Mam Lina dan Pak Tony di Natal SMAK 1

Berita Lainnya - 30 December 2023

Berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, acara Natal SMAK 1 tahun ini dikemas dengan acara yang baru. Di awal acara, sebelum kebaktian dimulai, pewara Pak Yus Insan Berlianta S menyapa seluruh hadirin dengan ceria dan mengundang mereka untuk bergabung dalam Zoom Meeting dengan Mam Linawati Setiadi dan Pak Tony Widya yang merupakan guru senior yang sudah pensiun sejak tahun 2016 dan 2022 lalu. Di Natal SMAK 1 PENABUR Jakarta pada Selasa 12 Desember 2023, panitia mengundang Mam Lina dan Pak Tony untuk memberikan pencerahan kepada peserta didik dan guru-guru SMAK 1. 

 

Dalam pertemuan di Zoom tersebut, Mam Lina dan Pak Tony mengungkapkan kesan mereka ketika mengajar di SMAK 1. Menurut mereka, peserta didik SMAK 1 adalah anak-anak yang baik. Walau kadang ada yang tampak tidak taat peraturan, anak-anak SMAK 1 masih bisa diajak fokus ke pelajaran lagi karena sebenarnya mereka adalah anak-anak yang suka belajar. 

 

Di akhir pertemuan tersebut, Mam Lina dan Pak Tony mengucapkan Selamat Hari Natal dan mengajak seluruh civitas akademika SMAK 1 untuk menyambut Natal dengan sukacita yang dari Tuhan, tidak berpesta pora, tetapi selalu bersyukur dan peduli akan sesama seperti tema Natal tahun ini ‘ Merayakan Kepedulian Allah Pada Dunia’. (rs)

Tags:
Berita Lainnya - 01 September 2023
The Ring of the Bell
Berita Lainnya - 01 September 2023
Activities in CLASS
Activities in CLASS
Berita Lainnya - 01 September 2023
School (1)
School
Berita Lainnya - 01 September 2023
ENCHANTED NIGHT
ENCHANTED NIGHT
Berita Lainnya - 01 September 2023
A Student's Tale
A Student's Tale
Berita Lainnya - 14 March 2022
Perbedaan dan Efektivitas Pembelajaran Daring dan...
Berita Lainnya - 14 March 2022
Kegiatan PERJUSA SMAK 1 Penabur Jakarta 2022:  D...
Kegiatan PERJUSA SMAK 1 Penabur Jakarta 2022:  D...
Berita Lainnya - 14 March 2022
Pentingnya Relasi yang Baik antara Guru dengan Mu...
Pentingnya Relasi yang Baik antara Guru dengan Mu...
Berita Lainnya - 14 March 2022
“Smukiez Choir dalam BSCF 2022”
“Smukiez Choir dalam BSCF 2022”
Berita Lainnya - 11 March 2022
Pembelajaran Jarak Jauh Bagi Siswa SMAK 1 PENABUR...
Pembelajaran Jarak Jauh Bagi Siswa SMAK 1 PENABUR...
Berita Lainnya - 19 August 2021
SEREN1TY - Tari Kontemporer (Tradisional mix Mode...
Berita Lainnya - 23 August 2021
Ayat Alkitab Minggu ini 23 Agustus 2021
Ayat Alkitab Minggu ini 23 Agustus 2021
Berita Lainnya - 18 August 2021
SMAK 1's Music Class Virtual Showcase Batch 2
SMAK 1's Music Class Virtual Showcase Batch 2
Berita Lainnya - 14 August 2021
MENDERITA KARENA IKUT YESUS
MENDERITA KARENA IKUT YESUS
Berita Lainnya - 16 August 2021
Ayat Alkitab Minggu ini 16 Agustus 2021
Ayat Alkitab Minggu ini 16 Agustus 2021
Berita Lainnya - 12 August 2020
Ayat Alkitab 12 Agustus 2020
Berita Lainnya - 10 August 2020
Ayat Alkitab 10 Agustus 2020
Berita Lainnya - 05 August 2020
Berani Berubah untuk terus Mengabdi Indonesiaku
Berita Lainnya - 03 August 2020
Ayat Alkitab 3 Agustus 2020
Berita Lainnya - 31 July 2020
The 70th Anniversary of BPK PENABUR and SMAK 1 PE...
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 07 May 2021
Ibadah Syukur dan Pelepasan Kelas XII
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 04 May 2021
Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2021
Hari Pendidikan Nasional
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 20 April 2021
Hari Kartini
Hari Kartini
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 06 April 2021
Kebaktian dan Perayaan Paskah 2021
Kebaktian dan Perayaan Paskah 2021
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 06 March 2021
Sosialisasi US dan Doa Syafaat Kelas XII

Choose Your School

GO