Pojok Ruang PKBN2K: Satu Mangkuk Salad

Berita Lainnya - 04 September 2019

35Pagi-pagi benar, waktu hari masih gelap, Ia bangun dan pergi ke luar. Ia pergi ke tempat yang sunyi dan berdoa di sana.36Tetapi Simon dan kawan-kawannya menyusul Dia; 37 waktu menemukan Dia mereka berkata: “Semua orang mencari Engkau.” 38Jawab-Nya: “Marilah kita pergi ke tempat lain, ke kota-kota yang berdekatan, supaya di sana juga Aku memberitakan Injil, karena untuk itu Aku telah datang.” 39Lalu pergilah Ia ke seluruh Galilea dan memberitakan Injil dalam rumah-rumah ibadat mereka dan mengusir setan-setan.  Markus 1:35-39

Dalam perikop ini diceritakan tentang aktifitas Yesus yang sangat padat mulai dari Ia mengusir roh jahat, menyembuhkan ibu mertua Petrus dan mengajar di seluruh Galilea. Namun Yesus masih menyediakan waktu untuk datang pada Tuhan. Yesus memberi teladan, disepanjang kehidupanNya dikerjakan dengan melayani dan mengasihi tanpa henti.

Kita adalah apa yang kita kerjakan. Setiap kita punya bagian dan kapasitas yang sudah ditentukan Tuhan.Saat kita masih bayi sewajarnya hanya diberikan bubur semangkok kecil, sampai makin dewasa kita diminta memilih apa yang kita makan, seperti itulah tanggung jawab mempergunakan waktu dan menentukan prioritas.

Ibaratkan seperti mangkok salad di Pizza Hut. Setiap orang yg memesan akan diberikan ukuran mangkok yang sama, namun setiap orang berhak mengisi sesuai dengan kebutuhan dan keinginan dengan isian berbeda. Ada yang mengisi telur terlebih dahulu dan ada pula yang mengisi sayuran dan buah sampai mangkok tersebut penuh.

Perumpamaan mangkok salad di atas sama dengan kita. Ibaratkan mangkok adalah hidup yang Tuhan berikan bagi setiap manusia dan kita dipercayakan mengisi mangkok (hidup) kita masing-masing sesuai prioritas kita tentunya dengan hikmat dari Tuhan.

Selamat mengisi hidup yang Tuhan kasih sesuai prioritas kita dengan hikmat Tuhan. 🤗

 

 

Penulis: Kristin S. Silaban

Tags:
Berita Lainnya - 05 November 2021
POJOK BEST: Setia Walaupun Kecewa
Berita Lainnya - 10 November 2021
POJOK BEST: Jujur terhadap Diri Kita Sendiri
Kata kejujuran pastinya tidak asing di telinga ki...
Berita Lainnya - 11 November 2021
POJOK BEST: Berperilakulah Jujur
"Kejujuran adalah hadiah yang sangat mahal. Janga...
Berita Lainnya - 10 November 2021
Hari Pahlawan Nasional 2021 "Pahlawanku Inspirasi...
Hari ini, Rabu, 10 November 2021 merupakan hari y...
Berita Lainnya - 10 November 2021
Selamat Hari Raya Galungan dan Kuningan 2021
Selamat Hari Raya Galungan & Kuningan. Teruslah B...
Berita Lainnya - 26 September 2022
Pojok Best : Pengakuan Dosa
Berita Lainnya - 27 September 2022
Pojok Best : Kesetiaan adalah Hasil dari Karakter...
Pojok Best : Kesetiaan adalah Hasil dari Karakter...
Berita Lainnya - 28 September 2022
Pojok Best : Faithful Lord
"Tuhan adalah Tuhan yang setia."  Pasti adalah s...
Berita Lainnya - 29 September 2022
Pojok Best : Dia tetap setia meski kita tidak set...
2 Timotius 2:13 dituliskan, "Jika kita tidak seti...
Berita Lainnya - 30 September 2022
Pojok Best : Mengasihi dengan Kebenaran
1 Yohanes 3 : 24 yang berisi “ Barangsiapa menuru...
Berita Lainnya - 14 April 2023
Pojok Best : Sudahkah Anda Tersenyum Hari Ini?
Berita Lainnya - 14 April 2023
Caring Moment: Memberi
Memberi itu bukan untuk menyombongkan diri sendir...
Berita Lainnya - 17 April 2023
Pojok Best : Tertawalah Sebelum Tertawa Itu Dilar...
Nah gimana nih kalo kalian diposisi mereka? Apaka...
Berita Lainnya - 17 April 2023
Caring Moment: Sahabat
hidup kita tidak selalu bahagia-bahagia saja, sem...
Berita Lainnya - 18 April 2023
Pojok Best : Senyum dari Hatimu
Terakhir, senyumlah dengan tulus.Senyum yang tida...
Berita Lainnya - 20 October 2023
Pojok Best : Peduli Berarti Melakukan
Berita Lainnya - 23 October 2023
Pojok Best : Mengandalkan Tuhan
Selama kita terus mengandalkan Tuhan, sebesar apa...
Berita Lainnya - 24 October 2023
Pojok Best : Pelayananku
Kita sebagai umat yang sudah bebas dari belenggu ...
Berita Lainnya - 25 October 2023
Pojok Best : The Blooming Friendship: A Tale of K...
Often there are things around us that certainly t...
Berita Lainnya - 26 October 2023
Pojok Best : Kebaikan (1)
Mari memelihara sikap yang baik dan ramah terhada...
Berita Lainnya - 21 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Cinta dan Ketulusan Para Kartini
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kartini Pembawa Berita Kebenaran
Cerita Sobat AKJ: Kartini Pembawa Berita Kebenaran
Berita Lainnya - 24 April 2024
Pojok Best : Cara Menjadi Sukses
kesuksesan tidak hanya berkaitan dengan pencapaia...
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi
Berita Lainnya - 01 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi

Choose Your School

GO