Kegiatan ACES di SMAK 5 PENABUR Jakarta

Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 February 2024

Yayasan BPK PENABUR Jakarta mengadakan kegiatan ACES (Art, Communication, Entrepreneurship, dan Sport) carnival di beberapa SMAK PENABUR Jakarta pada Sabtu, 27 Januari 2024. Kegiatan tersebut berkonsep kelas kapita selekta yang menghadirkan narasumber-narasumber yang expert di bidangnya. Pesertanya ialah siswa-siswa SMP baik dari PENABUR maupun sekolah lainnya.

 

SMAK 5 PENABUR Jakarta pun terpilih menjadi salah satu penyelenggara kegiatan ACES. Kelas kapita selekta yang diadakan ialah kelas coaching clinic basket dan Workshop Mandarin. Banyak peserta cukup antusias mengikuti dua kegiatan tersebut meskipun wilayah Kelapa Gading dan sekitarnya tengah diguyur hujan lebat.

 

 

Kelas coaching clinic basket dipandu oleh Kak Rony Gunawan yang merupakan pebasket putra nasional Indonesia yang bermain di IBL dan klub Satria Muda Pertamina . Dalam kelasnya seluruh peserta diajarkan berbagai teknik basket dan kerjasama tim dalam permainan basket.

 

 

Sementara itu dalam kelas Workshop Mandarin dipandu oleh tim dari WonderMind. Dalam kelas ini siswa dikenalkan dengan berbagai universitas di Tiongkok dan budaya yang unik di negeri tersebut. Selain itu, pesertanya juga diajak untuk menulis kaligrafi Tionghoa yang dilombakan. Peserta dengan kaligrafi terbaik tentunya mendapatkan hadiah. (Emma - Guru Bahasa Indonesia)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 March 2025
Workshop Biotechnology: Mengekstrak DNA Pisang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 March 2025
Video Kegiatan Leadership Kelas XI SMAK 5 PENABUR...
Video Kegiatan Leadership Kelas XI SMAK 5 PENABUR...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 March 2025
Video Kegiatan Live In SMAK 5 PENABUR Jakarta Day...
Video Kegiatan Live In SMAK 5 PENABUR Jakarta Day...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 March 2025
Video Kegiatan Live In SMAK 5 PENABUR Jakarta Day...
Video Kegiatan Live In SMAK 5 PENABUR Jakarta Day...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 March 2025
Video Kegiatan Leadership Kelas X SMAK 5 PENABUR ...
Video Kegiatan Leadership Kelas X SMAK 5 PENABUR ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 23 April 2024
Penampilan Luminis Voces, Paduan Suara SMAK 5 PEN...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 April 2024
Pemberitahuan Kegiatan Perkemahan RAIMUNA Kelas X
Pemberitahuan Kegiatan Perkemahan RAIMUNA Kelas X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 April 2024
Outbound Guru dan Karyawan SMAK 5 PENABUR Jakarta
Outbound Guru dan Karyawan SMAK 5 PENABUR Jakarta
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 April 2024
Bunglon, Speak Your Thoughts
Bunglon, Speak Your Thoughts
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 April 2024
Informasi Ketentuan Daftar Ulang dan Penetapan Ua...
Informasi Ketentuan Daftar Ulang dan Penetapan Ua...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 April 2021
“CERITA TENTANG KITA” : Karya Terbaru Teater Cane...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2021
Kebaktian Siswa: Bertumbuh dalam Iman dan Solidar...
Kebaktian Siswa: Bertumbuh dalam Iman dan Solidar...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 April 2021
Perayaan Paskah 2021: Kebangkitan-Nya Memulihkan
Perayaan Paskah 2021: Kebangkitan-Nya Memulihkan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 February 2021
PCG SMAK 5: Peran Orangtua dalam Mengatasi Stress...
PCG SMAK 5: Peran Orangtua dalam Mengatasi Stress...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 March 2021
Andrew D. Janong, Jagoan Matematika SMAK 5 yang M...
Andrew D. Janong, Jagoan Matematika SMAK 5 yang M...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Roh yang Mementingkan Diri Sendiri Merusak Kasih ...
Berita Lainnya - 17 September 2024
Bukan Tentang Ketidakpercayaan atau Perpecahan, t...
Bukan Tentang Ketidakpercayaan atau Perpecahan, t...
Berita Lainnya - 16 September 2024
Menjalani Hidup dengan Berpegang pada Firman Tuha...
Menjalani Hidup dengan Berpegang pada Firman Tuha...
Berita Lainnya - 15 September 2024
Daripada Mencari Kerusakan Orang Lain Lebih Bergu...
Daripada Mencari Kerusakan Orang Lain Lebih Bergu...
Berita Lainnya - 14 September 2024
Belajar Merendahkan Hati agar Tidak Merespon Tegu...
Belajar Merendahkan Hati agar Tidak Merespon Tegu...
Berita Lainnya - 13 October 2023
Usai Menghadapi Badai, Kita kan Dapati Diri yang ...
Berita Lainnya - 12 October 2023
Let God Take Your Worries and Fears
Let God Take Your Worries and Fears
Berita Lainnya - 11 October 2023
Menyeimbangkan Diri antara Pelayanan dan Penyemba...
Menyeimbangkan Diri antara Pelayanan dan Penyemba...
Berita Lainnya - 10 October 2023
In Life, You Get What You Give. Don’t Try and Che...
In Life, You Get What You Give. Don’t Try and Che...
Berita Lainnya - 09 October 2023
Orang Boleh Meremehkanmu, Tapi Kamu Tetap Berharg...
Orang Boleh Meremehkanmu, Tapi Kamu Tetap Berharg...

Choose Your School

GO