POJOK BEST: Tanpa Rendah Hati Tidak Ada Kemanusiaan

Berita Lainnya - 07 August 2021

Ilustasi tentang kutipan kerendahan hati oleh John Buchan. (Olivia Naomi)

 

Penulis: Olivia Naomi (XI MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Perumpamaan orang Samaria yang baik hati yang diceritakan dalam Lukas 10:25-37, pasti sudah tidak asing lagi di telinga kita. Orang Samaria yang baik hati adalah sebuah perumpamaan yang diajarkan Yesus kepada murid-muridNya. Perumpamaan ini menggambarkan tentang kerendahan hati kepada orang yang membenci kita sekalipun. 

 

Awalnya, Yesus mengisahkan cerita ini kepada seorang ahli Taurat yang bertanya kepada Yesus, apa yang harus ia perbuat untuk mendapatkan hidup yang kekal dan siapa itu sesama manusia.

 

Yesus pun menjawabnya sambil bercerita "Adalah seorang yang turun dari Yerusalem ke Yerikho; ia jatuh ke tangan penyamun-penyamun yang bukan saja merampoknya habis-habisan, tetapi yang juga memukulnya dan yang sesudah itu pergi meninggalkannya setengah mati (ayat 30). Kebetulan ada seorang imam turun melalui jalan itu; ia melihat orang itu, tetapi ia melewatinya dari seberang jalan (ayat 31). Demikian juga seorang Lewi datang ke tempat itu; ketika ia melihat orang itu, ia melewatinya dari seberang jalan (ayat 32)”

 

Kemudian, datanglah seorang Samaria ini. Meski dikenal sebagai penduduk yang tidak saling bergaul, orang ini tetap menolongnya. Rasa iba tumbuh dalam dirinya. Ia merawat dan memberinya baju. Orang Samaria itu membawa orang tersebut ke penginapan dan merawatnya hingga keesokan harinya. Ketika orang Samaria itu harus pergi, dia memberi uang kepada pengurus penginapan dan menyuruhnya untuk merawat orang itu.

 

ᴛᴀɴᴘᴀ ᴀᴅᴀ ʀᴇɴᴅᴀʜ ʜᴀᴛɪ ᴛɪᴅᴀᴋ ᴀᴋᴀɴ ᴀᴅᴀ ᴋᴇᴍᴀɴᴜꜱɪᴀᴀɴ - ᴊᴏʜɴ ʙᴜᴄʜᴀɴ

 

“Orang Samaria yang baik hati” kemudian menjadi ungkapan sehari-hari bagi seseorang yang bersedia menolong orang lain, baik yang ia kenal maupun tidak.

 

Selain pesan untuk berbuat baik, kita juga diingatkan untuk selalu rendah hati. Kerendahan hati seseorang tidak diukur berdasarkan apa yang orang lihat. Karena kemanusiaan adalah hal tidak terlihat yang ada di dalam orang-orang terpilih.

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 05 November 2023
EXUBERANT AKJ 2023 - QUERENCIA
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 November 2023
Penilaian Akhir Semester Ganjil 2023
Penilaian Akhir Semester Ganjil 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 30 November 2023
REKAP PRESTASI SISWA BULAN NOVEMBER 2023
REKAP PRESTASI SISWA BULAN NOVEMBER 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 December 2023
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Ibadah dan Perayaan Natal SMAK PENABUR Kota Jabab...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 08 December 2023
PROYEK PENGUATAN PROFIL PANCASILA 2023
PROYEK PENGUATAN PROFIL PANCASILA 2023
Berita Lainnya - 30 November 2021
POJOK BEST: Jadilah Pribadi Bertanggung Jawab
Berita Lainnya - 29 November 2021
Selamat Mengikuti PAS 2021/2022 untuk Siswa/i SMA...
Selamat mengikuti Penilaian Akhir Semester Tahun ...
Berita Lainnya - 01 December 2021
POJOK BEST: Berani Bersaksi
Hari ini saya mau memetik satu ayat yaitu dari  "...
Berita Lainnya - 06 December 2021
POJOK BEST: TAKUT? ENGGAK MASALAH, TUH!
“Be strong and courageous. Do not be afraid or te...
Berita Lainnya - 22 December 2021
Selamat Hari Ibu 2021
Untuk mengingat jasa dan kebaikan ibu, maka kita ...
Berita Lainnya - 20 December 2022
Pojok Best : Pondasi
Berita Lainnya - 21 December 2022
Pojok Best : Ketataan Membawa Berkat
Suatu hal yang sangat penting untuk dilakukan jug...
Berita Lainnya - 21 November 2022
Hari Anak Sedunia 2022
Pada tahun ini peringatan Hari Anak Sedunia jatuh...
Berita Lainnya - 08 October 2022
Makna Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW Bagi Masy...
Di Indonesia, Maulid Nabi Muhammad dinyatakan seb...
Berita Lainnya - 25 November 2022
Hari Guru Nasional 2022
"Kau adalah busur yang meluncurkan anak-anakmu se...
Berita Lainnya - 05 September 2023
Caring Moment: AKU dan PMR
Berita Lainnya - 06 September 2023
Caring Moment: LIBURAN LUCUKU DI RUMAH
Saat pandemi, aku hanya dirumah saja untuk memban...
Berita Lainnya - 12 September 2023
Pojok Best : Ketekunan Sebagai Tanda Cinta Kita K...
Sobat AKJ, dengan ketekunan, kita dapat menghadap...
Berita Lainnya - 11 September 2023
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Pojok Best : Belajar Teknologi Untuk Mempermudah ...
Berita Lainnya - 13 September 2023
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Pojok Best : Menjadi Orang Yang Penuh Kasih dan R...
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Adil Dalam Mengasihi
Cerita Sobat AKJ: Adil dalam Mengasihi
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Testimoni Siswa AKJ - Agnes Agatha Mongdong
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Testimoni Siswa AKJ - Sally Angeline Kusuma
Berita Lainnya - 27 February 2024
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan
Testimoni Siswa AKJ - Vhin Patricia Karmawan

Choose Your School

GO