REMEMBER THE DAY! - PENEMUAN PLANET URANUS

Berita Lainnya - 13 March 2025

REMEMBER THE DAY

 

 

PENEMUAN PLANET URANUS

(13 MARET 1781)

 

 

Tata surya dengan segala isinya merupakan kumpulan dari objek yang ada di langit seperti planet utama, komet, serbuk asteroid, planet kerdil, dan partikel lainnya beserta matahari sebagai pusat tata surya. Benda langit yang memenuhi tata surya dan mengorbit pada matahari disebut sebagai planet. 

Planet dikategorikan menjadi dua yaitu planet dalam yang masih berada dalam lingkup serbuk asteroid dan planet luar yang berada di luar sirkum serbuk asteroid.  Planet dalam beranggotakan Merkurius, Venus, Mars dan Bumi, sedangkan planet luar terdiri dari Jupiter, Saturnus, Uranus dan Neptunus.

 

Hari ini istimewanya merupakan hari peringatan penemuan planet Uranus yang ditemukan keberadaannya secara orbital pada tanggal 13 Maret 1781 oleh Sir William Herschel.  Ia merupakan seorang astronom berkebangsaan Jerman yang banyak meneliti bidang astronomi dan mengembangkan teorema tentang radiasi inframerah.

 

Sejarah mencatatkan bahwa pada akhir 1780 tercatat dalam kategori planet utama yaitu Merkurius, Venus, Mars, Bumi, Jupiter dan Saturnus. Kemudian pada awal Maret 1781 kembali ditemukan sebuah planet yang dinamai Uranus melalui sebuah Teleskop Reflektor. Ketika ia mengamati melalui teleskopnya, ia melihat sebuah benda langit yang berkarakterkan mirip seperti Komet berada dalam Konstelasi rasi Gemini. Ia melakukan penelitian mendalam berhari hari berikutnya, dan mencatatkan ciri data yang didapatkannya. Ia mendapati bahwa benda langit tersebut memiliki cakram. 

 

Data yang ia kembangkan dan dapatkan kemudian ia kirim ke kelompok asosiasi astronom dunia di Inggris, dan mengumpulkan beberapa astronom lain untuk mendiskusikan apa jenis bintang langit ini berdasarkan cirinya. Kemudian mereka mengkategorikan benda langit tersebut terlihat menuju presisi ke arah planet dan menamai planet tersebut Uranus dalam mitologi Yunani merupakan ayah dari Saturnus.

 

Saturnus merupakan bagian planet raksasa gas yang memiliki sisi miring di bidang permukaannya, Uranus juga memiliki ukuran diameter yang jauh lebih besar dari bumi sekitar empat kali lipat. Ia memiliki inti padat yang terdiri dari logam transisi yaitu silika dan besi. Di akhir tahun 1980 ditemukan sekitar lima cincin di Uranus dan sepuluh tahun kemudian wahana antariksa untuk penelitian bidang astronomi menemukan sepuluh bulan baru di Uranus.

 

 

 

 

 

Referensi:

  • https://www.nasa.gov/history/240-years-ago-astronomer-william-herschel-identifies-uranus-as-the-seventh-planet/. Diakses tanggal 12 Maret 2025. Pukul 12.00.
  • https://astrophotographylens.com/blogs/astro/when-was-uranus-discovered. Diakses tanggal 12 Maret 2025. Pukul 12.00.
Berita Lainnya - 30 November 2024
BeKAL ASB - 30 NOVEMBER 2024
Berita Lainnya - 20 November 2024
Remember The Day! (HARI ANAK INTERNASIONAL)
Remember the Day!
Berita Lainnya - 21 November 2024
Remember The Day! (Hari Pohon Sedunia)
Remember the Day!
Berita Lainnya - 25 November 2024
Remember The Day! (Hari Internasional Penghapusan...
Remember the Day!
Berita Lainnya - 01 November 2024
Remember The Day! (HARI INOVASI INDONESIA)
Remember the Day!
Berita Lainnya - 01 January 2025
BeKAL ASB - 01 JANUARI 2025
Berita Lainnya - 03 January 2025
ASB BACK TO SCHOOL 2025!
ASB BACK TO SCHOOL
Berita Lainnya - 02 January 2025
BeKAL ASB - 02 JANUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 04 January 2025
BeKAL ASB - 04 JANUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 03 January 2025
BeKAL ASB - 03 JANUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 12 February 2025
BeKAL ASB - 12 FEBRUARI 2025
Berita Lainnya - 12 February 2025
FIGURE OF THE DAY - ABRAHAM LINCOLN
FIGURE OF THE DAY
Berita Lainnya - 14 February 2025
REMEMBER THE DAY! - VALENTINE'S DAY
Remember The Day!
Berita Lainnya - 13 February 2025
BeKAL ASB - 13 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 14 February 2025
BeKAL ASB - 14 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 16 March 2025
BeKAL ASB - 16 MARET 2025
Berita Lainnya - 23 March 2025
Happy Sunday ASB! - 23 Maret 2025
Happy Sunday ASB! - 23 Maret 2025
Berita Lainnya - 24 March 2025
GOLD ASB - BERBUAH DALAM HIDUP ROHANI
GOLD ASB
Berita Lainnya - 24 March 2025
REMEMBER THE DAY - HARI METEOROLOGI SEDUNIA
Remember the Day!
Berita Lainnya - 25 March 2025
REMEMBER THE DAY - PERISTIWA BANDUNG LAUTAN API
Remember The Day!
Berita BPK Penabur Jakarta - 24 March 2022
February English Day Report
Berita BPK Penabur Jakarta - 28 March 2022
Parents Cell Group Maret 2022 - MEMAHAMI INSECURI...
Parents Cell Group Maret 2022 - MEMAHAMI INSECURI...
Berita BPK Penabur Jakarta - 30 March 2022
Praise & Worship ASB (KPI 2022) - Everlasting Arms
Praise & Worship ASB (KPI 2022) - Everlasting Arms
Berita BPK Penabur Jakarta - 09 April 2022
OPEN HOUSE ASB 2022 - KEEP ON MOVING
OPEN HOUSE ASB 2022 - KEEP ON MOVING
Berita BPK Penabur Jakarta - 30 April 2022
PERJUSA KELAS X 2022 - SEKARANG BANGUN DIRI BESOK...
PERJUSA KELAS X 2022 - SEKARANG BANGUN DIRI BESOK...

Choose Your School

GO