BeKAL ASB - 01 APRIL 2025

Berita Lainnya - 01 April 2025

JANGAN BEBAL

 

Orang bebal berkata dalam hatinya, “Tidak ada Allah!” Busuk dan jijik kecurangan mereka, tidak ada yang berbuat baik.

~Mazmur 53:2~

 

 

Keadaan bebal atau lembam sering dikaitkan pada satu kondisi dimana seseorang berada pada kelambanan atau tidak tangkas. Lembam juga berarti keadaan dimanaa tidak ada pergerakan atau perubahan keadaan yang dimiliki oleh suatu benda atau seseorang. Bebal juga mengindikasikan bahwa seseorang tidak mau berubah dari keadaan yang dimiliki, baik keadaannya yang telah berada pada fase baik maupun sebaliknya.

 

Lembam atau bebal juga merupakan suatu tindakan yang mencerminkan kebodohan. Salah satu tindakan bebal ini pernah dimiliki oleh Bangsa Israel, dimana mereka mengetahui bahwa dunia tercipta dari tangan Tuhan namun tidak mengakui keberadaan Allah di tengah tengah mereka. Mereka tidak mengadu dan berseru kepada Allah ketika berada pada fase terimpit melainkan mereka semakin mengandalkan kekuatan diri dan melakukan penyembahan berhala. Yang timbul adalah keserakahan dan bentuk ketidakpastian lainnya. Hasilnya adalah mereka tetap mendapat pertolongan dari Tuhan karena di antara mereka masih ada yang mau mengikut Tuhan dan menjalankan perintahNya.

 

Melalui renungan ini, kita diajak untuk tidak menjadi orang yang bebal dan berfikir rasional. Kita belajar dari sosok Bangsa Israel yang sering mengandalkan kekuatannya di masa lampau dan menanyakan keberadaan Allah. Kita diminta secara sadar untuk mengolah pikiran dan batin kita secara terbuka menerima kehadiran Allah di tengah tengah kita, karena manusia merupakan mahluk yang memiliki kelemahan dan hanya kepada Dia lah manusia bersandar dan memiliki pengharapan.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita Lainnya - 03 October 2023
Yuk Menulis - Tips Menulis Dengan Prinsip 5W dan ...
Berita Lainnya - 06 October 2023
Pentingnya Pendidikan Berbasis Karakter
Pentingnya Pendidikan Berbasis Karakter
Berita Lainnya - 08 October 2023
Happy Sunday ASB - 08 Oktober 2023
Happy Sunday ASB - 08 Oktober 2023
Berita Lainnya - 15 October 2023
Happy Sunday ASB - 15 Oktober 2023
Happy Sunday ASB - 15 Oktober 2023
Berita Lainnya - 22 October 2023
Happy Sunday ASB - 22 Oktober 2023
Happy Sunday ASB - 22 Oktober 2023
Berita Lainnya - 05 July 2024
GOLDEN WORDS (JOYFUL LIFE)
Berita Lainnya - 06 July 2024
GOLDEN WORDS (CINTA)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 07 July 2024
GOLDEN WORDS (MENGIMANI KRISTUS)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 08 July 2024
GOLDEN WORDS (GARAM DAN TERANG DUNIA)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 09 July 2024
GOLDEN WORDS (ALLAH MENYERTAI)
GOLDEN WORDS
Berita Lainnya - 07 December 2024
BeKAL ASB - 07 DESEMBER 2024
Berita Lainnya - 08 December 2024
Happy Sunday ASB - 8 Desember 2024
Happy Sunday ASB - 8 Desember 2024
Berita Lainnya - 09 December 2024
Weekly Schedule 9 - 14 December 2024
Weekly Schedule 9 - 14 December 2024
Berita Lainnya - 12 December 2024
Melihat Secara Langsung Kegiatan Perkuliahan - Ku...
Melihat Secara Langsung Kegiatan Perkuliahan - Ku...
Berita Lainnya - 08 December 2024
BeKAL ASB - 08 DESEMBER 2024
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 09 February 2025
Happy Sunday ASB - 09 Februari 2025
Berita Lainnya - 09 February 2025
GOLD ASB - TANGAN YANG MENYEMBUHKAN
GOLD ASB
Berita Lainnya - 10 February 2025
GOLD ASB - PENJALA MANUSIA
GOLD ASB
Berita Lainnya - 10 February 2025
BeKAL ASB - 10 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 09 February 2025
BeKAL ASB - 09 FEBRUARI 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 08 April 2025
GOLD ASB - IDENTITAS BARU SEBAGAI PENGIKUT KRISTUS
Berita Lainnya - 09 April 2025
GOLD ASB - FIRMAN YANG MEMERDEKAKAN
GOLD ASB
Berita Lainnya - 09 April 2025
BeKAL ASB - 09 APRIL 2025
BeKAL ASB
Berita Lainnya - 10 April 2025
REMEMBER THE DAY - HAPPY SIBLINGS DAY
Remember The Day!
Berita Lainnya - 11 April 2025
BeKAL ASB - 11 APRIL 2025
BeKAL ASB

Choose Your School

GO