Pojok Ruang PKBN2K: Setia dalam Melayani

Berita Lainnya - 16 September 2020

Bacaan: Ibrani 3:6

Tuhan Yesus setia, Dia tidak pernah meninggalkan kita. Dia setia melayani kita, oleh karena itu hendaknya kita pun setia seperti teladan-Nya. Jangan sampai kekerasan hati membuat kita tidak setia. Dari bacaan alkitab di atas, apakah kita dapat mengenali diri kita? Sudahkah kita setia kepada Tuhan walaupun sebagai manusia kita penuh dengan kelemahan? Banyak generasi muda zaman sekarang yang tidak setia terhadap apa yang sudah Tuhan percayakan, seperti contohnya tidak setia dalam pelayanan di tengah-tengah keluarga, di gereja, di pekerjaan, di sekolah atau di lingkungan sekitar. 

 

Tuhan telah memanggil kita untuk menjadi pelayan, artinya kita diutus untuk menolong orang lain, memberitahukan pesan injil dan melayani sesama. Kita akan merasakan suatu pencapaian ketika kita hidup maksimal dengan memberikan kontribusi di dalam masyarakat (baik keluarga, tempat kerja, atau orang lain yang kita bantu). Kehidupan kita di bumi akan terasa lebih indah ketika kita pakai untuk melayani pekerjaan Kristus yang dirancangkan untuk kita.

 

Salah satu murid Tuhan Yesus yang setia adalah rasul Paulus, sehingga Tuhan Yesus memercayakan pelayanan kepadanya. Padahal latar belakang kehidupan rasul Paulus sebelum mengenal Tuhan Yesus adalah seorang penjahat, penganiaya jemaat, dan bukan orang yang baik. Tuhan Yesus mengasihaninya dengan kasih karunia yang melimpah dan tidak mengingat segala dosanya. Oleh karena ituah rasul Paulus beralih menjadi murid Tuhan Yesus yang setia.

 

James Hudson Taylor, seorang penginjil di China pada abad 19 mendedikasikan hidupnya untuk mengabarkan injil ke daratan China. Meskipun kehilangan istri dan dua orang anaknya, serta kehilangan banyak misionaris yang melayani bersamanya, dia tidak pernah membiarkan hal tersebut menjadi halangan. James percaya cara terbaik untuk memakai hidupnya adalah dengan melakukan pelayanan, dengan setia melayani di setiap pekerjaan yang Tuhan beri. Mari kita berkomitmen untuk setia dalam pelayanan kita kepada Tuhan dengan senantiasa melayani sesama kita. Salam setia. Tuhan memberkati.

 

Penulis: Novalina Magdalena

Penyunting: Nunut Dumariana

Tags:
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 May 2024
REKAP PRESTASI SISWA - MEI 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 May 2024
Upacara Bendera - Senin, 20 Mei 2024
Upacara Bendera - Senin, 20 Mei 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2024
MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Angkata...
MPLS (Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah) Angkata...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 August 2024
REKAP PRESTASI SISWA BULAN JULI-AGUSTUS 2024
REKAP PRESTASI SISWA BULAN JULI-AGUSTUS 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 August 2024
AKAPRENUER PERIOD 2 TP 2024/2025
AKAPRENUER PERIOD 2 TP 2024/2025
Berita Lainnya - 31 January 2022
Selamat kepada Ketua OSIS dan Wakil Ketua OSIS 20...
Berita Lainnya - 05 January 2022
Ibadah Gukar SMAK PENABUR Kota Jababeka “Jadikan ...
Untuk mengawali tahun 2022, guru dan karyawan SMA...
Berita Lainnya - 01 February 2022
POJOK BEST: Taat seperti Abraham
Ketika usianya sudah senja, Abraham diberikan ket...
Berita Lainnya - 01 February 2022
Happy Chinese New Year 2022
Gong Xi Fa Cai! Semoga tahun Macan Air membawa ke...
Berita Lainnya - 02 February 2022
POJOK BEST: True Worship
In worship, we often only beg or ask for what we ...
Berita Lainnya - 10 January 2023
Pojok Best : Pojok Best : Janganlah Jemu Berbuat ...
Berita Lainnya - 11 January 2023
Pojok Best : Janganlah Menyerah!
Menyerah atau pasrah pernahkah kita merasakannya?...
Berita Lainnya - 12 January 2023
Pojok Best : Tebarkan Kebaikan Bagi Sekitar
Kebaikan merupakan hal yang mudah dilakukan namun...
Berita Lainnya - 13 January 2023
Pojok Best : Siapa Sangka?
Pernahkah kalian mengalami kesulitan atau rintang...
Berita Lainnya - 14 January 2023
Pojok Best : Tetaplah Berbuat Baik
Hal yang baik yang anda lakukan hari ini mungkin ...
Berita Lainnya - 11 September 2023
Caring Moment: Gembira membantu keluarga
Berita Lainnya - 12 September 2023
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Caring Moment: Membantu Hal-hal Sederhana
Berita Lainnya - 13 September 2023
Caring Moment: Membantu Ibu
Caring Moment: Membantu Ibu
Berita Lainnya - 14 September 2023
Caring Moment: Liburan di rumah saja
Caring Moment: Liburan di rumah saja
Berita Lainnya - 22 September 2023
Pojok Best : Kunci Menuju Kesuksesan dan Kebahagi...
Ketekunan adalah kapal yang membawa kita ke pelab...
Berita Lainnya - 01 March 2024
Pojok Best : Berani Mendekat : Menggali Kasih Kar...
Berita Lainnya - 04 March 2024
Pojok Best : Kerja Keras menghasilkan Buah yang B...
Kerja keras adalah kunci kesuksesan dalam mencapa...
Berita Lainnya - 05 March 2024
Pojok Best : Keberanian dari Allah
Mari pandang kesetiaan Tuhan yang menyertai seti...
Berita Lainnya - 06 March 2024
Pojok Best : Dia Pasti Tolong
Tuhan akan membantu kita dalam pergumulan kita se...
Berita Lainnya - 07 March 2024
Pojok Best : Menang Melawan Rasa Takut
Tuhan akan memberikan kemenangan kepada orang-ora...

Choose Your School

GO