Kebaktian Kompleks: Saling Mengasihi

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 July 2023

Sekolah PENABUR kompleks Kelapa Gading mengadakan kebaktian bersama pada Kamis, 6 Juli 2023. Ibadah menyambut tahun ajaran baru itu diikuti oleh seluruh guru dan karyawan SMAK 5, SMPK 4, SDK 6, dan TKK 6 PENABUR. Kebaktian yang terselenggara di Aula TKK 6 itu dipimpin oleh Pendeta Grace Novita Bustami dari GKI Cipinang Indah.

 

Pdt. Grace dalam khotbahnya menjelaskan mengenai tanda berupa "kasih" yang harus dimiliki setiap murid Kristus. Kasih yang dimaksud ialah Agape (kasih yang berasal dari Tuhan). "Bukan kasih yang berdasarkan kekeluargaan, ketertarikan, atau pun persahabatan," jelas Pdt. Grace.

 

Selanjutnya Pdt. Grace menjabarkan bahwa kasih tersebut bukan berupa pembiaran kesalahan, memaklumi pelanggaran, mendiamkan kekerasan, dan melupakan kejahatan. "Selain itu, kasih tersebut juga dapat keras demi selamat, kasar demi aman, tega demi kebaikan, dan tegas demi jera," paparnya.

 

Pdt. Grace pun berpesan untuk saling mengasihi antar sesama warga sekolah PENABUR kompleks Kelapa Gading. "Saling mengasihilah sepertu yang diinginkan Tuhan Yesus!" (Lucia Febriarlita)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2022
Kebaktian Awal 2022: Bertumbuh dan Semakin Dikasi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 December 2021
Pembinaan Karakter: Belajar Menguasai Diri
Pembinaan Karakter: Belajar Menguasai Diri
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 November 2021
Teacher’s Day 2021: Level Up
Teacher’s Day 2021: Level Up
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 January 2022
Upacara Pelantikan Pengurus OSIS Periode 2022-2023
Upacara Pelantikan Pengurus OSIS Periode 2022-2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Kebaktian Persiapan Penilaian Akhir Semester: Ber...
Kebaktian Persiapan Penilaian Akhir Semester: Ber...
Berita Lainnya - 23 July 2024
Selamat Hari Anak Nasional 2024
Berita Lainnya - 11 July 2024
Stop Smoking !
Stop Smoking !
Berita Lainnya - 21 June 2024
Selamat Libur Kenaikan Kelas
Selamat Libur Kenaikan Kelas
Berita Lainnya - 20 June 2024
Seindah Siang Disinari Terang Ibadah Rutin 24 Agu...
Seindah Siang Disinari Terang Ibadah Rutin 24 Agu...
Berita Lainnya - 19 June 2024
Resensi Buku: All About Teamwork
Resensi Buku: All About Teamwork
Berita Lainnya - 11 January 2024
Honesty is The First Chapter in The Book of Wisdom
Berita Lainnya - 10 January 2024
Jangan Khawatir, Tuhan Allah Pasti Pelihara!
Jangan Khawatir, Tuhan Allah Pasti Pelihara!
Berita Lainnya - 09 January 2024
Let’s Learn from Mistake and Practice Forgiveness!
Let’s Learn from Mistake and Practice Forgiveness!
Berita Lainnya - 08 January 2024
Keberhasilan Seseorang Ditentukan oleh Penyerahan...
Keberhasilan Seseorang Ditentukan oleh Penyerahan...
Berita Lainnya - 05 January 2024
Renungan Tuhan Selalu Terbaik
Renungan Tuhan Selalu Terbaik
Berita Lainnya - 17 August 2023
For Christians, Independence Day is a time to ce...
Berita Lainnya - 18 August 2023
Arahkanlah Hatimu kepada Karya Tuhan, Bukan pada ...
Arahkanlah Hatimu kepada Karya Tuhan, Bukan pada ...
Berita Lainnya - 16 August 2023
Beriman itu Tetap Setia Menekuni Sabda Tuhan
Beriman itu Tetap Setia Menekuni Sabda Tuhan
Berita Lainnya - 15 August 2023
God Uses His People to Speak The Truth to One A...
God Uses His People to Speak The Truth to One A...
Berita Lainnya - 14 August 2023
Menjaga dan Mempertahankan Hidup, tetap Berkenan...
Menjaga dan mempertahankan hidup, tetap berkenan...
Berita Lainnya - 18 December 2020
Setia dalam Doa
Berita Lainnya - 11 January 2021
Berserah kepada Tuhan
Berita Lainnya - 29 December 2020
Ada Saatnya
Berita Lainnya - 14 July 2020
Taat Seperti Hizkia
Berita Lainnya - 20 January 2021
Menghitung Hari dengan Bijaksana

Choose Your School

GO