Upacara dan Pelantikan OSIS 2021

Berita BPK PENABUR JAKARTA - 19 January 2021

OSIS adalah Organisasi Siswa Intra Sekolah dan satu2nya organisasi siswa disekolah yang resmi dan diakui hanyalah OSIS.
Tongkat estafet setiap tahun harus terus bergulir dari generasi ke generasi sebagai pertanda adanya keberlangsungan kepemimpinan dan kepengurusan OSIS di SMAK 1.
Pengurus OSIS lama harus memberikan tongkat estafet kepemimpinannya ke adik-adik kelasnya, bukan melimpahkan tugas/program, tapi memberi kesempatan kepada adik-adiknya di kelas X dan XI untuk melanjutkan peran OSIS di SMAK 1.

Terimakasih kepada pengurus OSIS lama dibawah kepemimpinan Sydney Tjandra yang telah bersumbangsih selama 1 tahun ini bagi sekolah, bagi kepentingan siswa/i SMAK 1 PENABUR Jakarta.

Kepada segenap pengurus OSIS yang baru tahun 2021, dibawah kepemimpinan Febryan, Selamat bertugas dan berkarya.. Tuhan menyertai langkahmu senantiasa

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 31 December 2023
CLASS MEETING DI AKHIR SEMESTER GANJIL 2023
Berita Lainnya - 31 December 2023
BAZONE 2023
BAZONE 2023
Berita Lainnya - 30 December 2023
Mam Lina dan Pak Tony di Natal SMAK 1
Mam Lina dan Pak Tony di Natal SMAK 1
Berita Lainnya - 11 December 2023
Kebaktian Perayaan Natal dan Aksi Sosial 2023
Kebaktian Perayaan Natal dan Aksi Sosial 2023
Berita Lainnya - 07 December 2023
Closing HORIZON-SMAK 1 CUP 2023 Bersama Artis TBA
Closing HORIZON-SMAK 1 CUP 2023 Bersama Artis TBA
Berita Lainnya - 28 October 2022
Mengenang Perdamaian di Atjeh
Berita Lainnya - 28 October 2022
Sinopsis Judul Buku: Ichigo Ichie (Seni Mengharga...
Sinopsis Judul Buku: Ichigo Ichie (Seni Mengharga...
Berita Lainnya - 10 October 2022
PH SERENTAK & TES PEMETAAN
PH ONLINE & TES PEMETAAN
Berita Lainnya - 10 October 2022
SMUKIEZ THEATER NIGHT: Pertunjukan Yang Ajaib Se...
SMUKIEZ THEATER NIGHT:  Pertunjukan Yang Ajaib Se...
Berita Lainnya - 10 October 2022
Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila
Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila
Berita Lainnya - 29 November 2021
Untuk 76 Tahun Indonesiaku (Puisi)
Berita Lainnya - 29 November 2021
Merah Putih Harga Mati (Puisi)
Merah Putih Harga Mati Oleh: Jesslyn Theodora Mu...
Berita Lainnya - 29 November 2021
Karya Penelitian I-Project Siswa Terbaik 2021
Karya Penelitian I-Project Siswa Terbaik 2021
Berita Lainnya - 29 November 2021
HILANGNYA KASIH YANG SEMULA
HILANGNYA KASIH YANG SEMULA
Berita Lainnya - 29 November 2021
Ayat Alkitab Minggu ini 29 November 2021
Ayat Alkitab Minggu ini 29 November 2021
Berita Lainnya - 26 August 2020
17-Agustusan Online di SMAK 1 PENABUR Jakarta
Berita Lainnya - 24 August 2020
Ayat Alkitab 24 Agustus 2020
Berita Lainnya - 20 August 2020
Wadah Memperlengkapi Siswa Melayani Tuhan Dalam I...
Berita Lainnya - 20 August 2020
Pemimpin yang tangguh di tengah pandemi
Berita Lainnya - 19 August 2020
Ayat Alkitab 19 Agustus 2020
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 08 February 2021
Striving for Excellence (Seminar Motivasi Kelas X...
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 07 February 2021
Seminar Motivasi Kelas XII
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 05 February 2021
Lomba Karya Tulis Ilmiah 2021
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 03 February 2021
Pelantikan Dewan Ambalan Tahun 2021
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 02 February 2021
Kebaktian 2 Februari 2021

Choose Your School

GO