Asyiknya Belajar PPKn di Kelas 2

Berita Lainnya - 03 November 2020

Asyiknya Belajar PPKn di Kelas 2

Oleh : Rahelia Eta S., S.Pd

 

Pembelajaran yang interaktif dan menyenangkan dapat membuat siswa lebih mudah memahami materi yang disampaikan oleh guru.

Pembelajaran interaktif merupakan suatu metode yang menekankan pada keterlibatan, baik itu keterlibatan siswa dengan siswa, siswa dengan guru, dan siswa dengan materi.

Suasana kelas yang nyaman dan menyenangkan juga dapat membuat siswa senang dan semangat dalam mengikuti pembelajaran dan dapat memunculkan ide-ide baru yang kreatif.

Untuk menciptakan suasana belajar yang menyenangkan dapat menggunakan metode pembelajaran yang interaktif dengan menggunakan teknologi, yaitu dengan menyisipkan permainan dalam pembelajaran atau dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi yang digunakan dalam kegiatan pembelajaran, sehingga kegiatan akan lebih menyenangkan.

Dalam pembelajaran PPKn di kelas 2 menggunakan metode permainan dengan menggunakan aplikasi Nearpod.

Aplikasi Nearpod merupakan sebuah aplikasi pembelajaran yang inovatif yang melibatkan siswa dengan pengalaman belajar interaktif.

Dengan Nearpod siswa memiliki kemampuan partisipasi  dalam pembelajaran yang berisi realitas virtual, objek 3D, simulasi PHET, Poll, Fill in the blanks, Matching pairs, Memory test, Quiz, Time to Climb dan banyak lagi.

Siswa kelas 2 baru mengenal aplikasi ini selama pembelajaran jarak jauh (PJJ).

Dalam aplikasi Nearpod siswa belajar sambil bermain, pembelajaran PPKn dilakukan dalam bentuk Memory test, Matching Pairs dan Time to Climb.

Ketika anak bermain menggunakan Nearpod, secara tidak langsung anak juga sudah belajar mengasah pelajaran PPKn mereka dalam pembelajaran.

Sehingga pembelajaran ppkn terasa lebih menyenangkan.

Siswa merasa antusias dan bersemangat dalam mengikuti pembelajaran.

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 17 July 2024
Berani Mencoba Hal Baru, Aaron Christian Endrij S...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 19 July 2024
MPLS di SDK PENABUR Jakarta, Seseru Apa?
MPLS di SDK PENABUR Jakarta, Seseru Apa?
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 23 July 2024
Bukan Olahraga Biasa, Panahan Jadi Ekstrakurikule...
Bukan Olahraga Biasa, Panahan Jadi Ekstrakurikule...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 25 July 2024
Kevin Adi Senjaya, Siswa Perantau dari SMAK PENAB...
Kevin Adi Senjaya, Siswa Perantau dari SMAK PENAB...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 July 2024
Hobi Unik, Dalang Jenaka dari SDK PENABUR Summare...
Hobi Unik, Dalang Jenaka dari SDK PENABUR Summare...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 24 September 2024
Burger Flanel dan Gitar Kardus Tampil dalam Progr...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 26 September 2024
SMAK PENABUR Gading Serpong Menjadi Tuan Rumah Lo...
SMAK PENABUR Gading Serpong Menjadi Tuan Rumah Lo...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 27 September 2024
Bangun Imajinasi dan Keberanian lewat Melukis dan...
Bangun Imajinasi dan Keberanian lewat Melukis dan...
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 30 September 2024
Career Day: Menguapkan Kabut Ketidaktahuan
Career Day: Menguapkan Kabut Ketidaktahuan
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 01 October 2024
"Karya Wisata" in SMAK 1 PENABUR
"Karya Wisata" in SMAK 1 PENABUR
BERITA BPK PENABUR JAKARTA - 24 October 2024
Daniel Benjamin Indrajaya, Dari Tertarik IPA hing...
Berita Lainnya - 17 October 2020
LOMBA TIK TOK TRIAL CLASS
Berita Lainnya - 17 February 2021
TIPS CARA MENGATUR WAKTU DENGAN BAIK
Berita Lainnya - 19 February 2021
Tips dan Trik belajar Matematika kelas 4
Berita Lainnya - 06 April 2021
Fakta Menarik Tentang Pembelajaran PPKN di Kelas 1
Pendidikan dan pembelajaran sangat penting untuk ...
Berita Lainnya - 26 January 2021
Storytelling website
Berita Lainnya - 29 January 2023
MOON FESTIVAL
Jangan Lewatkan Special Performance Moon Festival...
Berita Lainnya - 27 January 2023
RETREAT KELAS V
Selamat mengikuti Retreat untuk siswa/i Jenjang K...
Berita Lainnya - 18 January 2023
PJBL T.P. 22/23
PJBL T.P. 22/23
Berita Lainnya - 09 December 2022
Natal Siswa T.P. 22/23
Natal Siswa T.P. 22/23
Berita Lainnya - 11 June 2024
Membentuk Anak Lebih Mandiri, Apa Tipsnya?
Berita Lainnya - 14 June 2024
Sukses di Bidang Keuangan, Pamitra Wineka Bagikan...
Sukses di Bidang Keuangan, Pamitra Wineka Bagikan...
Berita Lainnya - 17 June 2024
KAI Daop 1 dukung wisata edukasi peserta didik de...
KAI Daop 1 dukung wisata edukasi peserta didik de...
Berita Lainnya - 18 June 2024
Spirit of Braveness SDK Penabur Jakarta, Dukung G...
Spirit of Braveness SDK Penabur Jakarta, Dukung G...
Berita Lainnya - 18 June 2024
Dukung Generasi Muda agar Mandiri, Tangguh, dan C...
Dukung Generasi Muda agar Mandiri, Tangguh, dan C...

Choose Your School

GO