Pojok Best : Murah Hati Membawa Berkat

Berita Lainnya - 15 August 2022

Penulis: Kristian Aditya, Editor: Paskalina D. I. B. Lazar

 

Manfaat bermurah hati bukan hanya dirasakan orang lain, namun juga memberikan manfaat untuk diri kita sendiri. Hal yang paling berkesan adalah ketenangan hati. Banyak yang percaya pada saat kita mampu melakukan kebaikan kemurahan hati, maka hati akan merasa lebih tenang. Timbul kebahagiaan dan kedamaian di dalam hati yang datang dengan sendirinya seiring dapat bermanfaat bagi orang lain, juga bagi diri sendiri.

 

Bermurah hati dengan berbagi, kita juga dapat meningkatkan rasa syukur kita. Berkat manfaat yang bisa dirasakan oleh orang lain sehingga kita bisa selalu bersyukur dengan apa yang kita telah persembahkan untuk Tuhan.

 

Orang yang murah hati dan suka berbagi pasti lebih disenangi oleh orang di sekitarnya. Ketika orang lain merasa terbantu, pasti orang tersebut juga akan melakukan hal yang sama. Sehingga, hubungan antar kita dengan orang lain juga akan lebih baik

 

So sobat, janganlah ragu untuk bermurah hati dengan sesama, karna murah hati adalah investasi yang berharga, bagi hubungan dengan Tuhan dan sesama manusia.

 

 

Berita Lainnya - 06 November 2023
Pojok Best : The Importance of Good Deeds
Berita Lainnya - 07 November 2023
Pojok Best : Menjadi Pilihan Allah
Kita harus memiliki penampilan dalam yang baik, m...
Berita Lainnya - 04 November 2023
Penasaran dengan Budaya Suku Batak? AKJ Perfomanc...
Penasaran dengan Budaya Suku Batak? AKJ Perfomanc...
Berita Lainnya - 08 November 2023
Pojok Best : Mewujudkan Dunia yang Penuh Kasih
Marilah kita kita saling merangkul, mengasihi, da...
Berita Lainnya - 09 November 2023
Pojok Best : Menolong Orang Tertindas
Tidak selamanya hidup kita ada di atas, ada kalan...
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Mengatur Waktu Dengan Baik
Berita Lainnya - 05 December 2023
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Cerita Sobat AKJ: Ayo Hidup Produktif!
Berita Lainnya - 21 December 2023
Pojok Best : Rendah Hati Melukiskan Senyuman
Kita tidak boleh menyombongkan diri meskipun kita...
Berita Lainnya - 22 December 2023
Pojok Best : Menjadi Orang yang Rendah Hati
Menjadi orang yang sombong merupakan salah satu p...
Berita Lainnya - 25 December 2023
Pojok Best : Membangun Komunikasi dengan Allah
Sekecil ataupun sebesar apapun dosa yang kita per...
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Upaya Menjadi Lebih Baik
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Bertekad untuk Terus Maju
Sharing Motivation Day: Bertekad untuk Terus Maju
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Eksekusi Resolusi
Sharing Motivation Day: Eksekusi Resolusi
Berita Lainnya - 16 February 2024
Sharing Motivation Day: Sifat-Sifat yang Kita Har...
Sharing Motivation Day: Sifat-Sifat yang Kita Har...
Berita Lainnya - 19 February 2024
Sharing Motivation Day: Menjadi Tangguh di Lingku...
Sharing Motivation Day: Menjadi Tangguh di Lingku...
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kartini Pembawa Berita Kebenaran
Berita Lainnya - 24 April 2024
Pojok Best : Cara Menjadi Sukses
kesuksesan tidak hanya berkaitan dengan pencapaia...
Berita Lainnya - 22 April 2024
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi
Cerita Sobat AKJ: Kompos AKJ untuk Bumi
Berita Lainnya - 01 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Testimoni Alumni AKJ - Imanuel Reinaldi
Berita Lainnya - 02 April 2024
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Testimoni Alumni AKJ - Kogure Miki
Berita Lainnya - 08 July 2024
Pojok Best : Berpegang Pada Ajaran-Nya
Berita Lainnya - 09 July 2024
Pojok Best : Belajar Untuk Taat
Marilah kita belajar untuk taat terhadap segala s...
Berita Lainnya - 11 July 2024
Pojok Best : Kuat Untuk Melepaskan Dan Sabar Untu...
Dalam kehidupan, kita seringkali dihadapkan pada ...
Berita Lainnya - 12 July 2024
Pojok Best : Sabar Dalam Susah Sukarmu!
Belajarlah menguasai diri bahkan ketika dihadapka...
Berita Lainnya - 16 July 2024
Pojok Best : Menuju Keberhasilan: Ide, Dedikasi, ...
Jangan pernah takut untuk bermimpi besar dan berj...

Choose Your School

GO