Menatap Masa Depan Bersama Tuhan

Berita Lainnya - 15 January 2021

Menatap Masa Depan Bersama Tuhan
Diberkatilah Orang yang Mengandalkan Tuhan (Yeremia  17 : 7)
Oleh Paskalina Genuk Wulandari, S.Pd, M.M.

Hari-hari ini betapa banyak orang yang dihinggapi rasa takut dan kawatir. Mereka merasa tidak nyaman untuk sekadar bertemu dengan orang atau pun melakukan aktifitas di luar rumah. Dunia seolah runtuh dan orang dikejar-kejar ancaman kematian.  Negara-negara besar adidaya pun terlihat tidak berdaya. Dalam perekonomian, tidak sedikit pelaku usaha yang awalnya berjaya dan mereka kembali ke titik nadir. Virus corona yang menjangkit dunia belum ada tanda-tanda untuk behenti. Persebaran dan korban dari hari ke hari terus bertambah.

 

Melihat kejadian yang  terjadi saat ini, saya meyakini semua atas seizin Tuhan. Rancangan Tuhan adalah rancangan damai sejahtera dan bukan rancangan kecelakaan. Tuhan memberikan kepada kita hari depan yang penuh harapan ( Yesaya 29 : 11). Apa yang terjadi saat ini, bisa jadi Tuhan meminta kepada kita supaya kita sadar bahwa sejatinya manusia itu sangat terbatas dan tidak punya kuasa apa-apa. Kalau selama ini banyak orang yang merasa harta dunia seolah menjadi capaian yang selalu diagungkan, ternyata bisa lenyap dalam waktu yang singkat. Saat ini menjadi momen untuk titik kesadaran bahwa kita butuh Tuhan. Tanpa  Dia kita tidak bisa berbuat apa-apa.

 

Mengawali tahun 2021 ini kita harus punya resolusi-resolusi yang lebih pasti untuk menyiapkan masa depan kita. Kita harus mengandalkan Tuhan  dalam proses perencanaan dan pelaksanaan dari resolusi-resolusi yang yang telah kita tetapkan. Dalam kondisi yang tidak pasti ini, kita fokus kepada Tuhan.  Dalam terang iman, selalu ada pengharapan bagi orang percaya. Biarlah kuasaNya mengatur tapak-tapak langkah kita untuk rancangan terbaik yang Tuhan inginkan dalam hidup kita.

 

Senantiasa ingatlah bahwa Yesus Kristus memegang kendali dalam hidup kita. Maka marilah saat ini apapun keadaan kita, masa lalu kita, masalah masalah kita masih ada harapan untuk hari depanmu.Tuhan akan mendatangkan kebaikan bagi orang yang mengasihi Dia pada masa yang akan datang karena Dia selalu ikut campur tangan dalam setiap masalah masalah kita. Kasih karunia Tuhan menyertai kita semua. Amin

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 08 October 2022
Pilu di Pertempuran Lengkong | Elisabeth Iga W.
Berita Lainnya - 19 January 2023
Gurita Betina Menghancurkan Diri Habis Bertelur??...
Gurita Betina Menghancurkan Diri Habis Bertelur??...
Berita Lainnya - 17 September 2022
HOW TO GET AWAY WITH TOXIC PEOPLE BEHAVIORS? | Je...
HOW TO GET AWAY WITH TOXIC PEOPLE BEHAVIORS? Oleh...
Berita Lainnya - 07 January 2023
Tahun Baru, Semangat Baru | Hartawati Sigalinggin...
Tahun Baru merupakan moment yang sangat dinantika...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Sabda Bahagia | Rebecca Ayu C, S.Pd.
“Kita tidak bisa memberi jika kita tidak memil...
Berita Lainnya - 23 August 2024
Cintailah Musuhmu dan Berdoalah Bagi Mereka yang ...
Berita Lainnya - 18 August 2024
Menghadapi Tantangan Hidup dengan Kekuatan dari T...
Kesimpulannya, Filipi 4:13 adalah janji yang memb...
Berita Lainnya - 24 July 2024
Kasih: Ikatan yang Mempersatukan dalam Kesempurna...
Kasih sering dianggap sebagai fondasi utama dalam...
Berita Lainnya - 12 August 2024
Aku Tahu Apa yang Dirancangkan-Nya tentang Kamu (...
Yeremia 29:11 adalah sebuah kebenaran yang abadi....
Berita Lainnya - 31 July 2024
TABLET PENAMBAH DARAH
Dalam kesimpulannya, tablet penambah darah adalah...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 December 2022
Berbagi Kasih Natal bersama Saudara Yayasan Sahab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 December 2022
Ibadah dan Perayaan Natal 2022 SMAK 2 PENABUR Jak...
Pada Senin (12/12) SMAK 2 PENABUR Jakarta melaksa...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 24 December 2022
PROMO NATARU is coming to town!
PROMO NATARU is coming to town! Khusus ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 January 2023
Healthy Inside Thriving Outside
Kesehatan anak tidak semata-mata sehat secara fis...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 11 January 2023
PENGAMATAN ANATOMI DAN MORFOLOGI PISCES DAN AVES
iswa/i kelas XI IPA 1 melakukan praktikum Biologi...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 October 2023
Juara 3 Story Telling Olimpiade Pariwisata 2023 ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 November 2023
Pelatihan Peer Education Kesehatan Jenjang SLTAK ...
Perwakilan siswa/i SMAK 2 PENABUR Jakarta mengiku...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 06 November 2023
Pengukuhan Anggota PMR Angkatan ke-16 SMAK 2 Pena...
Pengukuhan Anggota PMR Angkatan ke-16 SMAK 2 Pena...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 10 November 2023
SELAMAT HARI PAHLAWAN 2023
Siapapun bisa menjadi pahlawan bagi diri sendiri,...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 November 2023
Juara 3 Mobile Legend di SMAK 4 PENABUR Jakarta
Selamat kepada tim Esport SMAK 2 Penabur Jakarta,...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 16 August 2024
SELAMAT LUCKY BERHASIL JUARA 2 LOMBA RENANG GAYA ...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 August 2024
UPACARA BENDERA HUT RI KE - 79
Semangat kemerdekaan terasa begitu kuat di SMAK 2...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 August 2024
CLASS MEET PERAYAAN HUT RI
JAS MERAH “Jangan Sekali-kali Meninggalkan Sejara...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 August 2024
PELANTIKAN MPK 2024
“Selamat kepada anggota Manjelis Perwakilan Kelas...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2024
Sekolah Komunitas "Pelatihan OSN Ekonomi" | 31 Ag...
Sekolah Komunitas "Pelatihan OSN Ekonomi" | 31 Ag...

Choose Your School

GO