BeKAL ASB - 29 Agustus 2024

Berita Lainnya - 29 August 2024

IMAN DALAM PENCOBAAN

Saudara-saudaraku, anggaplah sebagai kebahagiaan, apabila kamu jatuh ke dalam berbagai pencobaan. “ 

~ Yak 1:2~

 

Manusia sering menghadapi berbagai hal yang membuat dirinya dihadapkan dalam berbagai persoalan mengenai kehidupan yang penuh kompleksitas.

Manusia menginginkan jalan yang lancer, jauh dari segala tantangan dan hidup dalam kemegahan kebahagiaan yang bebas dari masalah serta menjanjikan pengharapan ideal yang jauh dari berbagai kesulitan yang menyebabkan dirinya terhindar dalam pelbagai masalah.

Surat Yakobus menyatakan kepada jemaat Kristus untuk mengungkap hal iman akan datangnya suatu tantangan kehidupan atau ujian yang ada dari Allah. Bagaimanakah keteguhan dan kepercayaan mereka dalam mengimani Kristus yang senantiasa akan menjadi sumber pengharapan bagi umat Nya dan penolong bagi jemaat Nya.

Pencobaan yang dialami dapat menjadi hikmah dan pelajaran bagi orang yang mendapatkannya, karena melalui ini kita semakin disadarkan akan kelemahan kita, dan kita semakin berproses di dalamnya untuk mendalami serta mengintrospeksi diri untuk menjadi pribadi yang lebih baik seerta menyertakan Tuhan dalam hikmat yang diberikan Allah kepada kita.

Saat kita sedang mengalami segala ujian, tinggal kita merespon hal tersebut sesuai dengan iman dan pengharapan kita yang datang dari Allah dan memperkuat kepercayaan kita akan janji Kristus dalam menghadapi berbagai hal di dunia. (DE)

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 12 May 2020
ASB Home Learning Tahap 4
Berita Lainnya - 12 August 2020
Ibadah Siswa, Guru dan Karyawan SMAK PENABUR Summ...
asb, BPK PENABUR
Berita Lainnya - 18 August 2020
Merdeka! HUT RI ke-75 di ASB
Berita Lainnya - 21 August 2020
Tetap seru di tatanan kebiasaan baru; Classmeetin...
Berita Lainnya - 21 August 2020
Career Day 2020 ASB
Berita Lainnya - 12 September 2024
BeKAL ASB - 12 September 2024
Berita Lainnya - 13 September 2024
BeKAL ASB - 13 September 2024
BeKAL ASB - 13 September 2024
Berita Lainnya - 02 September 2024
BeKAL ASB - 02 September 2024
BeKAL ASB - 02 September 2024
Berita Lainnya - 03 September 2024
BeKAL ASB - 03 September 2024
BeKAL ASB - 03 September 2024
Berita Lainnya - 04 September 2024
BeKAL ASB - 04 September 2024
BeKAL ASB - 04 September 2024
Berita Lainnya - 19 November 2024
BeKAL ASB - 19 NOVEMBER 2024
Berita Lainnya - 20 November 2024
BeKAL ASB - 20 NOVEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 21 November 2024
BeKAL ASB - 21 NOVEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 22 November 2024
BeKAL ASB - 22 NOVEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 21 November 2024
Informasi Perpustakaan ASB - November 2024
Informasi Perpustakaan ASB - November 2024
Berita Lainnya - 22 January 2025
BeKAL ASB - 22 JANUARI 2025
Berita Lainnya - 23 January 2025
BEKAL ASB - KEBERANIAN MENOLONG SESAMA
BEKAL ASB
Berita Lainnya - 22 January 2025
GOLD ASB - HATI YANG BIJAKSANA
GOLD ASB
Berita Lainnya - 23 January 2025
GOLD ASB - 23 JANUARI 2025
GOLD ASB
Berita Lainnya - 24 January 2025
FIGURE OF THE DAY - JENDERAL SOEDIRMAN
FIGURE OF THE DAY
Berita Lainnya - 31 March 2025
GOLD ASB - JANJI YANG TAK PERNAH BERDUSTA
Berita Lainnya - 31 March 2025
REMEMBER THE DAY - HARI BERDIRINYA MENARA EIFFEL
Remember the Day!
Berita Lainnya - 29 March 2025
SELAMAT HARI RAYA NYEPI 2025
HARI RAYA NYEPI 2025
Berita Lainnya - 31 March 2025
SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1446H
HARI RAYA IDUL FITRI 2025
Berita Lainnya - 13 March 2025
GOLD ASB - BERTINDAK DENGAN PENUH KEYAKINAN
GOLD ASB

Choose Your School

GO