Pojok Best : Peduli Berarti Melakukan

Berita Lainnya - 20 October 2023

 

 

 

Penulis : Jonathan Pratama (X)

 

 

 

Apa yang kamu pikirkan saat mendengarkan kata kemakmuran? Apa yang terlintas di benakmu adalah uang yang banyak atau rumah yang besar? Memang arti dari kemakmuran adalah kondisi dimana orang sudah memiliki status sosial yang baik. Namun apakah itu benar?

Saya memiliki pengalaman yang cukup menarik tentang tema ini dan mungkin kalian pernah mengalaminya juga. Pada saat saya sedang makan siang bersama ibu saya setelah pulang sekolah di warteg yang tidak jauh dari sekolah saya tiba-tiba ada anak yang berpakaian lusuh yang kisaran umur 6-7 tahun menghampiri saya dan ibu saya. Saya yang sedang makan pura-pura tak menyadari kedatangan anak kecil itu karena saya sangatlah lapar. tiba -tiba anak itu mengatakan kepada saya bahwa ia lapar juga dan belum makan. Sentak ibu saya memberikan uang untuk anak itu. Saya tidak memberikan uang saya karena saya berpikir jika ibu saya sudah memberikan maka saya tidak usah memberikan uang juga. Namun tiba-tiba ibu saya bertanya kepada saya “dek kenapa kamu ga kasih adeknya uang kan dia berdirinya di dekatmu tadi”. Saya berkata kepada ibu saya bahwa uang jajan saya sudah menipis. 

Dari pengalaman ini saya menyadari bahwa kemakmuran bukan selalu tentang apakah uangmu banyak atau rumahmu besar. Namun seberapa banyak kebaikan yang sudah kita tebarkan untuk orang lain adalah makna dari kemakmuran itu sendiri. Jika saya beralasan kepada ibu saya bahwa uang saya uang jajan saya sudah mau habis namun sebenarnya ada sedikit yang masih bisa diberikan kepada anak itu. Mungkin kita sering abai dengan hal-hal disekitar kita seperti memberikan tempat duduk di transportasi umum, mengucapkan terima kasih kepada orang yang sudah membantu kita atau dari hal yang paling sederhana adalah menyapa orang lain. Mulailah kebaikan-kebaikan kecil terlebih dahulu kepada orang lain maka kamu akan berada di posisi makmur.



Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 26 July 2019
The Duke of Edinburgh
Berita BPK PENABUR Jakarta - 22 July 2019
Ibadah Ulang Tahun BPK PENABUR Ke-69
Berita BPK PENABUR Jakarta - 21 July 2019
Pelayanan Guru dan Karyawan Di GKI Cikarang
Berita BPK PENABUR Jakarta - 19 July 2019
Akreditasi SMA Kristen PENABUR Kota Jababeka 2019
Berita BPK PENABUR Jakarta - 12 July 2019
Pengenalan Lingkungan Sekolah (PLS) 2019
Berita Lainnya - 17 November 2021
The History of Batik Day
Berita Lainnya - 17 November 2021
National Batik Day
Batik art is one of the cultural heritages of the...
Berita Lainnya - 17 November 2021
Do's & Don'ts When Wearing batik
Avoid wearing over-sized shirts. Wearing over-siz...
Berita Lainnya - 20 November 2021
POJOK BEST: Berbuat Jujur dalam Keadaan Apa Pun
Pernahkah kamu mengecewakan perasaan orang lain k...
Berita Lainnya - 21 November 2021
POJOK BEST: Berkata Jujur
Kejujuran dalam bahasa sehari-harinya adalah meny...
Berita Lainnya - 09 December 2022
Pojok Best : Apakah Tuhan Tidak Mengasihi Saya ?
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Mengapa Kita Harus Menaati Perint...
Kita memiliki hubungan yang baik dengan Tuhan ...
Berita Lainnya - 10 December 2022
Pojok Best : Ketaatan Kepada Tuhan
Ketaatan adalah suatu perilaku kita yang menunjuk...
Berita Lainnya - 13 December 2022
Pojok Best : Ketaat Sebagai Persembahan Syukur Ke...
Tuhan sebenarnya tidak membutuhkan persembahan ki...
Berita Lainnya - 14 December 2022
Pojok Best : Buah Ketaatan Ketaatan
Akan tetapi, orang yang benar-benar taat beragama...
Berita Lainnya - 06 September 2023
Pojok Best : Bersukacita Dalam Segala Hal
Berita Lainnya - 07 September 2023
Pojok Best : Percaya Kepada Tuhan dan Mengingat J...
Jika kita sedang menghadapi masa sulit, marilah k...
Berita Lainnya - 08 September 2023
Pojok Best : Tetap Berpengharapan Di Tengah Ujian
Saudara-saudara, jika hari ini banyak dari kita y...
Berita Lainnya - 01 September 2023
Caring Moment: Sederhana Namun Bermakna
kegiatan sekecil apapun seperti membantu orang tu...
Berita Lainnya - 02 September 2023
Caring Moment: Mengurus Kelinci Saat Liburan
Meskipun hanya membantu kakak saya dalam hal keci...
Berita Lainnya - 23 February 2024
Pojok Best : Jangan Takut Berbuat Baik
Berita Lainnya - 26 February 2024
Pojok Best : Apakah Keberanianku Telat?
Jangan pernah malu ketika memiliki kondisi yang b...
Berita Lainnya - 12 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 1
Berita Lainnya - 13 February 2024
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Cerita Sobat AKJ: Bahasa Kasih 2
Berita Lainnya - 27 February 2024
Pojok Best : Mengaku Salah Sebagai Obat Kekhawat...
Terkadang, berkata jujur bisa melepaskan beban da...

Choose Your School

GO