POJOK BEST: Percaya kepada Tuhan

Berita Lainnya - 10 January 2022

Kutipan tentang ketaatan dengan nilai trust in God. (Oswald Chambers)

Penulis: Geri Geraldo (X MIPA 1) | Editor: Maria Fransisca

 

Percaya kepada Allah adalah menyerahkan semua hak hidup kita kepada Allah, menguburkan ambisi pribadi dan membiarkan Allah menulis karyaNya melalui hidup kita dalam segala musim kehidupan. Pada Yohanes 13 : 1 – 4 tertulis demikian: “Yesus Kristus menjadi contoh sejati, bagaimana cara hidup percaya pada Bapa meski dalam tekanan yg berat..., tetap mengasihi, melayani dan tetap percaya pada Bapa-Nya. Yesus telah memperagakan gaya hidup yg berkenan kepada Bapa”

.

Jika kita percaya kepada Yesus Kristus, berarti kita belajar menyelaraskan hati dan pikiran kita dengan hati dan pikiran Tuhan. Kita harus satu frekuensi dengan Tuhan.

 

Perkara yang Yesus ketahui:

  1. Yesus percaya bahwa Bapa pegang kendali hidupNya,
  2. Yesus percaya bahwa Bapa telah mengutus Dia,
  3. Yesus percaya bahwa Bapa menggenapi rencanaNya.

 

Percaya pada Allah berbicara tentang "faithful" (setia). Setia melakukan apa saja yang Tuhan kehendaki dalam hidup kita. Ketika orang berhenti percaya, kita tetap setia. Seperti Kristus yang adalah setia, demikian kita harus setia bergantung pada Tuhan dan mengandalkan Dia, setia pada rencana Tuhan, setia menyadari bahwa diri kita tidak sanggup dan tidak memiliki kuasa melakukan apa pun selain mengandalkan dan berserah pada Tuhan.

 

 

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 14 October 2024
EXUBERANT AKJ 2024 - ENCHANTE
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 October 2024
PARENT CELL GROUP (PCG) 2 - Oktober 2024
PARENT CELL GROUP (PCG) 2 - Oktober 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 13 August 2024
Kebutuhan atau Butuh Tuhan
Kebutuhan atau Butuh Tuhan
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 August 2024
PENABUR FAIR 2024
PENABUR FAIR 2024
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2024
STOP CYBERBULLYING!
STOP CYBERBULLYING!
Berita Lainnya - 05 April 2022
POJOK BEST: Tabur Tuai
Berita Lainnya - 06 April 2022
POJOK BEST: Follow Three Rules
Quote kita untuk hari ini bertema kepedulian deng...
Berita Lainnya - 07 April 2022
POJOK BEST: Kesabaran Kunci Segala Hal
Pasti kalian pernah mendengar baik itu dari orang...
Berita Lainnya - 08 April 2022
POJOK BEST: Hati Tulus Menjadi Berkat
Nah pada hari ini QOTD kita membahas tentang “Ket...
Berita Lainnya - 11 April 2022
POJOK BEST: Kesabaran Bisa Dilatih? Simak Tiga Ca...
Pernahkah kalian kehabisan kesabaran? Semua orang...
Berita Lainnya - 14 April 2023
Pojok Best : Sudahkah Anda Tersenyum Hari Ini?
Berita Lainnya - 14 April 2023
Caring Moment: Memberi
Memberi itu bukan untuk menyombongkan diri sendir...
Berita Lainnya - 17 April 2023
Pojok Best : Tertawalah Sebelum Tertawa Itu Dilar...
Nah gimana nih kalo kalian diposisi mereka? Apaka...
Berita Lainnya - 17 April 2023
Caring Moment: Sahabat
hidup kita tidak selalu bahagia-bahagia saja, sem...
Berita Lainnya - 18 April 2023
Pojok Best : Senyum dari Hatimu
Terakhir, senyumlah dengan tulus.Senyum yang tida...
Berita Lainnya - 09 January 2024
Ibadah Awal Tahun 2024 - Membangun Mezbah Keluarga
Berita Lainnya - 18 January 2024
Pojok Best: Pengharapan dalam Kedahsyatan Kasih ...
Dalam setiap langkah hidup kita, mari kita selalu...
Berita Lainnya - 19 January 2024
Pojok Best: Menyelami Kesetiaan Kita pada Tuhan
Kesetiaan terhadap Tuhan memerlukan ketekunan, ke...
Berita Lainnya - 25 January 2024
Pojok Best: Kesetiaan Hidup
Kesetiaan menciptakan dasar kepercayaan yang koko...
Berita Lainnya - 22 January 2024
Pojok Best: Loyalty and Devotion
Kita akan mendapatkan keberanian selama kita loya...
Berita Lainnya - 29 November 2024
Pojok Best : Berani Menegakkan Keadilan
Berita Lainnya - 02 December 2024
Pojok Best : Berbagi Tidak Butuh Pengakuan Orang ...
Pojok Best : Berbagi Tidak Butuh Pengakuan Orang ...
Berita Lainnya - 03 December 2024
Pojok Best : Cara Menjadi Pemberani
Pojok Best : Cara Menjadi Pemberani
Berita Lainnya - 04 December 2024
Pojok Best : Pertemanan Yang Membawa Arus
Pojok Best : Pertemanan Yang Membawa Arus 
Berita Lainnya - 05 December 2024
Pojok Best : Sang Pelukis
Pojok Best : Sang Pelukis Keberanian adalah jemba...

Choose Your School

GO