Character Building 2021

BERITA BPK PENABUR Jakarta - 16 July 2021

Character Building

 

Kegiatan Character Building dilaksanakan pada hari jumat, 16 juli 2021 pukul 07.30 – 13.00 WIB, merupakan salah satu program yang selalu dilakukan setiap awal tahun pelajaran bagi para siswa baru . Kegiatan ini merupakan kelanjutan dari pelaksanaan program PLS ( Pengenalan Lingkungan Sekolah ).

Sebelum memasuki sekolah baru, siswa perlu diperkenalkan terlebih dahulu tentang lingkungan sekolahnya dan pembentukan karakter melalui kegiatan Character Building..

Melalui kegiatan Character Building  diharapkan mampu membentuk “Pribadi - pribadi baru “ yang penuh motivasi, berani, percaya diri, berfikir kreatif, memiliki rasa kebersamaan dan tanggung jawab, sehingga apa yang menjadi Visi dan Misi dari SMPK PENABUR Harapan Indah dapat terwujud

by. Nawangsih

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

BERITA BPK PENABUR Jakarta - 12 June 2020
Rally 3 on 3
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 12 June 2020
Bagaimana membekali anak dengan Karakter Kristian...
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 15 June 2020
Home Learning Minggu Terakhir
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 20 June 2020
Home Learning Seni Rupa
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 25 June 2020
PURNAWIDYA
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 17 October 2019
Bina Iman Kelas 8
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 16 October 2019
Karyawisata Kelas 7
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 23 September 2019
Kegiatan penyegaran materi Sistem pencernaan maka...
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 23 September 2019
Pelatihan Pembuatan LKS
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 23 September 2019
Pelatihan Pendalaman Konsep Fisika SMP
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 27 September 2021
Pelatihan Daya Tanggap (Responsiveness) terhadap ...
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 13 December 2021
CHARACTER DAY “ Berpikir, Berucap, Bertindak”
CHARACTER DAY
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 12 October 2021
Kader Kesehatan Remaja
Kader Kesehatan Remaja
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2021
Lomba Perpustakaan Tingkat Kota Bekasi
Lomba Perpustakaan Tingkat Kota Bekasi
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 30 October 2021
Webinar karakter kelas 7
Webinar karakter kelas 7
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 17 March 2022
KUNJUNGAN VIRTUAL MUSEUM
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 23 March 2022
Fellowship
Fellowship
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 26 February 2022
We Are Family
 We Are Family
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 14 May 2022
BEST ACTIVITY 2 Webinar Orangtua SMPK PENABUR HAR...
BEST ACTIVITY 2 Webinar Orangtua SMPK PENABUR HAR...
BERITA BPK PENABUR Jakarta - 12 May 2022
Temu Penggalang
Temu Penggalang
BERITA Lainnya - 19 May 2020
Covid
BERITA Lainnya - 04 May 2020
Angsa
BERITA Lainnya - 17 May 2020
Hari Buku Nasional
BERITA Lainnya - 11 June 2020
SENYUM
BERITA Lainnya - 04 May 2020
Empon - Empon

Choose Your School

GO