Pojok Best : Naluri Untuk Berbuat Kebaikan

Berita Lainnya - 30 November 2022

Kita sering menganggap kebaikan sebagai kelemahan di hadapan orang lain. Padahal, alkitab telah mengatakan sebaliknya. Dalam Lukas 6:35 tertulis : "Tetapi kamu, kasihilah musuhmu dan berbuatlah baik kepada mereka dan pinjamkan dengan tidak mengharapkan balasan, maka upahmu akan besar dan kamu akan menjadi anak-anak Allah Yang Mahatinggi, sebab Ia baik terhadap orang-orang yang tidak tahu berterima kasih dan terhadap orang-orang jahat".

 

Kebaikan yang sesungguhnya berarti bersifat baik semua orang, bukan hanya mereka yang memperlakukan kita dengan baik. Layaknya Tuhan menunjukkan kebaikan kepada semua orang, bahkan mereka yang kita anggap tidak pantas, mendapatkannya. Berbuat baik memang tidak selalu berbuah manis, namun rasa puas dan bahagia yang diperoleh dapat menutupi bahkan melampaui balasan buruk yang kita tidak harapkan.

 

Dapatkah kita terbiasa untuk menyertakan kebaikan dalam tiap langkah kita?

 

Perubahan menjadi pribadi yang baik bisa dimulai dari dalam diri kita sendiri, barulah sesuatu di luar diri kita akan mengikuti dengan sendirinya. Jadi, jangan pernah menyerah ataupun berhenti dalam memperbaiki kualitas dirimu, kebiasaanmu, sikapmu, karaktermu, dan hatimu. 

 

Sebab tujuan kita bukan untuk memperkenankan manusia dengan berbuat baik di hadapan manusia, tetapi  berkenan kepada Tuhan! Orang seperti ini juga akan menjadi berkat bagi semua orang di sekitarnya, sebagai garam dan terang. Jangan takut gagal, jikalau dengan tulus kita mau berusaha melakukan perbuatan baik, maka kita pasti bisa melakukannya, karena itu menjadi naluri yang muncul dari diri masing-masing, dan kita juga akan terus bertumbuh dalam Kristus.

Informasi Terkini seputar sekolah kristen BPK PENABUR

Daftar Indeks Berita Terbaru dari BPK Penabur

Berita BPK PENABUR Jakarta - 17 April 2023
PASKAH dan KPI AKJ 2023 - "The Hope of Resurrecti...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 03 April 2023
UJIAN SEKOLAH KELAS XII 2023
UJIAN SEKOLAH KELAS XII 2023
Berita BPK PENABUR Jakarta - 20 March 2023
Community Service: Kunjungan ke Panti Werdha
“Untuk yang tidak terpelajar, usia tua adalah mus...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 01 March 2023
Akapreneur Selecta 2023
Sobat AKJ, itu tadi adalah beberapa workshop yang...
Berita BPK PENABUR Jakarta - 29 March 2023
PERKAJU (Perkemahan Kamis Jumat) 2023
Setelah 2 tahun melaksanakan kegiatan secara dari...
Berita Lainnya - 15 September 2021
POJOK BEST: Berbeda tetapi Tetap Satu
Berita Lainnya - 16 September 2021
POJOK BEST: Bisakah Kamu Setia?
Apakah kamu tahu apa arti kesetiaan? Seringkali o...
Berita Lainnya - 17 September 2021
POJOK BEST: Kunci Sukses
Memandang segelintir manusia yang sukses seringka...
Berita Lainnya - 18 September 2021
POJOK BEST: Kesetiaan Pada Prinsip
Apa yang kalian pikirkan jika mendengar kata “kes...
Berita Lainnya - 19 September 2021
POJOK BEST: Hidup Kita Berguna
Apakah kalian pernah merasa bahwa hidup kalian ti...
Berita Lainnya - 26 July 2022
POJOK BEST : Berani dan Tekad, Kunci Sukses Menge...
Berita Lainnya - 17 August 2022
POJOK BEST : Keberanian Mengalahkan Ketakutan
KEBERANIAN MENGALAHKAN KETAKUTAN. Ketakutan timbu...
Berita Lainnya - 28 July 2022
POJOK BEST : Berani Mengambil Langkah Pertama
langkah/lang·kah/ n 1 gerakan kaki (ke depan, ke ...
Berita Lainnya - 29 July 2022
POJOK BEST : Berani Karena Iman
menjadi anak Tuhan yang berani melangkah, berubah...
Berita Lainnya - 30 July 2022
TAHUN BARU ISLAM 1 MUHARRAM 1444 H
TAHUN BARU ISLAM 1 MUHARRAM 1444 H
Berita Lainnya - 14 April 2023
Caring Moment: Memberi
Berita Lainnya - 17 April 2023
Pojok Best : Tertawalah Sebelum Tertawa Itu Dilar...
Nah gimana nih kalo kalian diposisi mereka? Apaka...
Berita Lainnya - 17 April 2023
Caring Moment: Sahabat
hidup kita tidak selalu bahagia-bahagia saja, sem...
Berita Lainnya - 18 April 2023
Pojok Best : Senyum dari Hatimu
Terakhir, senyumlah dengan tulus.Senyum yang tida...
Berita Lainnya - 18 April 2023
Caring Moment: Menjadi Lebih Bermanfaat
Walau usia kita terbilang muda, namun kita jangan...
Berita Lainnya - 15 December 2023
Pojok Best : Merendahkan Diri
Berita Lainnya - 19 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Sebagai Pintu Kesuksesan
Sikap rendah hati membangun kepercayaan dan konek...
Berita Lainnya - 20 December 2023
Pojok Best : Jangan Menyombongkan Diri
Kerendahan hati bukan berarti merasa rendah diri ...
Berita Lainnya - 18 December 2023
Pojok Best : Nothing is Impossible
Menjadi seorang pemenang membutuhkan sikap pantan...
Berita Lainnya - 21 December 2023
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...
Retret Gukar SMAK PENABUR Wilayah Timur: Ecclesi...

Choose Your School

GO