POJOK BEST: Teladan Ayub dalam Mengikut Tuhan

Berita Lainnya - 02 November 2021

Ayat Alkitab tentang kejujuran dengan nilai trust in God. (Yosephine)

 

Penulis: Yosephine A. (XI MIPA) | Editor Maria Fransisca

 

Hai, sobat AKJ! Ingatkah kalian tokoh Yudas Iskariot. Tokoh pertama yang mengkhianati Yesus. Pada masa tersebut, ia menjual Yesus kepada tua-tua Yahudi dan mendapatkan uang sebagai gantinya. Tetapi, setelah Yesus diberi hukuman, Yudas merasa bersalah atas perbuatannya.

 

Yudas mengembalikan uang yang didapatnya, tetapi para tua-tua Yahudi tersebut tidak menghiraukan Yudas. Penyesalan Yudas hanya sebatas rasa bersalah saja, tidak berakhir dengan bertobat. Setelah Yudas menyesali perbuatannya, ia memutuskan untuk membunuh dirinya dengan menggantung dirinya.

 

Tidak seperti Ayub yang walaupun dicobai oleh iblis, tetapi ia tetap mengikuti jalan Tuhan. Kita sebagai umat pengikut Tuhan jangan pernah sekali-kali mencoba untuk mengkhianati Tuhan. Jika kita benar-benar pengikut Tuhan, sampai kita mati pun hidup kita tetap berpegang kepada Tuhan.

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 November 2023
EXUBERANT AKJ 2023 - QUERENCIA
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 November 2023
Penilaian Akhir Semester Ganjil 2023
Penilaian Akhir Semester Ganjil 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2023
REKAP PRESTASI SISWA BULAN NOVEMBER 2023
REKAP PRESTASI SISWA BULAN NOVEMBER 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 December 2023
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 December 2023
PROYEK PENGUATAN PROFIL PANCASILA 2023
PROYEK PENGUATAN PROFIL PANCASILA 2023
Berita Lainnya - 30 November 2021
POJOK BEST: Jadilah Pribadi Bertanggung Jawab
Berita Lainnya - 29 November 2021
Selamat Mengikuti PAS 2021/2022 untuk Siswa/i SMA...
Selamat mengikuti Penilaian Akhir Semester Tahun ...
Berita Lainnya - 01 December 2021
POJOK BEST: Berani Bersaksi
Hari ini saya mau memetik satu ayat yaitu dari  "...
Berita Lainnya - 06 December 2021
POJOK BEST: TAKUT? ENGGAK MASALAH, TUH!
“Be strong and courageous. Do not be afraid or te...
Berita Lainnya - 22 December 2021
Selamat Hari Ibu 2021
Untuk mengingat jasa dan kebaikan ibu, maka kita ...
Berita Lainnya - 20 December 2022
Pojok Best : Pondasi
Berita Lainnya - 21 December 2022
Pojok Best : Ketataan Membawa Berkat
Suatu hal yang sangat penting untuk dilakukan jug...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Hari Anak Sedunia 2022
Pada tahun ini peringatan Hari Anak Sedunia jatuh...
Berita Lainnya - 08 October 2022
Makna Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW Bagi Masy...
Di Indonesia, Maulid Nabi Muhammad dinyatakan seb...
Berita Lainnya - 25 November 2022
Hari Guru Nasional 2022
"Kau adalah busur yang meluncurkan anak-anakmu se...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Caring Moment: AKU dan PMR
Berita Lainnya - 06 September 2023
Caring Moment: LIBURAN LUCUKU DI RUMAH
Saat pandemi, aku hanya dirumah saja untuk memban...
Berita Lainnya - 12 September 2023
Pojok Best : Ketekunan Sebagai Tanda Cinta Kita K...
Sobat AKJ, dengan ketekunan, kita dapat menghadap...
Berita Lainnya - 11 September 2023
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Adil Dalam Mengasihi
Cerita Sobat AKJ: Adil dalam Mengasihi
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan

Choose Your School

GO