PERJUSA

BERITA BPK PENABUR Jakarta - 03 April 2019

Tanggal 29 – 30 Maret 2019 SMP Kristen Penabur Harapan Indah melaksanakan Perjusa bertempat di sekolah SMP Kristen Penabur Harapan Indah untuk peserta perjusa ini adalah Kelas 7 dan Dewan Penggalang Kelas 8 dan didampingi oleh kakak pembina pramuka. Perjusa ini dengan tema “Satyaku Kudarmakan Darmaku Kubaktikan”. Acara di mulai dengan mengisi SKU terlebih dahulu dari jam 13.30 sampai jam 15.30 dilanjutkan dengan upacara pembukaan. Upacara pembukaan di buka oleh Ibu Dra.Ciptiyani,M.Pd. selaku kepala sekolah SMP Kristen Penabur Harapan Indah dengan menanam cikal ( buah kelapa dalam keadaan tumbuh )  bagi kelangsungan hidup bangsa ( tunas penerus bangsa ) setelah upacara  pembukaan peserta perjusa melaksanakan PBB. Malam harinya peserta perjusa melaksanakan pentas seni dan renungan malam. Peserta perjusa tidur di Gedung Serbaguna Harapan Indah. Hari kedua peserta perjusa renungan pagi dan senam pagi. Setelah peserta perjusa MCK dan makan pagi dilanjutkan dengan apel pagi dan wide games. Wide games ini kami berikan supaya peserta perjusa dapat belajar sambil bermain. Wide games yang kami berikan terdiri dari beberapa game adalah craf,sandi,kim,congklak, bekel dan engklek. Peserta perjusa sangat senang dan berantusias dengan permainan yang kami berikan karena di zaman sekarang anak – anak hanya gadget yang mereka mainkan. Dan ditutup dengan upacara penutup yang ditutup oleh Ibu Heni Irawati,S.Pd. selaku wakasis. Semoga dengan diadakannya acara perjusa ini peserta perjusa dapat belajar lebih banyak lagi dalam hal bekerja sama, mandiri dan bertanggung jawab. Salam Pramuka

by. Lusiana K

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR Jakarta - 23 September 2019
Pelatihan Pembuatan LKS
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 23 September 2019
Pelatihan Pendalaman Konsep Fisika SMP
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 21 September 2019
Pelatihan Guru Hasta Karya
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 08 June 2020
Webinar “Unlock Your Teen’s Potential in Pandemic...
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 09 June 2020
Kegiatan Waktu Home Learning
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 23 February 2021
WEBINAR KEBUGARAN SMPK PENABUR HARAPAN INDAH “ME...
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 27 September 2021
Pelatihan Daya Tanggap (Responsiveness) terhadap ...
Pelatihan Daya Tanggap (Responsiveness) terhadap ...
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 13 December 2021
CHARACTER DAY “ Berpikir, Berucap, Bertindak”
CHARACTER DAY
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2021
Kader Kesehatan Remaja
Kader Kesehatan Remaja
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Lomba Perpustakaan Tingkat Kota Bekasi
Lomba Perpustakaan Tingkat Kota Bekasi
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 15 October 2021
Motivation Training Kelas 7
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 16 July 2021
Character Building 2021
Character Building 2021
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 20 September 2021
Best Activity 2021
Best Activity 2021
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 21 April 2022
Ibadah dan Perayaan Paskah 2022
Ibadah dan Perayaan Paskah 2022
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 27 May 2022
BAKSOS KOMPLEK PENABUR Harapan Indah dan GKI Hara...
BAKSOS
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 10 September 2022
KKO 3 MEMBANGUN JEMBATAN KASIH
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 01 September 2022
UPACARA PELANTIKAN MPK
UPACARA PELANTIKAN MPK
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 15 August 2022
Upacara Hari Pramuka
Upacara Hari Pramuka
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 17 August 2022
Upacara 17 Agustus
Upacara 17 Agustus
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 07 December 2022
Go Green 2022
Go Green 2022
BERITA Lainnya - 04 May 2020
Empon - Empon
BERITA Lainnya - 08 June 2020
Mendampingi Anak Home Learning
BERITA Lainnya - 22 May 2020
English Home Learning Products
BERITA Lainnya - 16 June 2020
Memiliki daya juang yang mana untuk mengadapi set...
BERITA Lainnya - 01 October 2020
Hari Kesaktian Pancasila

Choose Your School

GO