POJOK BEST: Pentingkah Kejujuran dalam Kehidupan?

Berita Lainnya - 14 November 2021

Kutipan tentang kejujuran dengan nilai trust in God. (Aini)

Penulis: Jong Aini Apriyanti (XI MIPA) | Editor: Maria Fransisca

 

Hai, teman-teman AKJ!

 

Apakah kalian pernah mendengar kata kejujuran? Seharusnya kata kejujuran sudah tidak asing lagi bagi kita semua. Jujur atau kejujuran mengacu pada aspek karakter, moral dan berkonotasi atribut positif dan berbudi luhur seperti integritas, kejujuran, dan keterusterangan, termasuk keterusterangan pada perilaku, dan beriringan dengan tidak adanya kebohongan, penipuan,dan sebagainya. Menurut Ahli Psikologi, kejujuran akan memberikan sebuah kenyamanan dan kepercayaan. Sehingga, kejujuran dipercaya dapat membuat hubungan kita ke arah yang lebih positif. Kejujuran merupakan sikap yang terpuji dalam setiap kehidupan. Kita dapat menerapkan prinsip kejujuran kepada orang tua, ibu/bapak guru, serta dengan teman-teman yang lain. 

 

Kejujuran setiap orang tidak dapat dinilai oleh orang lain. Bersikap jujur, bukan hanya di dalam keluarga atau pun di sekolah tetapi juga dalam pertemanan. Menjalin sebuah pertemanan itu harus didasari dengan kejujuran, agar tidak ada pertengkaran atau kesalahpahaman yang terjadi. Menjalin pertemanan yang didasari dengan kejujuran juga akan lebih baik daripada didasari dengan kebohongan karena jika didasari dengan kejujuran, tidak ada rasa atau perkataan yang ditutup-tutupi. Jika kita merasa tidak enak hati, ada yang mengganjal di hati dan pikiran terhadap sikap perbuatan atau tindakan yang dilakukan temanmu, lebih baik katakanlah dengan sejujur-jujurnya. Tetapi sampaikanlah secara halus dan lembut agar tidak menyinggung perasaannya.

 

Apakah kalian tahu, jika kita pernah berkata tidak jujur terhadap orang lain, maka kita akan sulit mendapatkan kepercayaan dari mereka lagi. Oleh karena itu lebih baik kita berkata jujur kepada orang lain meskipun orang lain itu akan tersakiti. Sesuai dengan quote Paulo Coelho, “Mengatakan yang sebenarnya dan membuat seseorang menangis lebih baik daripada berbohong dan membuat seseorang tersenyum”. Melalui quote tersebut kita dapat diajari bahwa lebih baik kita menyampaikan sesuatu secara jujur meskipun mereka akan sedih dan kecewa daripada mereka tersenyum bahagia tetapi mereka akan tahu kenyataannya di akhir.

 

Kejujuran tidak datang dari luar, melainkan datang dari dalam diri manusia ketika seseorang mengakui kebenaran Allah. Oleh karena itu, berbuatlah kejujuran kepada siapa saja, karena kejujuran tidak akan melukai siapapun, sementara kebohongan dapat melukai si pembohong itu sendiri dan juga orang lain.

 

Berita Lainnya - 17 March 2021
Pojok Ruang PKBN2K: Kesetiaan Ayub
Berita Lainnya - 13 May 2021
Kenaikan Yesus Kristus
Kamis, 13 Mei 2021 merupakan peringatan Kenaikan ...
Berita Lainnya - 20 May 2021
Hari Kebangkitan Nasional 2021 "Bangkit! Kita Ban...
Bangkit! Kita Bangsa yang Tangguh!" Di tengah gej...
Berita Lainnya - 07 July 2021
BPK PENABUR Siap Mendukung Program Vaksinasi COVI...
Program vaksinasi COVID-19 untuk remaja (12-17 ta...
Berita Lainnya - 12 July 2021
Duka Kabupaten Bekasi, Bupati H. Eka Supria Atmaj...
SMAK PENABUR Kota Jababeka mengucapkan turut berd...
Berita Lainnya - 22 August 2022
Pojok Best : Mintalah pertolongan pada-Nya karena...
Berita Lainnya - 23 August 2022
Pojok Best : Apakah Allah tidak adil? Mustahil!
apakah Allah tidak adil? Rasanya mustahil, ya. Be...
Berita Lainnya - 24 August 2022
Pojok Best : Hati yang Penuh Belas Kasihan, Keren...
Karena itu, sebagai orang-orang pilihan Allah yan...
Berita Lainnya - 25 August 2022
Pojok Best : Kebiasaan baik sebagai ungkapan syuk...
hal-hal yang perlu kita lakukan sebagai ungkapan ...
Berita Lainnya - 26 August 2022
Pojok Best : Benarkah kamu sudah bermurah hati?
Murah hati berarti mengasihi sesama dan memiliki ...
Berita Lainnya - 08 March 2023
Pojok Best: Politeness is an inexpensive way of m...
Berita Lainnya - 08 March 2023
Caring Moment: Berbagi Sembako Kepada Korban Benc...
Dengan berbagi meskipun itu hal yang kecil, tetap...
Berita Lainnya - 09 March 2023
Pojok Best : Hidup Dengan Sopan Santun
Halo sobat AKJ! Dalam kehidupan bersosialisasi an...
Berita Lainnya - 09 March 2023
Caring Moment: Membantu Keluarga Besar Saya
Membantu merupakan hal yang baik untuk dilakukan,...
Berita Lainnya - 10 March 2023
Pojok Best : Berterima Kasih Untuk Hal Kecil Maup...
Halo sobat AKJ! QOTD diatas mengajarkan kita untu...
Berita Lainnya - 05 October 2023
Pojok Best : Mengalahkan Diri Sendiri
Berita Lainnya - 06 October 2023
Pojok Best : Banyak Kali Sedikit Lebih Baik darip...
Ketekunan sangat dibutuhkan untuk mengerjakan tug...
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Color Code
Ceritaku di Character Building: Color Code
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Kegiatan Color Co...
Ceritaku di Character Building : Color Code
Berita Lainnya - 06 October 2023
Ceritaku di Character Building: Love Letter to Fr...
Ceritaku di Character Building: Love Letter to Fr...
Berita Lainnya - 09 February 2024
Pojok Best : Menang Bersama Tuhan
Berita Lainnya - 14 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 1
Kasih Sayang Sesungguhnya 1
Berita Lainnya - 15 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Kasih Sayang Sesungguhnya 2
Kasih Sayang Sesungguhnya 2
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Baik Men...
Sharing Motivation Day: Kepribadian Yang Baik Men...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Ketangguhan Merupakan Kun...
Sharing Motivation Day: Ketangguhan Merupakan Kun...

Choose Your School

GO