GOLD ASB - BERBUAH DALAM HIDUP ROHANI

Berita Lainnya - 24 March 2025

BERBUAH DALAM HIDUP ROHANI

 

 

Perjumpaan Tuhan dengan Musa saat Musa melihat suatu semak yang ada nyala api namun tak terbakar. Perutusan Musa dari Tuhan untuk menjadi penyelamat bangsa Israel keluar dari Mesir. Awalnya, Musa merasa tak layak di hadapan Allah karena ia takut untuk berhadapan dengan rakyat Israel dan bagaimana cara untuk memberitahukan bahwa wahyu Allah datang kepadanya. Namun Tuhan memberikan kekuatanNya dan berkatNya serta mengukuhkan janjiNya kepada Musa. Perjalanan mereka melintasi dan melewati Laut Merah dan juga perlawanan pemberontakan mereka kepada bangsa Mesir , mengajarkan betapa pentingnya untuk menyerahkan diri seutuhnya di hadapan Allah agar tidak terjerumus dalam dosa yang sama.

 

Yesus senantiasa mengajak para muridnya untuk bertobat, karena hidup dalam kesempatan tidaklah datang untuk kesekian kali, dan juga harus bertumbuh dan berbuah dalam iman yang kekal serta melalui pertobatan dan merendahkan diri dihadapan Allah. Yesus mengingatkan bahwa manusia tidak boleh menganggap dirinya lebih baik dibanding orang lain. Juga mengatakan bahwa hidup tak boleh di sia siakan oleh waktu yang terus berjalan. Walaupun di awal merasa tak pantas, namun dengan berpegang teguh dalam nubuat Allah dan janjiNya yang kudus, maka manusia diminta untuk senantiasa percaya dan beriman hanya kepadaNya.

 

Setiap manusia diajak untuk melalui pertobatan dan tak mengulangi hal yang sama serta melawan segala godaan yang melintang agar tidak terjerumus dalam dosa dan kelemahan yang sama. Jika hidup berada dalam ketidakpastian, maka yang dilakukan manusia adalah berpegang dalam kepastian hanya dalam namaNya. 

 

 

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 12 November 2023
Happy Sunday ASB - 12 November 2023
Berita Lainnya - 19 November 2023
Happy Sunday ASB - 19 November 2032
Happy Sunday ASB - 19 November 2032
Berita Lainnya - 17 November 2023
Let’s Copy Their Style II
Let’s Copy Their Style II
Berita Lainnya - 26 November 2023
Happy Sunday ASB - 26 November 2023
Happy Sunday ASB - 26 November 2023
Berita Lainnya - 03 December 2023
Happy Sunday ASB - 2 Desember 2023
Happy Sunday ASB - 2 Desember 2023
Berita Lainnya - 15 August 2024
BeKAL ASB - 15 Agustus 2024
Berita Lainnya - 16 August 2024
BeKAL ASB - 16 Agustus 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 27 October 2024
Happy Sunday ASB - 27 Oktober 2024
Happy Sunday ASb - 27 Oktober 2024
Berita Lainnya - 28 October 2024
Pentingnya Memperingati Hari Sumpah Pemuda 28 Okt...
Pentingnya Memperingati Hari Sumpah Pemuda 28 Okt...
Berita Lainnya - 28 October 2024
Suksesnya Kemeriahan Closing SUBSCRIBE 7: ENCHANI...
Suksesnya Kemeriahan Closing SUBSCRIBE 7: ENCHANI...
Berita Lainnya - 10 December 2024
BeKAL ASB - 10 DESEMBER 2024
Berita Lainnya - 11 December 2024
BeKAL ASB - 11 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 12 December 2024
BeKAL ASB - 12 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 13 December 2024
BeKAL ASB - 13 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 14 December 2024
BeKAL ASB - 14 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 09 February 2025
BeKAL ASB - 09 FEBRUARI 2025
Berita Lainnya - 11 February 2025
FIGURE OF THE DAY - THOMAS ALVA EDISON
FIGURE OF THE DAY
Berita Lainnya - 11 February 2025
BeKAL ASB - 11 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 12 February 2025
BeKAL ASB - 12 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 12 February 2025
FIGURE OF THE DAY - ABRAHAM LINCOLN
FIGURE OF THE DAY
Berita Lainnya - 09 April 2025
BeKAL ASB - 09 APRIL 2025
Berita Lainnya - 10 April 2025
REMEMBER THE DAY - HAPPY SIBLINGS DAY
Remember The Day!
Berita Lainnya - 11 April 2025
BeKAL ASB - 11 APRIL 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 10 April 2025
BeKAL ASB - 10 APRIL 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 10 April 2025
GOLD ASB - MENGENAL LEBIH DALAM
GOLD ASB

Choose Your School

GO