Remember The Day! (Hari Dokter Nasional)

Berita Lainnya - 24 October 2024

HARI DOKTER NASIONAL

Indonesia Doctor Day Hari Dokter Nasional 24 Oktober Vector Illustrator ...

 

Dokter yang dalam Bahasa Belanda disebut geneesheer adalah seseorang yang dalam bidang keilmuannya berusaha menyembuhkan orang orang yang sakit.

 

Di Indonesia, sejarah peringatan Hari Dokter Indonesia, terbentuk seiring dengan adanya komunitas Ikatan Dokter Indonesia (IDI) pada tanggal 24 Oktober 1950. IDI merupakan organisasi keprofesian dari dokter yang berperan dalam menjaga mutu pelayanan Kesehatan dan mengapresiasikan penemuan penemuan dari Dokter Indinesia serta demi menjaga stabilitas profesi kedokteran di Indonesia. Berdirinya organisasi ini juga merupakan dorongan serta sejarah panjang dari para dokter untuk memperjuangkan abdinya bagi masyarakat khususnya dalam bidang kesehatan.

 

Tahun 2024, IDI mengangkat tema “Tangan yang menyembuhkan, Hati yang Peduli” sebagai peringatan perayaan Hari Dokter Nasional. Tema ini mengingatkan bahwa tidak hanya kehandalan atau keahlian dari seorang dokter untuk menyembuhkan pasien dan orang orang yang membutuhkan tindakan medis, namun juga harus disertai dengan tingkat kepedulian yang berasal dari hati. Dedikasi seperti inilah yang disebut dengan kasih, karena tidak hanya mengandalkan bekal ilmu yang dimiliki namun juga disertai perasaan empati untuk dapat menolong dan menyembuhkan orang lain yang membutuhkan perawatan lanjut.

 

Tema ini juga yang senantiasa menjadi pengingat untuk para dokter dalam terus berjuang mengatasi permasalahan Kesehatan sampai tingkat yang kompleks. Perayaan ini juga merupakan momentum bagi dokter untuk berdedikasi penuh akan komitmen meningkatkan seluruh pelayanan optimal bagi masyarakat tanpa membedakan golongan masyarakat sehingga kesejahteraan Kesehatan masyarakat dapat dirasakan oleh seluruh lapisan masyarakat.

 

Memiliki profesi bukanlah sekedar title jabatan yang dimiliki untuk menjadikan manusia memiliki harkat martabat di mata masyarakat, tapi profesi merupakan tanggung jawab yang dimiliki seseorang untuk dapat mengembangkan, mempraktikkan dan mengaplikasikan bidang keahliannya demi kesejahteraan seluruh umat.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 30 April 2024
Informasi Perpustakaan ASB
Berita Lainnya - 14 July 2024
Happy Sunday ASB - 14 Juli 2024
Happy Sunday ASB - 14 Juli 2024
Berita Lainnya - 21 July 2024
Happy Sunday ASB - 21 Juli 2024
Happy Sunday ASB - 21 Juli 2024
Berita Lainnya - 22 July 2024
Agenda Kegiatan Siswa Periode 22 - 28 Juli 2024
Agenda Kegiatan Siswa Periode 22 - 28 Juli 2024
Berita Lainnya - 28 July 2024
Happy Sunday ASB - 28 Juli 2024
Happy Sunday ASB - 28 Juli 2024
Berita Lainnya - 03 October 2024
BeKAL ASB - 03 Oktober 2024
Berita Lainnya - 04 October 2024
BeKAL ASB - 04 Oktober 2024
BeKAL ASB - 04 Oktober 2024
Berita Lainnya - 17 September 2024
BeKAL ASB - 17 September 2024
BeKAL ASB - 17 September 2024
Berita Lainnya - 18 September 2024
BeKAL ASB - 18 September 2024
BeKAL ASB - 18 September 2024
Berita Lainnya - 19 September 2024
BeKAL ASB - 19 September 2024
BeKAL ASB - 19 September 2024
Berita Lainnya - 10 September 2024
STUDENTS CORNER (SAHABAT MASA KECIL)
Berita Lainnya - 11 August 2024
STUDENTS CORNER (PEDULI)
STUDENTS CORNER
Berita Lainnya - 13 October 2024
STUDENTS CORNER ("TANGAN TAK TERLIHAT")
STUDENTS CORNER
Berita Lainnya - 13 October 2024
Happy Sunday ASB - 13 Oktober 2024
Happy Sunday ASB - 13 Oktober 2024
Berita Lainnya - 15 October 2024
FIGURE OF THE DAY (EVANGELISTA TORRICELLI)
Figure Of The Day
Berita BPK Penabur Jakarta - 09 March 2021
Standarisasi OSIS - MPK SMA KRISTEN PENABUR Summa...
Berita BPK Penabur Jakarta - 01 April 2021
Orangtuaku Sahabatku - ASB PARENT CELL GROUP
Orangtuaku Sahabatku - ASB PARENT CELL GROUP
Berita BPK Penabur Jakarta - 09 April 2021
UJIAN SEKOLAH ASB 2021
UJIAN SEKOLAH ASB 2021
Berita BPK Penabur Jakarta - 31 May 2021
PERJUSA ASB MEI 2021 - Penegak yang Berani, Disi...
PERJUSA ASB MEI 2021 - Penegak yang Berani, Disi...
Berita BPK Penabur Jakarta - 31 May 2021
Kebaktian Pelepasan Angkatan ke-6 ASB
Kebaktian Pelepasan Angkatan ke-6 ASB
Berita BPK Penabur Jakarta - 20 September 2023
Bina Iman Siswa Kelas XI ASB - God's Way of Growth
Berita BPK Penabur Jakarta - 20 September 2023
Character Camp kelas 10 ASB 2023
Character Camp kelas 10 ASB 2023
Berita BPK Penabur Jakarta - 20 September 2023
We Are TEAM Together Everyone Achieves More Kary...
We Are TEAM Together Everyone Achieves More Kary...
Berita BPK Penabur Jakarta - 15 September 2023
EDUFAIR ASB 2023 "Meraih Masa Depan"
EDUFAIR ASB 2023 "Meraih Masa Depan"
Berita BPK Penabur Jakarta - 25 September 2023
Penjelasan Hasil Psikotest BEHAVIORAL ASSESSMENT
Penjelasan Hasil Psikotest BEHAVIORAL ASSESSMENT

Choose Your School

GO