POJOK BEST: The Second Chance

Berita Lainnya - 03 February 2022

Ayat Firman tentang ketaatan dengan nilai share with society. (Kezia)

Penulis: Kezia Putri Irene Simbolon (X MIPA 2) | Editor: Maria Fransisca

 

Geraldine adalah anak yang taat. Setiap hari Minggu, ia selalu pergi ke gereja. Suatu hari ia bertemu orang asing. Orang itu mengajarkan suatu hal yang baru untuk Geraldine, yaitu Narkotika. Karena rasa penasaran Geraldine pun mengkonsumsinya semakin hari, dari dosis yang sedikit lalu mulai bertambah. Ia sudah tidak pergi ke gereja, tidak bersaat teduh, hidupnya telah jauh dari Tuhan.

 

Suatu hari sang ibu tidak sengaja melihat kantong bekas narkotika itu di tempat sampah. Ia pun mulai menyadari perubahan yang dialami oleh anaknya. Lalu ia bertanya kepada Geraldine, “Apa ini?” Pertama Geraldine memang menolak tetapi semakin lama sang ibu semakin bertanya padanya. 

 

“ Narkotika” ucap Geraldine 

“Kenapa?” Jawab sang ibu

“Penasaran Ma, karena aku lihat mereka menyukainya," jelas Geraldine. “Menyesal atau tidak? Kamu sudah tau kan konsekuensinya?" 

“Aku.. minta maaf Mama, Aku berjanji tidak akan mengulanginya lagi,” sesal Geraldine.

 

Akhirnya Geraldine mengakui kesalahannya dan menyesali sikapnya. Sang ibu pun memaafkan perbuatan Geraldine dan menyuruh Geraldine bertobat untuk meminta pengampunan, dan berjanji untuk kembali ke jalan yang benar.

 

"Ya Tuhan, maafkanlah perbuatanku ini, aku berjanji akan memperbaiki kesalahan yang telah kuperbuat."

 

Teman, apa yang dialami Geraldine membuat kita percaya bahwa Tuhan memberikan kita kesempatan kedua. Untuk mendapatkan kesempatan kedua itu sangatlah sulit. Ada beberapa orang yang tidak bisa memaafkan kesalahan kita. Akan tetapi, di Ibrani 9:28 tertulis bahwa Yesus telah mengampuni dosa kita, dan Dia akan kembali menampakkan diri untuk orang yang menantinya.

 

Tuhan Yesus hanya menunggu kita untuk mengetahui kesalahan kita sampai kesempatan yang kedua, tidak ada yang lain.  Maka dari itu kita harus memanfaatkan kesempatan kedua itu dengan sangat baik karena tidak ada namanya ketiga atau keempat. 

 

Berita Lainnya - 28 August 2021
POJOK BEST: Anjuran untuk Berbuat Baik
Berita Lainnya - 29 August 2021
POJOK BEST: Kekalahan Bukanlah Kegagalan
Kekalahan jika dirasakan memang terasa pahit. Tap...
Berita Lainnya - 30 August 2021
POJOK BEST: Kegagalan Mengarahkan Kita pada Keren...
Apakah kalian pernah mendengar tentang nasihat or...
Berita Lainnya - 31 August 2021
POJOK BEST: Kerendahan Hati dalam Diri Sendiri
Kerendahan hati merupakan sikap atau perasaan yan...
Berita Lainnya - 18 August 2021
Upacara Peringatan HUT ke-76 Republik Indonesia
Perayaan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia bias...
Berita Lainnya - 08 March 2022
POJOK BEST: Ketekunan Mengalahkan Kepintaran
Berita Lainnya - 10 March 2022
POJOK BEST: Melakukan Kebaikan Mulai dari Sekarang
Manusia seringkali menganggap sepele untuk melaku...
Berita Lainnya - 15 March 2022
POJOK BEST: Kesabaran dalam Menunggu
“Ah lama banget sih, aku tuh capek nunggunya?!” k...
Berita Lainnya - 17 March 2022
POJOK BEST: Hadapi Masalah dengan Sabar
Kesabaran diperlukan supaya kita dapat tenang saa...
Berita Lainnya - 18 March 2022
POJOK BEST: Bersukacita, Bersabar, dan Bertekunlah
Roma 12:12 yang berbunyi: “Bersukacitalah dalam p...
Berita Lainnya - 13 January 2023
Pojok Best : Siapa Sangka?
Berita Lainnya - 14 January 2023
Pojok Best : Tetaplah Berbuat Baik
Hal yang baik yang anda lakukan hari ini mungkin ...
Berita Lainnya - 15 January 2023
Pojok Best : Pentingnya Kebaikan
“People Pleaser”, 2 kata tersebut pasti seringkal...
Berita Lainnya - 16 January 2023
Pojok Best : Hal Baik Dimulai Dari Hal Yang Sede...
Kebaikan bukanlah sesuatu yang asing bagi kita. A...
Berita Lainnya - 17 January 2023
Pojok Best : "Tidak Susah Kok !"
Berbuat baik merupakan hal yang mudah dilakukan n...
Berita Lainnya - 14 August 2023
Hari Pramuka: Merayakan Semangat Kepanduan dan Ke...
Berita Lainnya - 01 September 2023
Pojok Best : Berbuatlah baik
Teman teman sekalian kita bisa berbuat baik kepad...
Berita Lainnya - 04 September 2023
Pojok Best : Tekun Berbuat Baik Untuk Mencari Kem...
Selain itu, ayat ini juga mengingatkan kita bahwa...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Pojok Best : Ketekunanmu Akan Membuahkan Hasil.
Sahabat, setiap bagian yang seharusnya kamu kerja...
Berita Lainnya - 06 September 2023
Pojok Best : Bersukacita Dalam Segala Hal
Tetapi, mengapa masih ada anak Tuhan yang kalah d...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Vincent
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Krisna
Refleksi DUDI 2024 - Krisna
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 Pentingnya Safety Dalam Indust...
Refleksi DUDI 2024 Pentingnya Safety Dalam Indust...
Berita Lainnya - 17 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Alinka Varillie
Refleksi DUDI 2024 - Alinka Varillie
Berita Lainnya - 18 January 2024
Refleksi DUDI 2024 - Stefania Anastasya
Refleksi DUDI 2024 - Stefania Anastasya

Choose Your School

GO