Kebaktian Siswa Awal Tahun Pelajaran 2024-2025

Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 July 2024

 

Seluruh siswa kelas X, XI, dan XII SMAK 5 PENABUR Jakarta mengikuti ibadah yang terselenggara pada Senin, 15 Juli 2024. Ibadah bertema "Menentukan Tujuan Hidup dengan Memahami Kehendak Tuhan" tersebut dipimpin oleh Pendeta Sthira Budhi Purwosuwito. Seluruh guru dan karyawan turut serta dalam ibadah yang terselenggara di TKK 6 PENABUR Jakarta itu.

 

Pdt. Sthira dalam khotbahnya menjelaskan bahwa tahun pelajaran baru adalah saat terbaik untuk menentukan tujuan hidup yang jelas serta cara untuk mencapainya. "Meski demikian, kadang apa yang menjadi tujuan kita berbeda dengan kehendak Tuhan," jelas Pdt. Sthira. "Oleh karena itu, kita perlu memahami kehendak Tuhan terlebih dahulu."

 

Memahami kehendak Tuhan, Pdt. Sthira menekankan tiga hal penting. Pertama, Tuhan beserta dengan kita senantiasa, entah kita menyadarinya atau tidak, sehingga kita perlu bersyukur senantiasa. Kedua, bahwa mengarahkan hidup kita bukan hanya pada "end" yang kita mau, tapi pada apa yang Tuhan kehendaki karena Tuhan punya tujuan baik, besar, dan mulia melalui kita untuk menjadi berkat bagi sesame.

 

"Ketiga, apapun yang terjadi, entah sukses/berhasil atau tidak, entah kita mengerti atau tidak, tetaplah berjalan bersama dengan-Nya. Maka kita akan mengalami apa yang baik dari Tuhan," terangnya.

 

"Selamat menikmati dan menjalani petualangan baru di tahun pelajaran 2024-2025," ucap Pdt. Sthira. (Chelsea - Kelas XI 7)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 9-13 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 November 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 9-13 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XII 2-6 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas XI 2-6 November 2020
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2020
Jadwal Pelajaran Kelas X 2-6 November 2020
Berita Lainnya - 30 August 2024
Mari Kita Melayani Tuhan Karena Ia Telah Menebus ...
Berita Lainnya - 29 August 2024
Memberikan Pengampunan di dalam Tuhan sebelum Ora...
Memberikan Pengampunan di dalam Tuhan sebelum Ora...
Berita Lainnya - 28 August 2024
Hidup dengan Menggenapi Rencana Allah akan Mendat...
Hidup dengan Menggenapi Rencana Allah akan Mendat...
Berita Lainnya - 27 August 2024
Provokasi tidak akan menggoyahkan iman kita pada ...
Provokasi tidak akan menggoyahkan iman kita pada ...
Berita Lainnya - 26 August 2024
Tuhan Tengah Membuat Sesuatu Istimewa Saat Segala...
Tuhan Tengah Membuat Sesuatu Istimewa Saat Segala...
Berita Lainnya - 13 February 2024
Bijak dalam Memilih
Berita Lainnya - 13 February 2024
God Knows Us
God Knows Us
Berita Lainnya - 12 February 2024
Mengendalikan Passion agar Tertuju kepada Tuhan
Mengendalikan Passion agar Tertuju kepada Tuhan
Berita Lainnya - 10 February 2024
Selamat Tahun Baru Imlek 2024
Selamat Tahun Baru Imlek 2024
Berita Lainnya - 07 February 2024
Tuhan, Ajarkan Kami untuk Menata Prioritas Utama ...
Tuhan, Ajarkan Kami untuk Menata Prioritas Utama ...
Berita Lainnya - 19 September 2023
Resensi Buku: Dampak Perubahan Iklim
Berita Lainnya - 18 September 2023
Nasionalisme pada Era Generasi Z
Nasionalisme pada Era Generasi Z
Berita Lainnya - 13 September 2023
Kekompakan dalam Tari Topeng Betawi
Kekompakan dalam Tari Topeng Betawi
Berita Lainnya - 26 September 2023
We must be Confident in Our Prayers because God H...
We must be Confident in Our Prayers because God H...
Berita Lainnya - 22 September 2023
Tuhan Allah akan Melimpahi Kebaikan dalam Kehidup...
Tuhan Allah akan Melimpahi Kebaikan dalam Kehidup...
Berita Lainnya - 31 December 2021
Kita Dipenuhi dengan Pujian
Berita Lainnya - 23 December 2021
Kita Menjadi seperti Dia
Kita Menjadi seperti Dia
Berita Lainnya - 15 December 2021
Sekaranglah Waktu Memeteraikan Itu
Sekaranglah Waktu Memeteraikan Itu
Berita Lainnya - 26 October 2021
Carilah Tuhan Selama la Berkenan Ditemui
Carilah Tuhan Selama la Berkenan Ditemui
Berita Lainnya - 02 November 2021
Mau Bijaksana atau Bodoh?
Mau Bijaksana atau Bodoh?

Choose Your School

GO