Christian Parenting: Coping with Your Inner Child

Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 March 2024

 

Jelang penerimaan rapor tengah semester genap, SMA Kristen 5 PENABUR Jakarta menyelenggarakan seminar Christian Parenting untuk orang tua siswa berjudul "Coping with Your Inner Child". Seminar tersebut dibawakan oleh Pendeta Grace Bustami dari GKI Cipinang Indah. Lebih dari seratus orang tua siswa, guru, serta karyawan sekolah mengikuti seminar yang terselenggara di Aula TKK 6 pada Sabtu, 23 Maret 2024.

 

Pdt. Grace dalam penjelasannya mendeskripsikan bahwa inner child adalah sisi kekanak-kanakan yang ada pada orang dewasa kerana pengalaman masa lalu yang belum terselesaikan. "Inner child dapat diterima atau tidak adalah sebagai bentuk pengalaman baik atau buruk di masa lalu yang mempengaruhi perilaku dan hubungan sosial di masa kini," paparnya.

 

Alkitab tidak secara spesifik membahas mengenai inner child. Namun, belajar melalui tokoh Yusuf dan Musa dapat dipelajari bahwa Allah ingin masa lalu setiap orang harus selesai karena setiap orang berhak bahagia di masa kini. "Demikian juga sangat tidak adil jika hubungan yang dimiliki di masa kin harus menerima akibat dari luka masa lalu," tegasnya.

 

Pdt. Grace berpendapat, mengatasi inner child dalam diri orang tua agar tidak terwariskan pada anak bukanlah dengan memanjakan anak atau memberikan material yang tidak didapatkan orang tua di masa kecil. "Karena sebenarnya yang kita inginkan adalah anak kita tidak mengalami rasa takut, sedih, terabaikan, dan tidak berharga," jelasnya.

 

Ketika anak mengalami rasa takut, sedih, terabaikan, dan tidak berharga, orang tua harus mendampingi anak mengatasi perasaan-perasaan tersebut. "Dengan demikian rasa takut dapat menjadikan anak semakin tanggung jawab, rasa sedih memunculkan solusi, terbaikan jadi dipedulikan, dan rasa tidak berharga menjadi cinta tanpa sayarat," paparnya. (Elsa - Guru Biologi)

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 February 2024
Video Kegiatan Perkaju Kelas XI 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 18 February 2024
Nicholas Carlsen Purba: Pantang Menyerah dan Teru...
Nicholas Carlsen Purba: Pantang Menyerah dan Teru...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 February 2024
Guru Pembaca Teraktif Semester Pertama Tahun Pela...
Guru Pembaca Teraktif Semester Pertama Tahun Pela...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 February 2024
Kelas Mandarin Art, Communication, Entrepreneursh...
Kelas Mandarin Art, Communication, Entrepreneursh...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 February 2024
Pendaftaran Panitia I-SCREAM / SMAK 5's Crew fo...
Pendaftaran Panitia I-SCREAM / SMAK 5's Crew fo...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 04 June 2023
Selamat Hari Raya Waisak
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 March 2023
Selamat Hari Raya Nyepi
Selamat Hari Raya Nyepi
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 April 2023
Selamat Berjuang dalam Olimpiade Sains SMA Tingka...
Selamat Berjuang dalam Olimpiade Sains SMA Tingka...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 07 April 2023
Selamat Memperingati Jumat Agung
Selamat Memperingati Jumat Agung
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 April 2023
Selamat Hari Kartini
Selamat Hari Kartini
Berita Lainnya - 13 May 2024
Jangan Takut pada Penderitaan, karena Tuhan selal...
Berita Lainnya - 10 May 2024
Kasih Karunia Tuhan Menghindarkan Kita dari Kesom...
Kasih Karunia Tuhan Menghindarkan Kita dari Kesom...
Berita Lainnya - 09 May 2024
Jangan Khawatir pada Penderitaan, karena Tuhan Al...
Jangan Khawatir pada Penderitaan, karena Tuhan Al...
Berita Lainnya - 09 May 2024
Selamat Hari Kenaikan Tuhan Yesus
Selamat Hari Kenaikan Tuhan Yesus
Berita Lainnya - 08 May 2024
Tuhan, Biarkan Kami Bertumbuh di Dalam-Mu
Tuhan, Biarkan Kami Bertumbuh di Dalam-Mu
Berita Lainnya - 10 November 2023
Menurutku, Penguasaan Diri itu?
Berita Lainnya - 09 November 2023
Emotional Numbness: Kenapa ya aku merasa seperti ...
Emotional Numbness: Kenapa ya aku merasa seperti ...
Berita Lainnya - 08 November 2023
Bersepatu (Bergantung Sepenuhnya Pada Tuhan)
Bersepatu (Bergantung Sepenuhnya Pada Tuhan)
Berita Lainnya - 17 November 2023
Berbahagialah Manusia yang Ditegur oleh Tuhan dan...
Berbahagialah Manusia yang Ditegur oleh Tuhan dan...
Berita Lainnya - 16 November 2023
Our Savior comes through his Word, even words spo...
Our Savior comes through his Word, even words spo...
Berita Lainnya - 28 January 2022
Analisis Cerpen Uang Logam Pak Trusty
Berita Lainnya - 20 January 2022
Bedah Buku: Beauty and the Beast
Bedah Buku: Beauty and the Beast
Berita Lainnya - 12 January 2022
Bedah Buku: Ratu Nyontek
Bedah Buku: Ratu Nyontek
Berita Lainnya - 07 January 2022
Bedah Buku: The Seven Husbands of Evelyn Hugo
Bedah Buku: The Seven Husbands of Evelyn Hugo
Berita Lainnya - 19 November 2021
Tanda Pengikat Rasa
Tanda Pengikat Rasa

Choose Your School

GO