Pojok Ruang PKBN2K: HARAPAN SELALU ADA

Berita Lainnya - 23 September 2020

Di masa pandemi covid-19 sekarang ini, kebanyakan dari kita tentunya merasa khawatir dengan situasi yang terjadi di sekeliling kita. Jika kekhawatiran sedang melanda kita, ada satu hal yang harus selalu kita ingat. Selama kita masih bernapas, harapan akan selalu ada di hadapan kita. Tuhan akan selalu beserta kita di mana pun kita berada dan dalam kondisi apa pun.

 

Seperti yang tertulis dalam Filipi 4:6 (TB) “Janganlah hendaknya kamu khawatir tentang apa pun juga, tetapi nyatakanlah dalam segala hal keinginanmu kepada Allah dalam doa dan permohonan dengan ucapan syukur.”

 

Khawatir boleh, itu hal manusiawi yang biasa dirasakan oleh setiap orang. Namun jangan sampai kekhawatiran membuat kita tidak bertumbuh dan menghambat proses perjalanan hidup kita yang seharusnya menyenangkan bersama Tuhan. 

 

Serahkan segala aspek kehidupan kita ke tangan-Nya,  termasuk segala kekhawatiran kita. Biarkan Dia yang bekerja dalam hidup kita. Yakinlah bahwa Tuhan memiliki rencana yang terbaik atas apa pun yang terjadi di sekeliling kita. 

 

Yuk, kita tunjukkan keberanian kita dalam melawan covid-19 dengan tidak khawatir dan tetap mengikuti protokol kesehatan.

 

Penulis: Graciella Angelica

Penyunting: Nunut Dumariana

Tags:

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 31 May 2023
REKAP PRESTASI SISWA BULAN MEI 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 April 2024
Bimbingan Intensive UTBK AKJ
Bimbingan Intensive UTBK AKJ
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 April 2024
REKAP PRESTASI SISWA - APRIL 2024
REKAP PRESTASI SISWA - APRIL 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 27 April 2024
RAIMUNA PENABUR - APRIL 2024
RAIMUNA PENABUR - APRIL 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 April 2024
PKBN2K - KEPEDULIAN (APRIL 2024)
PKBN2K - KEPEDULIAN (APRIL 2024)
Berita Lainnya - 21 January 2022
POJOK BEST: Ketaatan Ibu dari Kesuksesan
Berita Lainnya - 24 January 2022
POJOK BEST: Berbuat Baiklah Selagi Bisa
Dari ayat Matius 6:1-2, kita bisa mengambil kesim...
Berita Lainnya - 25 January 2022
POJOK BEST: Sudah Berapa Kebaikan yang Kamu Lakuk...
“Sudah berapa kebaikan yang kamu lakukan?” Pertan...
Berita Lainnya - 26 January 2022
POJOK BEST: Kebaikan Tanpa Batas
Siapa yang tak kenal dengan Lady Diana? Beliau me...
Berita Lainnya - 27 January 2022
POJOK BEST: Kesetaraan
Halo teman-teman, di dunia ini banyak sekali perb...
Berita Lainnya - 30 December 2022
Pojok Best : Kebahagiaan Bermula dari Ketaatan
Berita Lainnya - 31 December 2022
Pojok Best : Menabur Ketaatan
Dalam Roma 12 : 11 tertulis "Janganlah hendaknya ...
Berita Lainnya - 04 January 2023
Pojok Best : Selalu Hadir Dalam Segala Hal
Dalam hal ini, saya merasakan kebaikan Tuhan yang...
Berita Lainnya - 05 January 2023
Pojok Best : Jadikan Dirimu Bermanfaat
Dengan segala kebenaran yang kita ketahui, Tuhan ...
Berita Lainnya - 06 January 2023
Pojok Best : Orang Baik dengan Hati Yang Baik
Saya mau cerita ada pengalaman seseorang yang sel...
Berita Lainnya - 19 September 2023
Pojok Best : Bermegah dalam Kesengsaraan
Berita Lainnya - 20 September 2023
Pojok Best : Bukan Perlombaan
Saat kita sedang lelah dalam menjalani kehidupan ...
Berita Lainnya - 21 September 2023
Pojok Best : Sang Penolong dan Sumber Kekuatan
Mari kita belajar mempercayakan hidup kita dalam ...
Berita Lainnya - 07 September 2023
Caring Moment: Berbuat Baik di Masa Liburan
Caring Moment: Berbuat Baik di Masa Liburan
Berita Lainnya - 08 September 2023
Caring Moment: Sapu Bersih
Caring Moment: Sapu Bersih
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Tulus Jeremia Siregar
Testimoni Siswa AKJ - Tulus Jeremia Siregar
Berita Lainnya - 28 February 2024
Pojok Best : Kejujuran
Dalam hal akademik, kejujuran sangatlah esensial....

Choose Your School

GO