Dari Leadership Day Aku Belajar

Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 February 2024

Kegiatan Leadership Day sangat berkesan untukku. Dari kegiatan ini aku belajar bahwa teamwork sangatlah penting dalam sebuah kerja kelompok agar memperoleh hasil yang maksimal. Di alkitab juga telah banyak diberikan contoh sikap kepemimpinan yang dapat kita ikuti dan menjadi teladan dalam hidup kita. Selain itu, sikap kepemimpinan juga sangat penting, tidak hanya untuk memimpin orang lain, tapi juga memimpin diri sendiri.

 

Tokoh yang dipilih oleh kelompokku adalah Daud. Ia adalah sosok yang sangat menginspirasiku karena ia sudah dapat menjadi seorang pemimpin di usia yang masih belia.

 

Selama mengerjakan tugas Leadership Day beberapa kendala yang aku alami adalah terdapatnya beberapa anggota yang tidak berinisiatif untuk membantu ataupun memberikan ide. Kendala kedua adalah terbatasnya waktu dalam mengerjakan tugas sehingga harus mengerjakan tugas di luar jam sekolah bahkan di rumah teman sampai malam. Kendala terakhir adalah banyaknya tugas sekolah lainnya yang harus dikerjakan bersamaan dengan tugas Leadership Day.

 

Meski demikian, pada akhirnya kami dapat mengerjakan tugas dengan cukup memuaskan. Scrapbook dan banner yang kami buat bagus dan menarik untuk dilihat. (Andrea Carmelia - Kelas X5)

 

Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 February 2024
Menjadi Pemimpin yang Bijak
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 February 2024
Video Dokumentasi Seminar Motivasi Kelas X
Video Dokumentasi Seminar Motivasi Kelas X
Berita BPK PENABUR Jakarta - 28 February 2024
Video Kegiatan Chinese New Year dan Valentine Day...
Video Kegiatan Chinese New Year dan Valentine Day...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 February 2024
Angket Birthday dan Schedule Board
Angket Birthday dan Schedule Board
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 February 2024
Lebaran Berbagi Kasih
Lebaran Berbagi Kasih
Berita BPK PENABUR Jakarta - 25 February 2021
Kebaktian SMAK 5: Allah Mencintai Apa Adanya
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 March 2021
Latihan Public Speaking Bareng Kak Andree
Berita BPK PENABUR Jakarta - 15 February 2021
Leadership Day SMAK 5
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 February 2021
Belajar Kepemimpinan dari Edho Zell
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 February 2021
Jadwal Pelajaran Kelas XII 1-5 Maret 2021
Berita Lainnya - 20 November 2024
Menjadi Hebat bagi Allah, Diri Sendiri, dan Sesama
Berita Lainnya - 19 November 2024
Selama Hayat Masih Dikandung Badan Semestinya Kit...
Selama Hayat Masih Dikandung Badan Semestinya Kit...
Berita Lainnya - 18 November 2024
Materialisme Memberikan Pemahaman Keliru bahwa Ki...
Materialisme Memberikan Pemahaman Keliru bahwa Ki...
Berita Lainnya - 17 November 2024
Banyak Cara Tuhan Berbicara, Dengarkanlah dengan ...
Banyak Cara Tuhan Berbicara, Dengarkanlah dengan ...
Berita Lainnya - 16 November 2024
Membangkitkan Rajin dalam Diri karena Kemalasan T...
Membangkitkan Rajin dalam Diri karena Kemalasan T...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Mengubah Cara Pandang Kita Terhadap Masalah untuk...
Berita Lainnya - 16 January 2024
Enjoying The Goodness of God Everyday
Enjoying The Goodness of God Everyday
Berita Lainnya - 15 January 2024
Orang yang Takut akan Tuhan Terjamin Masa Depannya
Orang yang Takut akan Tuhan Terjamin Masa Depannya
Berita Lainnya - 14 January 2024
Kita hanya bisa Mengubah Diri Kita Sendiri, Bukan...
Kita Hanya bisa Mengubah Diri Kita Sendiri, Bukan...
Berita Lainnya - 12 January 2024
Berpikir Out of The Box dan Berusaha secara Kreat...
Berpikir Out of The Box dan Berusaha secara Kreat...
Berita Lainnya - 11 November 2021
Menjadi Anak-Anak Allah, dan Pewaris melalui Kris...
Berita Lainnya - 17 November 2021
Menjadi seperti Pohon yang Ditanam di Tepi Aliran...
Menjadi seperti Pohon yang Ditanam di Tepi Aliran...
Berita Lainnya - 26 November 2021
Pengampunan dan Penyembuhan
Pengampunan dan Penyembuhan
Berita Lainnya - 01 December 2021
Hidup dengan Benar dan Saleh
Hidup dengan Benar dan Saleh
Berita Lainnya - 06 December 2021
Jadilah Tenang, Supaya Kamu dapat Berdoa
Menjadi Putra dan Putri Allah

Choose Your School

GO