Pojok Best : Motivasi & Pengorbanan Waktu

Berita Lainnya - 21 October 2024

Penulis : Richard Ricardo X-1

Editor : Rita Darmaningsih

 

     Sering kali, sebagai siswa banyak hal yang harus diabaikan demi mencapai prestasi akademis yang sempurna, bahkan tidak memperhitungkan prestasi  nonakademisnya. Banyak juga siswa yang berprestasi di bidang nonakademis mengalami lelah fisik karena banyaknya latihan, namun mereka selalu menyembunyikan  hal itu.

     Meraih prestasi memang mengharuskan siswa bekerja keras dan banyak latihan, bahkan mereka rela mengurangi interaksi sosial atau menghabiskan waktu istirahatnya. Namun, pada akhirnya pengorbanan ini dinilai sebagai langkah yang sangat penting dalam mencapai impian di masa depan bagi mereka. Dengan komitmen, motivasi, dan kerja keras, mereka akan mendapatkan  peluang karier yang lebih luas, serta perasaan puas karena semua usaha yang dilakukan sudah terbayarkan. Ada beberapa siswa yang memang kurang berprestasi di bidang akademis,  tapi bagus di nonakademis.  Jangan pernah memandang sebelah mata prestasi ini, karena banyak skill dan kemampuan nonakademis yang mempunyai peranan besar juga dalam karier nantinya.




Berita Lainnya - 19 July 2024
Pojok Best : Yakin Bisa Mengampuni Musuhmu?
Berita Lainnya - 22 July 2024
Pojok Best : Membantu Sebagai Bagian Dari Rutinit...
Pojok Best : Membantu Sebagai Bagian Dari Rutinit...
Berita Lainnya - 23 July 2024
Pojok Best : Ketekunan dalam Pengharapan
Pojok Best : Ketekunan dalam Pengharapan
Berita Lainnya - 24 July 2024
Pojok Best : Hanya Perkara Waktu
Pojok Best : Hanya Perkara Waktu
Berita Lainnya - 25 July 2024
Pojok Best : Dalam Masa Penantian
Pojok Best : Dalam Masa Penantian
Berita Lainnya - 11 October 2024
Cerita Sobat AKJ - Mencapai Impian dan Tujuan Kar...
Berita Lainnya - 31 October 2024
Pojok Best : Berdoa dan Berjaga-jaga
Pojok Best : Berdoa dan Berjaga-jaga
Berita Lainnya - 28 October 2024
Cerita Sobat AKJ: Maju Bersama Indonesia Raya
Cerita Sobat AKJ: Maju Bersama Indonesia Raya
Berita Lainnya - 01 November 2024
Pojok Best : Mari Berbagi
Pojok Best : Mari Berbagi
Berita Lainnya - 04 November 2024
Pojok Best : Berbagi Kepada Sesama
Pojok Best : Berbagi Kepada Sesama
Berita Lainnya - 06 December 2024
Cerita Sobat AKJ : Edufair Membantu Siswa Memili...
Berita Lainnya - 17 December 2024
Pojok Best : Kebernaian Untuk Jujur
Pojok Best : Kebernaian Untuk Jujur 
Berita Lainnya - 18 December 2024
Pojok Best : Milikilah Keberanian & Bersikaplah B...
Cinderella mengajarkan kita untuk memiliki kebera...
Berita Lainnya - 19 December 2024
Pojok Best : Menyelesaikan Perkara Bersama Allah
Pojok Best : Menyelesaikan Perkara Bersama Allah
Berita Lainnya - 20 December 2024
Pojok Best : Semangat Untuk Tidak Kecut dan Tawar...
Di dalam Yosua 1:9 ini kita diajarkan untuk tidak...
Berita Lainnya - 03 February 2025
Cerita Sobat AKJ : Pengalaman Imlek Bersama Kelua...
Berita Lainnya - 06 February 2025
Cerita Sobat AKJ : Perayaan Imlek 29 Januari 2025
Cerita Sobat AKJ : Perayaan Imlek 29 Januari 2025
Berita Lainnya - 10 February 2025
Cerita Sobat AKj : Tradisi Imlek di Keluarga Kami
Cerita Sobat AKj : Tradisi Imlek di Keluarga Kami
Berita Lainnya - 10 February 2025
Cerita Sobat AKJ : Tahun Baru , Harapan Baru
Cerita Sobat AKJ : Tahun Baru , Harapan Baru
Berita Lainnya - 01 February 2025
Cerita Sobat AKJ : Menyambut Tahun Baru Imlek
Cerita Sobat AKJ : Menyambut Tahun Baru Imlek
Berita Lainnya - 22 April 2025
Pojok Best : Percaya Tidak Percaya, Tuhan Selalu ...
Berita Lainnya - 21 April 2025
Pojok Best : Indah pada WaktuNya
Pojok Best : Indah pada WaktuNya
Berita Lainnya - 22 April 2025
Hari Bumi 2025: “Energi Kita, Planet Kita” - Saat...
Hari Bumi 2025: “Energi Kita, Planet Kita” - Saat...
Berita Lainnya - 23 April 2025
Pojok Best : Kunci Sukses dalam Hubungan: Kejujur...
Pojok Best : Kunci Sukses dalam Hubungan: Kejujur...
Berita Lainnya - 24 April 2025
Pojok Best : Kasih Setia Tuhan
Pojok Best : Kasih Setia Tuhan

Choose Your School

GO