Kebaktian Siswa: Yesus Mengasihi Semua Orang

Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 September 2021

SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta menyelenggarakan Kebaktian Siswa secara virtual pada Senin, 6 September 2021. Para guru dan siswa-siswi SMAK 5 menyaksikan ibadah tersebut secara langsung di Youtube resmi SMAK 5 PENABUR JAKARTA – OFFICIAL dalam ruang zoom kelas masing-masing. 

 

Pelayan firman pada kebaktian tersebut dipimpin oleh  Pendeta Norman Sasono dari GKI Halimun. Dalam khotbahnya ia mengungkapkan bahwa Kasih Allah yang diterima memampukan manusia untuk mengasihi sesama. Hal itu karena Tuhan mempunyai kasih yang luar biasa sekali di dalam kehidupan kita.

 

“Tuhan mengasihi kita semua tanpa batas dan tanpa terkecuali,” ucap beliau. “Kasih Tuhan yang besar itu juga membuat kita tidak minder di tengah kehidupan ini dan memampukan untuk berbagi kasih dengan sesama.”

 

Selanjutnya, ia menjelaskan bahwa Tuhan mengasihi segala keadaan dan kondisi manusia. Saat manusia tidak merasa bangga atas diri sendiri, Tuhan juga tetap mengasihi manusia. 

 

"Kita sangat berharga di mata Tuhan," tegas Pendeta Norman. "Kita pun harus terus mengingat kasih Tuhan dan berkeyakinan bahwa Ia memiliki rencana indah bahkan di masa sulit seperti saat pandemi ini." (Jocelyn - Kelas XI MIPA 5)

Tags:
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 9-13 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 9-13 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 2-6 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 2-6 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 2-6 November 2020
Berita Lainnya - 24 August 2024
Setiap Hari Bermakna dan Penuh Arti Jika Kita Men...
Berita Lainnya - 23 August 2024
Hari yang Baru dalam Tuhan: Harapan yang Menjamin...
Hari yang Baru dalam Tuhan: Harapan yang Menjamin...
Berita Lainnya - 22 August 2024
Jalani hidup dengan sungguh-sungguh sebagai umat ...
Jalani hidup dengan sungguh-sungguh sebagai umat ...
Berita Lainnya - 21 August 2024
Iman dapat dilihat jika disertai dengan perbuatan
Iman dapat dilihat jika disertai dengan perbuatan
Berita Lainnya - 20 August 2024
Pengenalan hidup akan Kristus menjadikan hidup ki...
Pengenalan hidup akan Kristus menjadikan hidup ki...
Berita Lainnya - 06 February 2024
God is The Same Now and Forever
Berita Lainnya - 01 February 2024
He is The Living Water
He is The Living Water
Berita Lainnya - 02 February 2024
Tuhan Memberikan kepada Kita Kepercayaan untuk Me...
Tuhan Memberikan kepada Kita Kepercayaan untuk Me...
Berita Lainnya - 05 February 2024
Kasih Tuhan Menuntun Kita pada Damai Sejahtera
Kasih Tuhan Menuntun Kita pada Damai Sejahtera
Berita Lainnya - 21 January 2024
Resensi Buku: Untukmu yang Tidak Mampu Berbagi, K...
Resensi Buku: Untukmu yang Tidak Mampu Berbagi, K...
Berita Lainnya - 26 September 2023
We must be Confident in Our Prayers because God H...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Tuhan Allah akan Melimpahi Kebaikan dalam Kehidup...
Tuhan Allah akan Melimpahi Kebaikan dalam Kehidup...
Berita Lainnya - 25 September 2023
Memuji dan Memuliakan Tuhan Setiap Hari
Memuji dan Memuliakan Tuhan Setiap Hari
Berita Lainnya - 21 September 2023
In This World You Will Have Trouble. But Take He...
In This World You Will Have Trouble. But Take He...
Berita Lainnya - 20 September 2023
Di Ladang Tuhan, Apakah Aku Ilalang atau Gandum?
Di Ladang Tuhan, Apakah Aku Ilalang atau Gandum?
Berita Lainnya - 23 December 2021
Kita Menjadi seperti Dia
Berita Lainnya - 15 December 2021
Sekaranglah Waktu Memeteraikan Itu
Sekaranglah Waktu Memeteraikan Itu
Berita Lainnya - 26 October 2021
Carilah Tuhan Selama la Berkenan Ditemui
Carilah Tuhan Selama la Berkenan Ditemui
Berita Lainnya - 02 November 2021
Mau Bijaksana atau Bodoh?
Mau Bijaksana atau Bodoh?
Berita Lainnya - 11 November 2021
Menjadi Anak-Anak Allah, dan Pewaris melalui Kris...
Menjadi Anak-Anak Allah, dan Pewaris melalui Kris...

Choose Your School

GO