Ibadah Siswa Awal Tahun 2024

Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 January 2024

 

Tak terasa liburan semester 1 tahun ajaran 2023/2024 sudah berakhir. Siswa-siswi pun kembali mengikuti kegiatan belajar mengajar. Pada hari Kamis, 11 Januari 2024 dilakukan ibadah siswa. Ibadah kali ini bertujuan untuk mengingatkan siswa siswi yang di semester 1 masih santai atau memiliki tujuan yang tidak terarah.       

     

Ibadah kali ini dilayani oleh Pdt. Yohanes. Belajar dari kisah Ayub, kalau hidup harus menjadi berkat. Kita bisa dipanggil kapan saja, jadi jangan beranggapan bahwa hidup mu masih lama. Sebaiknya jika ada yang masih melakukan dosa atau masih mengejar hal duniawi, segeralah tobat segeralah meminta pengampunan dari Tuhan dan hidup di jalan yang benar.

 

Semoga siswa-siswi di semester 2 ini dapat memiliki tujuan atau resolusi untuk menjadi lebih di tahun ini dan meninggalkan yang buruk. Semangat mengikuti kegiatan belajar mengajar di semester 2 ini. Tuhan Yesus memberkati. (Kezia – Kelas X1)

Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 January 2024
Basketball (Coaching Clinic) - SMAK 5 PENABUR | A...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 January 2024
Empat Karakter Leader Ala Yosi Mokalu
Empat Karakter Leader Ala Yosi Mokalu
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 January 2024
Buku Baru dan Pembaca Teraktif November-Desember ...
Buku Baru dan Pembaca Teraktif November-Desember ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 January 2024
Pelantikan Pengurus OSIS 2024 SMAK 5 PENABUR Jaka...
Pelantikan Pengurus OSIS 2024 SMAK 5 PENABUR Jaka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 January 2024
Pemberitahuan Kebijakan Terkait Penggunaan Masker...
Pemberitahuan Kebijakan Terkait Penggunaan Masker...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 January 2022
Upacara Pelantikan Pengurus OSIS Periode 2022-2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Kebaktian Persiapan Penilaian Akhir Semester: Ber...
Kebaktian Persiapan Penilaian Akhir Semester: Ber...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 October 2021
Kebaktian Siswa: Bersediakah Dipimpin oleh Tuhan?
Kebaktian Siswa: Bersediakah Dipimpin Oleh Tuhan?
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 October 2021
Pembukaan ESCALADES EQUINOX 2021
Pembukaan ESCALADES EQUINOX 2021
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 October 2021
Kebaktian Siswa: Living in God’s Care
Kebaktian Siswa: Living in God’s Care
Berita Lainnya - 22 September 2024
Hati yang Tawar di Masa Kesesakan akan Mengucilka...
Berita Lainnya - 21 September 2024
Tanpa Konsistensi untuk Mengikuti Petunjuk Tuhan,...
Tanpa Konsistensi untuk Mengikuti Petunjuk Tuhan,...
Berita Lainnya - 20 September 2024
Memeluk dapat Menunjukkan Cinta, tetapi Kesetiaan...
Memeluk dapat Menunjukkan Cinta, tetapi Kesetiaan...
Berita Lainnya - 19 September 2024
Mengangkat Tangan dan Memohon kepada Tuhan Bukan ...
Mengangkat Tangan dan Memohon kepada Tuhan Bukan ...
Berita Lainnya - 18 September 2024
Roh yang Mementingkan Diri Sendiri Merusak Kasih ...
Roh yang Mementingkan Diri Sendiri Merusak Kasih ...
Berita Lainnya - 19 January 2024
Tuhan, Kami Mempercayakan Hidup Kami kepada-Mu
Berita Lainnya - 18 January 2024
Only God Knows Why We have to Through Every Circu...
Only God Knows Why We have to Through Every Circu...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Selamat Hari Sekolah Kristen Indonesia
Selamat Hari Sekolah Kristen Indonesia
Berita Lainnya - 17 January 2024
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Berita Lainnya - 16 January 2024
Enjoying The Goodness of God Everyday
Enjoying The Goodness of God Everyday
Berita Lainnya - 22 January 2023
Selamat Tahun Baru Imlek 2023
Berita Lainnya - 10 November 2022
Selamat Hari Pahlawan 2022
Selamat Hari Pahlawan 2022
Berita Lainnya - 25 November 2022
Selamat Hari Guru 2022
Selamat Hari Guru 2022
Berita Lainnya - 21 September 2022
Ku Bersuka Sebab DIA Girangkanku
Ku Bersuka Sebab DIA Girangkanku
Berita Lainnya - 16 September 2022
Tuhanlah Gembalaku
Tuhanlah Gembalaku

Choose Your School

GO