Penampilan Drama MASK ‘Arti Sahabat’

Berita BPK PENABUR JAKARTA - 30 December 2023

Di antara banyak acara yang disediakan dalam satu hari di SMAK 1 PENABUR Jakarta, klub drama MASK tidak ketinggalan menyuguhkan penampilan yang sangat menarik. Bahkan drama dari MASK merupakan penampilan yang pertama kali dimunculkan dalam kegiatan hari ini, Senin, 11 Desember 2023.

 

Klub drama MASK merupakan bagian dari kegiatan ekstra kurikuler sekolah yang berlatih sekali seminggu. Selain pada acara tahunan pentas seni sekolah STN (Smukies Theatre Night), klub drama MASK juga tampil dalam beberapa acara sekolah.

 

Drama MASK

 

Dalam kesempatan hari ini, klub drama menampilkan cerita berjudul Arti Sahabat tentang perjalanan sekelompok remaja yang tersesat di hutan. Pada awalnya para remaja itu mengira bahwa penduduk asli di pedalaman memiliki karakter yang tidak baik. Akan tetapi, yang terjadi adalah kebalikannya, para remaja itu malah ditolong oleh penduduk asli pedalaman. Kesimpulan dari cerita drama tersebut adalah tidak baik untuk langsung berprasangka buruk terhadap orang lain.

Penampilan klub drama tersebut sangat menarik dan membuat para peserta didik sangat menikmatinya. Semua tampak gembira dan acara berlanjut dengan baik pula (RS)

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 03 February 2023
Seminar Motivasi Kelas XII 2023
Berita Lainnya - 01 February 2023
Kegiatan LDK OSIS Pengurus OSIS SMAK 1 PENABUR Ja...
Kegiatan LDK OSIS Pengurus OSIS SMAK 1 PENABUR Ja...
Berita Lainnya - 01 February 2023
Pelantikan Penegak Bantara dan Pengurus Dewan Amb...
Pelantikan Penegak Bantara dan Pengurus Dewan Amb...
Berita Lainnya - 12 January 2023
Sinopsis Judul Buku: Give Yourself Some Space
Sinopsis Judul Buku: Give Yourself Some Space
Berita Lainnya - 06 January 2023
Latihan Evakuasi Bencana di Gedung SMAK 1
Latihan Evakuasi Bencana di Gedung SMAK 1
Berita Lainnya - 15 December 2021
Perayaan Natal Terakhir di XIIS2
Berita Lainnya - 15 December 2021
Berbagi Keseruan Natal Bersama Kelas 12 IPA 7
Berbagi Keseruan Natal Bersama Kelas 12 IPA 7
Berita Lainnya - 15 December 2021
Berbagi Tawa di Hari Natal - Kelas XII MIPA 6
Berbagi Tawa di Hari Natal - Kelas XII MIPA 6
Berita Lainnya - 15 December 2021
Perayaan Natal XIIA5
Perayaan Natal XIIA5
Berita Lainnya - 15 December 2021
Kebersamaan Natal kelas XII MIPA 4
Kebersamaan Natal kelas XII MIPA 4
Berita Lainnya - 19 February 2021
Ayat Alkitab 19 Februari 2021 (English Day)
Berita Lainnya - 15 February 2021
Ayat Alkitab Minggu ini 15 Februari 2021
Berita Lainnya - 14 February 2021
Valentine's Day, Tapi Masih Jomblo?
Berita Lainnya - 13 February 2021
Cara Mengungkapkan Perasaan di Hari Valentine
Berita Lainnya - 12 February 2021
Ayat Alkitab 12 Februari 2021 (English Day)
Berita Lainnya - 18 November 2024
Sosialisasi Bahaya Judi Online di Kalangan Pelaja...
Berita Lainnya - 21 November 2024
Puisi - Tanpa Tanda Selalu Berjasa
Puisi - Tanpa Tanda Selalu Berjasa
Berita Lainnya - 12 December 2024
Perjalanan Ekspedisi DOFE level Bronze
Perjalanan Ekspedisi DOFE level Bronze
Berita Lainnya - 07 January 2025
Tahun Baru, Semangat Baru: Tips Sukses di Semeste...
Tahun Baru, Semangat Baru: Tips Sukses di Semeste...
Berita Lainnya - 20 January 2025
PENGGUNAAN OPAC (Online Public Access Catalog) SE...
PENGGUNAAN OPAC (Online Public Access Catalog) SE...
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 27 November 2020
Doa Syafaat PAS Ganjil 2020
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 25 November 2020
Kampanye Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua Osis 2021
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 20 November 2020
Parent Cell Group "How to maintain healthy relati...
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 07 November 2020
"Record of Youth" Persekutuan Remaja (FKPK Komple...
Berita BPK PENABUR JAKARTA - 05 November 2020
Pelatihan Jurnalistik 5 November 2020

Choose Your School

GO