island di Australia
Karakteristik Pantai Lord Howe Island di Australia
Berita Lainnya - 26 May 2022
Selamat Hari Kenaikan Yesus Kristus
Berita Lainnya - 01 June 2022
Selamat Hari Lahir Pancasila
Selamat Hari Lahir Pancasila
Berita Lainnya - 27 April 2022
Jauhi Kejahatan
Jauhi Kejahatan
Berita Lainnya - 25 April 2022
Kuasailah Dirimu Sendiri
Kuasailah Dirimu Sendiri
Berita Lainnya - 21 April 2022
Janganlah Menjadi Serupa dengan Dunia
Janganlah Menjadi Serupa dengan Dunia

Choose Your School

GO